SIKLUS AKUNTANSI SKPDPEMDA II KASUS Pak Sukiman menerima

  • Slides: 64
Download presentation
SIKLUS AKUNTANSI SKPD-PEMDA II

SIKLUS AKUNTANSI SKPD-PEMDA II

KASUS • Pak Sukiman, menerima uang bonus tahunan dari kantor sebesar Rp 5 Juta

KASUS • Pak Sukiman, menerima uang bonus tahunan dari kantor sebesar Rp 5 Juta • Uang tersebut diputuskan digunakan untuk usaha servis HP. Untuk itu dia membeli alat elektronik untuk servis sebesar Rp 3 juta • Untuk menambah modal kerja pak sukiman meminjam uang di koperasi sebesar Rp 1, 5 Juta • Lalu beliau membeli etalase, meja dan kursi untuk kerja senilai Rp 3 juta

KASUS • Dalam satu bulan pak sukiman berhasil mendapakan penerimaan sebesar Rp 2, 5

KASUS • Dalam satu bulan pak sukiman berhasil mendapakan penerimaan sebesar Rp 2, 5 juta • Pengeluaran untuk listrik dan membayar pegawai sebesar Rp 1, 5 juta rupiah BUATLAH LAPORAN DARI TRANSAKSI INI

LAPORAN BKU NO URAIAN 1 MODAL AWAL 2 Alat-alat listrik 4 Pinjaman 3 Mebel

LAPORAN BKU NO URAIAN 1 MODAL AWAL 2 Alat-alat listrik 4 Pinjaman 3 Mebel 5 Pendapatan 6 Beban PENERIMAAN PENGELUARAN 5. 000 SALDO 5. 000 3. 000 1. 5000. 000 2. 000 3. 500. 000 3. 000 2. 500. 000 3. 000 1. 500. 000

LAPORAN URAIAN SALDO URAIAN Kas 1. 500. 000 Utang Alat-alat listrik 3. 000 Mebel

LAPORAN URAIAN SALDO URAIAN Kas 1. 500. 000 Utang Alat-alat listrik 3. 000 Mebel 3. 000 Modal Akhir TOTAL 7. 500. 000 Laporan ini dapat dihasilkan dengan melaksanakan AKUNTANSI SALDO 1. 500. 000 6. 000. 00 TOTAL 7. 500. 000

AKUNTANSI Akuntansi adalah proses identifikasi, pencatatan, pengukuran, pengklasifikasian, pengikhtisaran transaksi dan kejadian keuangan, penyajian

AKUNTANSI Akuntansi adalah proses identifikasi, pencatatan, pengukuran, pengklasifikasian, pengikhtisaran transaksi dan kejadian keuangan, penyajian laporan, serta penginterpretasian atas hasilnya (PP 71 Tahun 2010 Pasal 1)

Siklus akuntansi DOKUMEN TRANSAKSI LAPORAN KEUANGAN NERACA SALDO JURNAL BUKU BESAR

Siklus akuntansi DOKUMEN TRANSAKSI LAPORAN KEUANGAN NERACA SALDO JURNAL BUKU BESAR

IDENTIFIKASI TRANSAKSI Identifikasi transaksi dilakukan dengan menelaah dokumen atau bukti transaksi sehingga dapat mengetahui

IDENTIFIKASI TRANSAKSI Identifikasi transaksi dilakukan dengan menelaah dokumen atau bukti transaksi sehingga dapat mengetahui jenis transaksi Setelah mengetahui jenis transaksi selanjutnya dapat menentukan pengaruh transaksi tersebut kedalam laporan keuangan Untuk menentukan pengaruh transaksi terhadap laporan keuangan diperlukan pemahaman tentang persamaan akuntansi

PERSAMAAN AKUNTANSI ASET KEWAJIBAN MODAL

PERSAMAAN AKUNTANSI ASET KEWAJIBAN MODAL

PERSAMAAN AKUNTANSI ASET Kas Piutang Persediaan Investasi Aset Tetap Dll KEWAJIBAN § Utang ke

PERSAMAAN AKUNTANSI ASET Kas Piutang Persediaan Investasi Aset Tetap Dll KEWAJIBAN § Utang ke Supplier § Utang ke Bank § Dll MODAL + Pendapatan - Beban

Contoh kasus • Pak Sukiman, menerima uang bonus tahunan dari kantor sebesar Rp 5

Contoh kasus • Pak Sukiman, menerima uang bonus tahunan dari kantor sebesar Rp 5 Juta • Uang tersebut diputuskan digunakan untuk usaha servis HP. Untuk itu dia membeli alat elektronik untuk servis sebesar Rp 3 juta • Untuk menambah modal kerja pak sukiman meminjam uang di koperasi sebesar Rp 1, 5 Juta • Lalu beliau membeli etalase, meja dan kursi untuk kerja senilai Rp 3 juta

Contoh KASUS • Dalam satu bulan pak sukiman berhasil mendapakan penerimaan sebesar Rp 2,

Contoh KASUS • Dalam satu bulan pak sukiman berhasil mendapakan penerimaan sebesar Rp 2, 5 juta • Pengeluaran untuk listrik dan membayar pegawai sebesar Rp 1, 5 juta rupiah Buatlah persamaan akuntansinya

Persamaan Akuntansi Uraian Modal awal Kas 5 jt Aset Tetap = Utang Modal Awal

Persamaan Akuntansi Uraian Modal awal Kas 5 jt Aset Tetap = Utang Modal Awal 5 jt Pendapatan Beban

Persamaan Akuntansi Uraian Modal awal alat elektronik Kas Aset Tetap = 5 jt (3

Persamaan Akuntansi Uraian Modal awal alat elektronik Kas Aset Tetap = 5 jt (3 jt) = 3 jt = = = Utang Modal Awal 5 jt Pendapatan Beban

Persamaan Akuntansi Uraian Modal awal Kas Aset Tetap (3 jt) pinjaman 1, 5 jt

Persamaan Akuntansi Uraian Modal awal Kas Aset Tetap (3 jt) pinjaman 1, 5 jt Utang = 5 jt alat elektronik = 3 jt 5 jt = = = Modal Awal 1, 5 jt Pendapatan Beban

Persamaan Akuntansi Uraian Modal awal Kas Aset Tetap (3 jt) pinjaman 1, 5 jt

Persamaan Akuntansi Uraian Modal awal Kas Aset Tetap (3 jt) pinjaman 1, 5 jt etalase (1 jt) Utang = 5 jt alat elektronik = 3 jt 1 jt 5 jt = = = Modal Awal 1, 5 jt Pendapatan Beban

Persamaan Akuntansi Uraian Modal awal Kas Aset Tetap (3 jt) pinjaman 1, 5 jt

Persamaan Akuntansi Uraian Modal awal Kas Aset Tetap (3 jt) pinjaman 1, 5 jt etalase (1 jt) pendapatan 2, 5 jt Utang = 5 jt alat elektronik = 3 jt Pendapatan 5 jt = = 1 jt Modal Awal 1, 5 jt = = 2, 5 jt Beban

Persamaan Akuntansi Uraian Modal awal Kas Aset Tetap = Utang = 5 jt alat

Persamaan Akuntansi Uraian Modal awal Kas Aset Tetap = Utang = 5 jt alat elektronik (3 jt) pinjaman 1, 5 jt etalase (1 jt) pendapatan 2, 5 jt = beban (2 jt) = 3 jt Pendapatan Beban 5 jt = = 1 jt Modal Awal 1, 5 jt = = 2, 5 jt (2 jt)

Persamaan Akuntansi Uraian Modal awal Kas Aset Tetap = Utang = 5 jt alat

Persamaan Akuntansi Uraian Modal awal Kas Aset Tetap = Utang = 5 jt alat elektronik (3 jt) pinjaman 1, 5 jt etalase (3 jt) pendapatan 2, 5 jt = beban (1, 5 jt) = TOTAL 1, 5 JT 7, 5 JT 6 jt = 3 jt Pendapatan Beban 5 jt = = 3 jt Modal Awal 1, 5 jt = 2, 5 jt (1, 5 jt) 1, 5 JT 7, 5 JT 2, 5 JT (1, 5 JT)

PERSAMAAN AKUNTANSI PEMDA ASET Kas Piutang Persediaan Investasi Aset Tetap Dll KEWAJIBAN EKUITAS MODAL

PERSAMAAN AKUNTANSI PEMDA ASET Kas Piutang Persediaan Investasi Aset Tetap Dll KEWAJIBAN EKUITAS MODAL § Utang ke Supplier § Utang PFK § Utang ke Bank § Dll + Pendapatan - (Beban)

ENTITAS AKUNTANSI Entitas Akuntansi adalah unit pemerintahan Pengguna Anggaran yang berkewajiban menyelenggarakan akuntansi dan

ENTITAS AKUNTANSI Entitas Akuntansi adalah unit pemerintahan Pengguna Anggaran yang berkewajiban menyelenggarakan akuntansi dan menyusun laporan keuangan untuk digabungkan pada Entitas Pelaporan. (PMDN 13/2006 Pasal 1)

ENTITAS AKUNTANSI PEMDA PPKD • Melaksanakan akuntansi untuk transaksi level BUD. (DAU, DAK, Belanja

ENTITAS AKUNTANSI PEMDA PPKD • Melaksanakan akuntansi untuk transaksi level BUD. (DAU, DAK, Belanja Hibah, Belanja Bansos serta Pembiayaan SKPD • Melaksanakan akuntansi untuk transaksi level SKPD (Pendapatan Retribusi, Belanja Gaji, belanja ATK, dll

TRANSAKSI ANTAR ENTITAS AKUNTANSI SKPD STS STS PPKD SP 2 D SKPD

TRANSAKSI ANTAR ENTITAS AKUNTANSI SKPD STS STS PPKD SP 2 D SKPD

AKUN UNTUK TRANSAKSI ANTAR ENTITAS AKUNTANSI PPKD RK SKPD RK PPKD

AKUN UNTUK TRANSAKSI ANTAR ENTITAS AKUNTANSI PPKD RK SKPD RK PPKD

PERSAMAAN AKUNTANSI skpd ASET Kas Piutang Persediaan Investasi Aset Tetap Dll KEWAJIBAN EKUITAS §

PERSAMAAN AKUNTANSI skpd ASET Kas Piutang Persediaan Investasi Aset Tetap Dll KEWAJIBAN EKUITAS § Utang ke Supplier § Utang PFK § Utang ke Bank § Dll + Pendapatan - (Beban) RK PPKD

PERSAMAAN AKUNTANSI skpd SKPD T menerima pendapatan retribusi Rp 3 jt ASET Kas ↑

PERSAMAAN AKUNTANSI skpd SKPD T menerima pendapatan retribusi Rp 3 jt ASET Kas ↑ Rp 3 Juta KEWAJIBAN EKUITAS - Pendapatan ↑ Rp 3 juta

PERSAMAAN AKUNTANSI skpd SKPD T menerima UP dari PPKD sebesar Rp 1 juta ASET

PERSAMAAN AKUNTANSI skpd SKPD T menerima UP dari PPKD sebesar Rp 1 juta ASET Kas ↑ Rp 1 Juta KEWAJIBAN EKUITAS - RK PPKD ↑ Rp 1 juta

PERSAMAAN AKUNTANSI skpd SKPD T membayar gaji dengan SP 2 D LS sebesar Rp

PERSAMAAN AKUNTANSI skpd SKPD T membayar gaji dengan SP 2 D LS sebesar Rp 4 Juta ASET KEWAJIBAN EKUITAS - - Beban Gaji ↑ (Rp 4 juta) RK PPKD ↑ Rp 4 juta

STUDI KASUS PERSAMAAN AKUNTANSI SKP

STUDI KASUS PERSAMAAN AKUNTANSI SKP

Siklus akuntansi DOKUMEN TRANSAKSI LAPORAN KEUANGAN NERACA SALDO JURNAL BUKU BESAR

Siklus akuntansi DOKUMEN TRANSAKSI LAPORAN KEUANGAN NERACA SALDO JURNAL BUKU BESAR

JURNAL Alat untuk mencatat transaksi-transaksi suatu entitas secara kronologis dan sistematis

JURNAL Alat untuk mencatat transaksi-transaksi suatu entitas secara kronologis dan sistematis

FORMAT JURNAL TANGGAL KODE REKENING URAIAN DEBIT KREDIT

FORMAT JURNAL TANGGAL KODE REKENING URAIAN DEBIT KREDIT

DEBIT ASET DEBIT & KREDIT EKUITAS KEWAJIBAN DEBIT KREDIT DEBIT

DEBIT ASET DEBIT & KREDIT EKUITAS KEWAJIBAN DEBIT KREDIT DEBIT

STUDI KASUS PERSAMAAN DAN JURNAL

STUDI KASUS PERSAMAAN DAN JURNAL

CONTOH JURNAL TGL KODE REKENING URAIAN 6 –Jan-15 1. 1. 1. 03. 01 Kas

CONTOH JURNAL TGL KODE REKENING URAIAN 6 –Jan-15 1. 1. 1. 03. 01 Kas di bendahara Pengeluaran 3. 1. 3. 01 RK PPKD DEBIT KREDIT 10. 0000

BASIS KAS Basis akuntansi yang digunakan dalam laporan keuangan pemerintah adalah basis akrual, untuk

BASIS KAS Basis akuntansi yang digunakan dalam laporan keuangan pemerintah adalah basis akrual, untuk pengakuan pendapatan -LO, beban, aset, kewajiban, dan ekuitas. (Paragraf 42 Kerangka Konseptual SAP) Dalam hal anggaran disusun dan dilaksanakan berdasar basis kas, maka LRA disusun berdasarkan basis kas, . (Paragraf 44 Kerangka Konseptual SAP) KESIMPULANNYA: BASIS KAS MASIH DIGUNAKAN KHUSUS UNTUK LRA

BASIS LAPORAN KEUANGAN KODE AKUN URAIAN 1 Aset 2 Kewajiban 3 Ekuitas 4 Pendapatan

BASIS LAPORAN KEUANGAN KODE AKUN URAIAN 1 Aset 2 Kewajiban 3 Ekuitas 4 Pendapatan LRA 5 Belanja 6 Transfer 7 Pembiayaan 8 Pendapatan LO 9 Beban LAPORAN BASIS NERACA AKRUAL LRA KAS LO AKRUAL

JURNAL BASIS KAS (LRA) Jurnal Anggaran Mencatat nilai anggaran yang ditetapkan dalam APBD maupun

JURNAL BASIS KAS (LRA) Jurnal Anggaran Mencatat nilai anggaran yang ditetapkan dalam APBD maupun APBD Perubahan Jurnal Realisasi Mencatat transaksi realisasi anggaran selama tahun anggaran bersangkutan

Saldo normal jurnal anggaran URAIAN ESTIMASI PENDAPATAN DEBIT KREDIT √ APROPRIASI BELANJA √ APROPRIASI

Saldo normal jurnal anggaran URAIAN ESTIMASI PENDAPATAN DEBIT KREDIT √ APROPRIASI BELANJA √ APROPRIASI TRANSFER √ ESTIMASI PENERIMAAN PEMBIAYAAN APPRORIASI PENGELUARAN PEMBIAYAAN ESTIMASI PERUBAHAN SAL √ √ MENYESUAIKAN

CONTOH JURNAL ANGGARAN Dalam DPA SKPD T yang telah disahkan terdapat anggaran pendapatan sebesar

CONTOH JURNAL ANGGARAN Dalam DPA SKPD T yang telah disahkan terdapat anggaran pendapatan sebesar Rp 50 juta dan anggaran belanja sebesar Rp 200 juta. URAIAN ESTIMASI PENDAPATAN ESTIMASI PERUBAHAN SAL APROPRIASI BELANJA DEBIT KREDIT 50. 000 150. 000 200. 000

PENCATATAN JURNAL REALISASI ANGGARAN INGAT !!! Pencatatan jurnal realisasi anggaran yang berbasis kas dilakukan

PENCATATAN JURNAL REALISASI ANGGARAN INGAT !!! Pencatatan jurnal realisasi anggaran yang berbasis kas dilakukan apabila sudah memenuhi 2 kriteria ini yaitu: 1. Terdapat aliran kas (masuk/keluar) 2. Merupakan realisasi anggaran Apabila 2 syarat ini tidak terpenuhi maka pencatatan realisasi anggaran tidak dilakukan

SALDO NORMAL JURNAL REALISASI URAIAN DEBIT PENDAPATAN LRA √ BELANJA √ TRANSFER √ PENERIMAAN

SALDO NORMAL JURNAL REALISASI URAIAN DEBIT PENDAPATAN LRA √ BELANJA √ TRANSFER √ PENERIMAAN PEMBIAYAAN PENGELUARAN PEMBIAYAAN ESTIMASI PERUBAHAN SAL KREDIT √ √ MENYESUAIKAN

CONTOH JURNAL REALISASI ANGGARAN Bendahara Penerimaan menerima uang sebesar Rp 5 juta dari pembayaran

CONTOH JURNAL REALISASI ANGGARAN Bendahara Penerimaan menerima uang sebesar Rp 5 juta dari pembayaran retribusi parkir. URAIAN ESTIMASI PERUBAHAN SAL PENDAPATAN RETRIBUSI PARKIR LRA DEBIT KREDIT 5. 000

CONTOH JURNAL REALISASI ANGGARAN Bendahara Pengeluaran membayarkan uang sebesar Rp 3 juta untuk belanja

CONTOH JURNAL REALISASI ANGGARAN Bendahara Pengeluaran membayarkan uang sebesar Rp 3 juta untuk belanja perjalanan dinas menggunakan UP. URAIAN BELANJA PERJALANAN DINAS ESTIMASI PERUBAHAN SAL DEBIT KREDIT 3. 000

JURNAL TRANSAKSI INGAT !!! SETIAP TRANSAKSI HARUS DILAKUKAN JURNAL BASIS AKRUAL DAN APABILA MEMENUHI

JURNAL TRANSAKSI INGAT !!! SETIAP TRANSAKSI HARUS DILAKUKAN JURNAL BASIS AKRUAL DAN APABILA MEMENUHI SYARAT MAKA JUGA DILAKUKAN JURNAL BASIS KAS APABILA DALAM SATU TRANSAKSI TERDAPAT JURNAL BASIS AKRUAL DAN JURNAL BASIS KAS MAKA JURNAL DICATAT PADA SAAT YANG SAMA

JURNAL Bendahara Penerimaan menerima uang sebesar Rp 5 juta dari pembayaran retribusi parkir. URAIAN

JURNAL Bendahara Penerimaan menerima uang sebesar Rp 5 juta dari pembayaran retribusi parkir. URAIAN KAS DI BENDAHARA PENERIMAAN DEBIT 5. 000 PENDAPATAN RETRIBUSI PARKIR LO ESTIMASI PERUBAHAN SAL PENDAPATAN RETRIBUSI PARKIR LRA KREDIT 5. 000 5. 000

JURNAL Bendahara Pengeluaran membayarkan uang sebesar Rp 3 juta untuk belanja perjalanan dinas menggunakan

JURNAL Bendahara Pengeluaran membayarkan uang sebesar Rp 3 juta untuk belanja perjalanan dinas menggunakan UP. URAIAN BEBAN PERJALANAN DINAS DEBIT 3. 000 KAS DI BENDAHARA PENGELUARAN BELANJA PERJALANAN DINAS ESTIMASI PERUBAHAN SAL KREDIT 3. 000 3. 000

STUDI KASUS PERSAMAAN AKUNTANSI

STUDI KASUS PERSAMAAN AKUNTANSI

STUDI KASUS PENYUSUNAN LAPORAN KEUANGAN SKPD

STUDI KASUS PENYUSUNAN LAPORAN KEUANGAN SKPD

Siklus akuntansi DOKUMEN TRANSAKSI LAPORAN KEUANGAN NERACA SALDO JURNAL BUKU BESAR

Siklus akuntansi DOKUMEN TRANSAKSI LAPORAN KEUANGAN NERACA SALDO JURNAL BUKU BESAR

BUKU BESAR Buku besar adalah buku yang digunakan untuk mengelompokan transaksi berdasarkan akun/kode rekening

BUKU BESAR Buku besar adalah buku yang digunakan untuk mengelompokan transaksi berdasarkan akun/kode rekening sehingga diperoleh saldo akhir akun/kode rekening tersebut

FORMAT BUKU BESAR KODE REKENING URAIAN ANGGARAN TANGGAL : : : URAIAN REF DEBIT

FORMAT BUKU BESAR KODE REKENING URAIAN ANGGARAN TANGGAL : : : URAIAN REF DEBIT KREDIT

POSTING Posting adalah proses pemindahan jurnal suatu transaksi kedalam buku besar dari masing akun

POSTING Posting adalah proses pemindahan jurnal suatu transaksi kedalam buku besar dari masing akun dalam jurnal terkait INGAT !!! SEBELUM POSTING DILAKUKAN, PASTIKAN SALDO AWAL AKUN-AKUN NERACA SUDAH MASUK KEDALAM BUKU BESAR

contoh TGL 6/1 KORING 5. 2. 2. 15. 01 1. 1. 1. 03. 01

contoh TGL 6/1 KORING 5. 2. 2. 15. 01 1. 1. 1. 03. 01 KODE REKENING URAIAN ANGGARAN TANGGAL URAIAN BEBAN PERJALANAN DINAS TANGGAL 6/1 KREDIT 3. 000 KAS DI BENDAHARA PENGELUARAN 3. 000 : 5. 2. 2. 15. 01 : Beban Perjalanan Dinas : Rp 90. 000 URAIAN REF 6/1 KODE REKENING URAIAN ANGGARAN DEBIT KREDIT 3. 000 : 1. 1. 1. 03. 01 : Kas di Bendahara Pengeluaran : URAIAN REF DEBIT KREDIT 3. 000

Siklus akuntansi DOKUMEN TRANSAKSI LAPORAN KEUANGAN NERACA SALDO JURNAL BUKU BESAR

Siklus akuntansi DOKUMEN TRANSAKSI LAPORAN KEUANGAN NERACA SALDO JURNAL BUKU BESAR

NERACA SALDO Neraca Saldo adalah daftar seluruh akun dalam transaksi beserta saldonya pada posisi

NERACA SALDO Neraca Saldo adalah daftar seluruh akun dalam transaksi beserta saldonya pada posisi debet maupun kredit Saldo debit dan kredit pada neraca saldo harus seimbang

NERACA SALDO KODE AKUN URAIAN 1. 1. 1. 01 Kas di Kasda 2. 1.

NERACA SALDO KODE AKUN URAIAN 1. 1. 1. 01 Kas di Kasda 2. 1. 1. 01 Utang 3. 1. 1. 01 Ekuitas 4. 1. 1. 01 Pendapatan Pajak LRA 5. 1. 1. 01 Belanja Gaji Pokok 6. 1. 1. 01 Transfer 7. 1. 1. 01 Penerimaan Pembiayaan 8. 1. 1. 01 Pendapatan Pajak LO 9. 1. 1. 01 Beban Gaji Pokok DEBIT KREDIT

LAPORAN KEUANGAN KODE AKUN URAIAN 1 Aset 2 Kewajiban 3 Ekuitas 4 Pendapatan LRA

LAPORAN KEUANGAN KODE AKUN URAIAN 1 Aset 2 Kewajiban 3 Ekuitas 4 Pendapatan LRA 5 Belanja 6 Transfer 7 Pembiayaan 8 Pendapatan LO 9 Beban LAPORAN NERACA LRA LO

PENYUSUNAN LRA KOLOM REALISASI NERACA SALDO KODE AKUN 4&5 JURNAL PENUTUP LRA

PENYUSUNAN LRA KOLOM REALISASI NERACA SALDO KODE AKUN 4&5 JURNAL PENUTUP LRA

PENYUSUNAN LO LAPORAN OPERIONAL NERACA SALDO KODE AKUN 8&9 JURNAL PENUTUP LO SURPLUS/(DEFISIT) LO

PENYUSUNAN LO LAPORAN OPERIONAL NERACA SALDO KODE AKUN 8&9 JURNAL PENUTUP LO SURPLUS/(DEFISIT) LO

PENYUSUNAN LPE NERACA SALDO EKUITAS AWAL & RK PPKD SURPLUS/(DEFISIT) LO LAPORAN PERUBAHAN EKUITAS

PENYUSUNAN LPE NERACA SALDO EKUITAS AWAL & RK PPKD SURPLUS/(DEFISIT) LO LAPORAN PERUBAHAN EKUITAS AKHIR

PENYUSUNAN NERACA SALDO KODE AKUN 1&2 EKUITAS AKHIR NERACA

PENYUSUNAN NERACA SALDO KODE AKUN 1&2 EKUITAS AKHIR NERACA

PENYUSUNAn CALK Pengumpulan informasi-informasi penting mengenai nilai-nilai yang terdapat pada LRA, NERACA, LO, &

PENYUSUNAn CALK Pengumpulan informasi-informasi penting mengenai nilai-nilai yang terdapat pada LRA, NERACA, LO, & LPE. Penyusunan rincian untuk angka-angka yang perlu dibuat rincian dan penjelasan. Mengkompilasi semua informasi beserta rincian kedalam format Ca. LK yang telah ditetapkan dalam SAPD

TERIMAKASIH

TERIMAKASIH