ZAT GIZI MIKRO Dept Gizi Kesmas FKM UI

  • Slides: 58
Download presentation
ZAT GIZI MIKRO Dept. Gizi Kesmas FKM – UI 2014

ZAT GIZI MIKRO Dept. Gizi Kesmas FKM – UI 2014

Fungsi zat gizi mikro secara umum

Fungsi zat gizi mikro secara umum

VITAMIN

VITAMIN

Vitamin • Bahan organik yg dibutuhkan tubuh • Suatu senyawa disebut vitamin jika: –

Vitamin • Bahan organik yg dibutuhkan tubuh • Suatu senyawa disebut vitamin jika: – bersifat esensial – tdk adanya syw tsb dlm makanan dlm jangka waktu tertentu menimbulkan gejala defisiensi dan hilang dg cepat ketika syw tsb dikonsumsi kembali.

 • Klasifikasi vitamin bdsrkn kelarutan : – larut air : Vit B, Vit

• Klasifikasi vitamin bdsrkn kelarutan : – larut air : Vit B, Vit C – larut lemak : Vit A, D, E K • Fungsi vitamin : – – Reaksi metabolisme energi Pertumbuhan Pemeliharaan tubuh Koensim (bagian dari enzim)

Sumber vitamin secara umum

Sumber vitamin secara umum

Sifat-sifat umum vitamin Vitamin larut lemak Vitamin larut air Kelebihan konsumsi, akan disimpan tubuh

Sifat-sifat umum vitamin Vitamin larut lemak Vitamin larut air Kelebihan konsumsi, akan disimpan tubuh Simpanan sedikit Dikeluarkan lewat empedu Keluar lewat urin Gejala defisiensi berkembang lambat Gejala defisiensi cepat Tidak hrs dikons tiap hr Harus dikonsumsi tiap hr Prekursor/provitamin Tidak punya prekursor Unsur : C, H, O, N, S, Co Dibutuhkan oleh organisme kompleks Dibutuhkan oleh organisme sederhana dan kompleks Toksik pada kadar rendah (6 -10 x AKG) Sifat toksik pada megadosis (>10 x AKG) Kerusakan krn oksidasi & ketengikan Mudah hilang saat pemasakan

VITAMIN LARUT LEMAK

VITAMIN LARUT LEMAK

1. Vitamin A • Terdiri dari – retinol (hewani) – provitamin A (nabati: sayur/buah

1. Vitamin A • Terdiri dari – retinol (hewani) – provitamin A (nabati: sayur/buah hijau atau kuning) • karoten – antioksidan – provitamin A plg aktif • Kebutuhan – Dewasa laki-laki 700 RE, wanita 500 RE – Meningkat saat hamil dan menyusui

Vitamin A • Fungsi – – – Penglihatan Pertumbuhan Reproduksi Peningkatan imun dan cegah

Vitamin A • Fungsi – – – Penglihatan Pertumbuhan Reproduksi Peningkatan imun dan cegah infeksi Antioksidan • Penyebab Defisiensi – Rendah konsumsi vit A, lemak, protein, Zn • Penyebab Keracunan – Konsumsi 100 x AKG setiap hari dalam waktu yg lama (biasanya dalam bentuk suplementasi)

Efek defisiensi & keracunan Vitamin A Bumil trimester I dilarang konsumsi dosis tinggi

Efek defisiensi & keracunan Vitamin A Bumil trimester I dilarang konsumsi dosis tinggi

2. Vitamin D • Dapat disintesa dr tubuh dgn bantuan SM • Disimpan di

2. Vitamin D • Dapat disintesa dr tubuh dgn bantuan SM • Disimpan di hati, otak, tulang dan kulit • Produksi Vit D oleh ginjal dipengaruhi oleh Ca dan P dlm serum serta PTH (paratiroid hormon)

Vitamin D • Fungsi – Mengatur kadar Ca dan P dalam darah – Pembentukan

Vitamin D • Fungsi – Mengatur kadar Ca dan P dalam darah – Pembentukan dan pemeliharaan tulang bersama Vit A dan C • Kebutuhan – Bayi dengan baju, perlu sinar matahari 2 jam/mgg – Laki-laki dan wanita dewasa butuh 5 mgr/hr

Vitamin D • Defisiensi – – Riketsia (kaki bengkok), pada anak-anak Osteomalacia (orang dewasa)

Vitamin D • Defisiensi – – Riketsia (kaki bengkok), pada anak-anak Osteomalacia (orang dewasa) Osteoporosis Hipokalsemia terapi : minyak ikan + sinar mthr • Kelebihan – 4 -5 x AKG (>1000 IU) – Sering terpapar matahari tidak keracunan – Gejala : eneg, muntah, anoreksia, BB turun, gagal tumbuh, diare – Hiperkalsemia (penumpukan Ca di ginjal, paru, jantung, darah)

29/12/2021 16

29/12/2021 16

3. Vitamin E • Jenis – Tocoferol : , , , – tokoferol :

3. Vitamin E • Jenis – Tocoferol : , , , – tokoferol : >> di alam, aktif secara biologik, standar pengukuran dlm makanan – Antioksidan : memcegah kerusakan pada membran sel (mencegah kerusakan sel pembuluh darah dr radikal bebas cegah PJK) – Komersial : anti tengik • Sumber – Minyak tumbuhan

Kerja antioksidan

Kerja antioksidan

Vitamin E • Defisiensi – Jarang terjadi (krn Vit E banyak terdapat pada makanan)

Vitamin E • Defisiensi – Jarang terjadi (krn Vit E banyak terdapat pada makanan) – Pada dewasa karena : gangguan absorbsi lemak, hati, pankreas – Hilangnya koordinasi otot, sindrom kesemutan • Kelebihan konsumsi – Jarang terjadi – Gangguan dlm pembekuan darah – Gangguan saluran cerna

29/12/2021 21

29/12/2021 21

4. Vitamin K • Vitamin koagulasi • Sumber – Tumbuh 2 an hijau –

4. Vitamin K • Vitamin koagulasi • Sumber – Tumbuh 2 an hijau – Minyak ikan/daging/bakteri di saluran cerna – Vitamin K sintetik : Menadion • Kebutuhan – Dari saluran cerna dan dari makanan – Laki-laki dewasa 65 µgr/hr – Perempuan dewasa 55 µgr/hr

Vitamin K • Fungsi – Proses pembekuan darah (faktor VII, IX, X, protrombin) –

Vitamin K • Fungsi – Proses pembekuan darah (faktor VII, IX, X, protrombin) – Diperlukan pembentukan tulang dan gigi • Defisiensi – Jarang terjadi (byk di makanan) – Darah sulit menggumpal • Kelebihan – Overdosis pada bayi baru lahir peningkatan bilirubin kuning keracunan

29/12/2021 24

29/12/2021 24

VITAMIN LARUT AIR

VITAMIN LARUT AIR

1. Vitamin C • Gejala yang terkenal : – scurvy yang muncul pada pelaut,

1. Vitamin C • Gejala yang terkenal : – scurvy yang muncul pada pelaut, dan sembuh sth diberi jeruk • Bisa disintesa dari glukosa • Metabolisme – Mudah diabsorbsi (mencapai 90%, tgt jumlah yg dikonsumsi) – Kelebihan keluar lewat urin

Vitamin C • Fungsi – – – – Formasi kolagen Meningkatkan absorbsi Fe, Ca

Vitamin C • Fungsi – – – – Formasi kolagen Meningkatkan absorbsi Fe, Ca Meningkatkan daya tahan tubuh thd infeksi Antioksidan cegah ateroklerosis PJK Menurunkan takanan darah Pembentukan karnitin (metabolisme lemak) Pembawa serotonin ke otak (cegah ketegangan)

Vitamin C • Sumber – Jambu biji, jeruk, strowberi, mangga, pepaya, tomat, sayur. •

Vitamin C • Sumber – Jambu biji, jeruk, strowberi, mangga, pepaya, tomat, sayur. • Kebutuhan – – Bayi 30 -50 mg/hr, Perempuan dewasa 75 mg/hr Laki-laki dewasa 90 mg/hr Perokok minimal 100 mg/hr

Vitamin C • Defisiensi – Scurvy, kulit kering bersisik, pembuluh darah rusak, rambut rontok

Vitamin C • Defisiensi – Scurvy, kulit kering bersisik, pembuluh darah rusak, rambut rontok • Kelebihan – Hiperoksaluria risiko batu ginjal

2. Vitamin B • Berhubungan dengan metabolisme energi (KH, lemak) – Bertindak sebagai bagian

2. Vitamin B • Berhubungan dengan metabolisme energi (KH, lemak) – Bertindak sebagai bagian dari enzim koenzim • Membantu sintesa protein dan sel baru • Formasi Hb (folat, vit B 6, Vit B 12)

Ilustrasi kerja koenzim

Ilustrasi kerja koenzim

2. 1 Vit B 1 (Thiamin) Fungsi Sumber Koenzim TPP/tiamin piropospat (metabolisme E) Metabolisme

2. 1 Vit B 1 (Thiamin) Fungsi Sumber Koenzim TPP/tiamin piropospat (metabolisme E) Metabolisme lemak, protein, asam nukleat Serealia, daging, jeroan, ikan, kuning telur Defisiensi Beri-beri (kering, basah) Kebutuhan Laki-laki 1, 2 mg/hr Perempuan 1, 0 mg/hr

2. 2 Vit B 2 (Riboflavin) Fungsi -Koenzim FAD & FMN untuk metabolisme E

2. 2 Vit B 2 (Riboflavin) Fungsi -Koenzim FAD & FMN untuk metabolisme E -FAD mengubah triptopan jadi niasin -FMN membantu fungsi B 6 Sumber Susu, keju, daging, jeroan, sayur hijau, ikan telur, serealia Defisiensi Cheilosis (radang bibir), glossitis (lidah licin, warna ungu), seborrheic dermatitis (kulit minyak dan kasar), gangguan pertumbuhan Kebutuhan Laki-laki 1, 3 mg/hr Perempuan 1, 1 mg/hr Biasanya def thiamin bersamaan dengan riboflavin, krn ada dlm makanan yg sama FAD (Flavin Adenin Dinukleotida), FMN (Flavin adenin Mononukleotida)

2. 3 Niacin (B 3) Tidak disimpan tubuh Fungsi Koenzim NAD (nikotinamida adenin dinukleotida)

2. 3 Niacin (B 3) Tidak disimpan tubuh Fungsi Koenzim NAD (nikotinamida adenin dinukleotida) dan NADP (nikotinamida adenin dinukleotida phospat) untuk produksi lemak, kholesterol, hormon steroid dan sintesa glikogen Sumber Hewani, kacang 2 an, gandum, serealia, roti Susu, telur, keju, rendah niasin, tapi tinggi tryptophan Defisiensi Lemah otot, anereksia, gangguan pencernaan, kulit merah Pelagra dermatitis, dimensia, diare (3 D) kematian Kebutuhan Laki-laki 16 mg/hr Perempuan 14 mg/hr

2. 4 Folate Disintesa oleh bakteri usus Fungsi metabolisme protein, sintesa RNA dan DNA

2. 4 Folate Disintesa oleh bakteri usus Fungsi metabolisme protein, sintesa RNA dan DNA Sumber Sayur, serealia, kacang 2 an, jeruk hewani Kebutuhan Laki-laki 400 ug/hr Perempuan 400 ug/hr, Terapi meningkat saat pra hamil untuk hindari neural tube defect Defisiensi Anemia megaloblastik, glositis, NTD Kelebihan Bumil tidak boleh konsumsi > 2. 5 kali AKG

2. 5 Vit B 12 (Kobalamin) Fungsi -Metabolisme protein -Produksi sel darah merah -Kesehatan

2. 5 Vit B 12 (Kobalamin) Fungsi -Metabolisme protein -Produksi sel darah merah -Kesehatan sistem saraf Sumber Sintesa bakteri, hewani Kebutuhan Dewasa 2, 4 ug/hr Defisiensi Anemia makrositik Gangguan saraf, semutan, mati rasa

2. 6 Piridoksin (B 6) Fungsi • Membantu konversi triptofan menjadi niasin • Koenzim

2. 6 Piridoksin (B 6) Fungsi • Membantu konversi triptofan menjadi niasin • Koenzim PLP (Piridoksal Fosfat) & PMN (Piridoksamin Fosfat) • Membantu dlm sintesis hemoglobin • Perkembangan otak dan sist saraf Sumber Hati, pisang, ayam, bayam, sayuran hijau lainnya Kebutuhan Dewasa 1, 3 mg/hr Defisiensi Kelemahan, iritabilitas, depresi psikologis, kebingungan & insomnia Kelebihan Kerusakan saraf, sensasi kesemutan, kebas/mati rasa pd kaki & tangan

MINERAL

MINERAL

MINERAL • Secara umum mineral berfungsi sebagai kofaktor enzim, pemeliharaan otot, saraf. • Berdasarkan

MINERAL • Secara umum mineral berfungsi sebagai kofaktor enzim, pemeliharaan otot, saraf. • Berdasarkan kebutuhannya dapat diklasifikasikan menjadi: – Mineral makro : • dibutuhkan > 100 mg/hr (> 0, 05% BB) • Ca, Mg, P, Cl, Na, K – Mineral mikro : • dibutuhkan < 100 mg/hr (< 0, 05% BB) • Fe, Zn, Se, I, Cu • Sumber: umumnya hewani

 • Faktor yang mempengaruhi ketersediaan biologik mineral – Interaksi mineral dengan mineral •

• Faktor yang mempengaruhi ketersediaan biologik mineral – Interaksi mineral dengan mineral • Mineral dgn berat molekul dan jumlan muatan sama akan bersaing dlm absorbsi (Ca & Fe, Zn, & Cu) – Interaksi mineral dengan vitamin • Vit C meningkatkan absorbsi Fe, vit D meningkatkan absorbsi Ca – Interaksi serat dengan mineral • Makanan tinggi serat menghambat absorbsi Ca, Fe, Zn, Mg

Sumber mineral secara umum

Sumber mineral secara umum

MINERAL MAKRO 29/12/2021 43

MINERAL MAKRO 29/12/2021 43

1. Kalsium (Ca) Paling banyak dalam tubuh (tulang & gizi) Penghambat absorbsi -Kurang vit

1. Kalsium (Ca) Paling banyak dalam tubuh (tulang & gizi) Penghambat absorbsi -Kurang vit D -Asam oksalat, coklat, asam fitat, serat, kafein -Proses menua, kurang bergerak Fungsi -Pembentukan tulang dan gigi -Mengatur pembekuan darah -Kontraksi otot Sumber Susu dan hasil olahnya, teri, belut Serealia dan kacang 2 an Defisiensi Osteoporosis, osteopenia Kelebihan Gangguan ginjal, konstipasi Kebutuhan Dewasa 800 mg/hr

Proses pemadatan tulang

Proses pemadatan tulang

2. Fosfor (P) Mineral kedua terbanyak Perbandingan Ca dan P = 2: 1 Merupakan

2. Fosfor (P) Mineral kedua terbanyak Perbandingan Ca dan P = 2: 1 Merupakan bagian DNA, RNA Fungsi Kalsifikasi tulang dan gigi Sumber Semua makanan, terutama hewani Defisiensi Jarang terjadi Kelebihan Jarang terjadi Kebutuhan Dewasa 600 mg/hr

3. Natrium (Na) Kation utama ekstraselular Fungsi Keseimbangan cairan Kontraksi otot Sumber Garam, MSG,

3. Natrium (Na) Kation utama ekstraselular Fungsi Keseimbangan cairan Kontraksi otot Sumber Garam, MSG, kecap, makanan awetan. Maksimal kons 6 gr/hr Kejang, apatis, kurang nafsu makan Defisiensi Kelebihan Hipertensi, odema Kebutuhan Dewasa 1, 5 gr/hr

4. Kalium (K) Fungsi Keseimbangan cairan & asam-basa tubuh Transmisi saraf & relaksasi otot

4. Kalium (K) Fungsi Keseimbangan cairan & asam-basa tubuh Transmisi saraf & relaksasi otot Sumber Buah, sayur, kacang-kacangan Defisiensi Jarang terjadi byk dlm makanan Biasanya akibat penggunaan laksatif & diuretik jantung berdebar Kelebihan Gagal jantung Kebutuhan Dewasa 2000 mg/hr 49

5. Klorida (Cl) Fungsi Anion utama CES Keseimbangan cairan & elektrolit Sumber Garam dapur,

5. Klorida (Cl) Fungsi Anion utama CES Keseimbangan cairan & elektrolit Sumber Garam dapur, Buah, sayur Defisiensi Jarang terjadi byk dlm makanan Biasanya akibat muntah 2 hebat, diare kronis atau keringat berlebihan Kebutuhan Dewasa 750 mg/hr 50

6. Magnesium (Mg) Fungsi Terlibat di lebih dari 300 enzim Terlibat dlm metabolisme K,

6. Magnesium (Mg) Fungsi Terlibat di lebih dari 300 enzim Terlibat dlm metabolisme K, Ca dan vit D Fungsi normal jantung Sumber Bayam, tiram, susu kedelai Defisiensi Jarang terjadi, biasanya akibat komplikasi penyakit yg mengganggu absorpsi. Gugup, kejang, halusinasi, gagal jantung Kelebihan Jarang terjadi akibat makanan, biasanya akibat suplemen berakibat fatal Kebutuhan Laki-laki 300 mg/hr Perempuan 270 mg/hr 51

MINERAL MIKRO 52

MINERAL MIKRO 52

1. Yodium Fungsi Sumber Pertumbuhan, fungsi otak, otot, ginjal, pituitari Stimulasi laju metabolik Makanan

1. Yodium Fungsi Sumber Pertumbuhan, fungsi otak, otot, ginjal, pituitari Stimulasi laju metabolik Makanan laut Defisiensi Gondok, gagal tumbang, kretin Kelebihan Peningkatan BMR, gondok Kebutuhan Dewasa 150 ug/hr Zat goitrogenik : Menghambat absorbsi I (singkong, kubis)

2. Zink (Zn) Fungsi Komponen ratusan enzim , pertumbuhan dan perkembangan, reproduksi, imunitas, sintesa

2. Zink (Zn) Fungsi Komponen ratusan enzim , pertumbuhan dan perkembangan, reproduksi, imunitas, sintesa retinol binding protein Defisiensi -Gangguan pertumbuhan, -terlambat kematangan seksual -turunnya kekebalan -Gangguan fungsi saraf otak Sumber Hewani lebih mudah diabsorbsi Peningkat (enhancing) Asam sitrat, laktoferin, albumin Kebutuhan Laki-laki 13, 4 mg/hr Perempuan 9, 8 mg/hr

3. Selenium (Se) Antioksidan Fungsi Kofaktor enzim glutation peroksidase & bekerja sama dgn vit

3. Selenium (Se) Antioksidan Fungsi Kofaktor enzim glutation peroksidase & bekerja sama dgn vit E sbg antioksidan Sumber Hewani Defisiensi Belum byk diketahui. Penyakit Keshan (di Cina) tjd pada anak dan WUS def Se, gejala cepat lelah, hilang nafsu makan Kebutuhan Dewasa 30 ug/hr

4. Besi (Fe) Fungsi Pembentuk Hb Transpor oksigen Sumber Heme (daging, ayam, ikan) Non

4. Besi (Fe) Fungsi Pembentuk Hb Transpor oksigen Sumber Heme (daging, ayam, ikan) Non heme (sayuran, kacang 2 an) Defisiensi Anemia, gangguan pertumbuhan, penurunan produktivitas, 5 L Kelebihan PJK, kerusakan hati Kebutuhan Laki-laki 13 mg/hr Perempuan 26 mg/hr 56

Alasan yg keliru mengonsumsi suplemen vitamin & mineral • Hidup di jaman skrg akan

Alasan yg keliru mengonsumsi suplemen vitamin & mineral • Hidup di jaman skrg akan cenderung kekurangan zat gizi • Merasa lelah dan menganggap suplemen vitamin & mineral dpt meningkatkan energi. • Berharap suplemen vit & mineral bisa membantu mengatasi stress • Berharap memiliki otot yg bagus tanpa latihan fisik intensif. • Ingin mencegah/menyembuhkan penyakit yg didiagnosis sendiri • Berharap vit & mineral berlebih dpt memberikan keuntungan kesehatan

TERIMA KASIH 29/12/2021 58

TERIMA KASIH 29/12/2021 58