Arti Warna GRAFIKA KOMPUTER 6 Arti Warna Sangat

  • Slides: 45
Download presentation
Arti Warna GRAFIKA KOMPUTER 6

Arti Warna GRAFIKA KOMPUTER 6

Arti Warna �Sangat subjektif �Berkaitan dengan preferensi pribadi �Berbeda antar budaya

Arti Warna �Sangat subjektif �Berkaitan dengan preferensi pribadi �Berbeda antar budaya

Hangat (Warm) Merah, oranye, kuning, dan variasi dari ketiga warna ini. � Api, panas,

Hangat (Warm) Merah, oranye, kuning, dan variasi dari ketiga warna ini. � Api, panas, matahari (saat terbit ataupun tenggelam), peringatan � Menghidupkan, memberi energi, positif. � Use : semangat, kebahagiaan, energi, antusiasme �

Merah Sangat panas � Api, kekerasan, perang, namun juga cinta dan hasrat. � Dalam

Merah Sangat panas � Api, kekerasan, perang, namun juga cinta dan hasrat. � Dalam budaya dan sejarah : setan dan cupid. � Memberikan efek nyata pada manusia � �Menaikkan tekanan darah �Pernapasan �Metabolisme � Kemarahan, penting (red carpet), bahaya (rambu dan traffic light).

� Cina �Kemakmuran �Kebahagiaan �Keberuntungan �Dipakai sebagai baju pengantin � Afrika Selatan �dukacita �

� Cina �Kemakmuran �Kebahagiaan �Keberuntungan �Dipakai sebagai baju pengantin � Afrika Selatan �dukacita � Dalam dunia grafis, merah dipakai untuk menggambarkan kekuatan semangat �Merah cerah = semangat, enerjik �Merah gelap = kekuatan, elegan

Oranye Semangat, enerjik � Sering diasosiasikan dengan Bumi, musim kemarau atau pergantian musim �

Oranye Semangat, enerjik � Sering diasosiasikan dengan Bumi, musim kemarau atau pergantian musim � Perubahan dan gerakan � Jeruk, kesehatan, vitalitas � Lebih ramah dari merah � Lebih menyenangkan �

Kuning Dianggap paling cerah, energizing � Kebahagiaan, sinar matahari, harapan � Tipuan, pengecut (kamus)

Kuning Dianggap paling cerah, energizing � Kebahagiaan, sinar matahari, harapan � Tipuan, pengecut (kamus) � Bahaya atau peringatan (namun tidak sekuat warna merah) � Mesir : duka cita � Jepang : keberanian � India : warna pedagang �

Dalam grafis warna kuning cerah memberi kesan kebahagiaan, suka cita � Kuning samar untuk

Dalam grafis warna kuning cerah memberi kesan kebahagiaan, suka cita � Kuning samar untuk bayi (netral) selain pink dan biru, lebih calm dibandingkan kuning cerah. � Kuning gelap, keemasan memberikan kesan antik (jaman dulu) �

Warna Dingin (Cool) Hijau, biru, ungu � Warna malam, air, alam � Calm (tenang),

Warna Dingin (Cool) Hijau, biru, ungu � Warna malam, air, alam � Calm (tenang), relax � Biru merupakan satu-satunya warna dingin primer. Artinya, warna lain merupakan gabungan biru dengan warna hangat lain, sehingga hijau juga memiliki sedikit pengaruh dari warna kuning, dan ungu memiliki sedikit pengaruh dari warna merah. �

Hijau Warna alam � Simbol awal mula dan pertumbuhan � Pembaharuan dan keberlimpahan �

Hijau Warna alam � Simbol awal mula dan pertumbuhan � Pembaharuan dan keberlimpahan � Cemburu, iri hati, dan kurang pengalaman � Dalam grafis, warna hijau dipakai untuk menggambarkan kelimpahan (kaya), stabil, awalan, dan alam. � Hijau cerah – energi, hijau samar – alam, hijau gelap – stabil, kemakmuran �

Biru Calm (tenang), kesedihan (bahasa Inggris) � Tanggung jawab, Perdamaian � Dalam beberapa budaya

Biru Calm (tenang), kesedihan (bahasa Inggris) � Tanggung jawab, Perdamaian � Dalam beberapa budaya memiliki konotasi spiritual-religius � Biru terang – segar, ramah � Biru gelap – stabil, kuat � Dalam grafis, biru muda – calm, tenang, biru cerah – segar, biru tua – kuat stabil (perusahaan) �

Ungu Kebangsawanan � Kreativitas, imajinasi � Ungu gelap � �Kekayaan �Kebangsawanan �Kemewahan � Ungu

Ungu Kebangsawanan � Kreativitas, imajinasi � Ungu gelap � �Kekayaan �Kebangsawanan �Kemewahan � Ungu cerah �Romantis

Warna Netral Latar belakang, Backdrop � Sering digabung dengan warna cerah � Arti warna

Warna Netral Latar belakang, Backdrop � Sering digabung dengan warna cerah � Arti warna netral lebih ditentukan oleh warna yang berada di sekelilingnya. �

Hitam Warna netral paling kuat � Kekuatan, elegant, formal � Kejahatan, kematian, misteri �

Hitam Warna netral paling kuat � Kekuatan, elegant, formal � Kejahatan, kematian, misteri � Duka cita, bawah tanah (pemberontak) � Gaib, mistis, klenik �

� Hitam dengan biru es menampilkan kesan dingin

� Hitam dengan biru es menampilkan kesan dingin

Putih Kemurnian, kebersihan, kebaikan � Gaun pengantin � Dunia medis (dokter, perawat) � Kebaikan,

Putih Kemurnian, kebersihan, kebaikan � Gaun pengantin � Dunia medis (dokter, perawat) � Kebaikan, malaikat � Dalam desain, putih menekankan kebersihan dan kesederhanaan, minimalis, juga dapat dipakai untuk musim dingin. �

Minimalistik

Minimalistik

Lembut, bersih

Lembut, bersih

Abu-abu Murung, tertekan � Abu-abu terang – mengganti warna putih � Abu-abu gelap –

Abu-abu Murung, tertekan � Abu-abu terang – mengganti warna putih � Abu-abu gelap – mengganti warna hitam � Konservatif, formal, modern � Grafis untuk perusahaan untuk menunjukkan formalitas dan profesionalisme �

Tenang

Tenang

Modern

Modern

Modern

Modern

Coklat Bumi, kayu, batu � Warna alam � Dapat diandalkan � Membosankan � Dalam

Coklat Bumi, kayu, batu � Warna alam � Dapat diandalkan � Membosankan � Dalam grafis biasa dipakai sebagai background � Coklat gelap juga sering dipakai untuk menggantikan warna hitam �

Krem Biasa dipakai sebagai background � Konservatif, alim � Membosankan �

Krem Biasa dipakai sebagai background � Konservatif, alim � Membosankan �