KONSTRUKTOR DAN DESTRUKTOR Okkita Rizan Genap 20152016 Pemrograman

  • Slides: 23
Download presentation
KONSTRUKTOR DAN DESTRUKTOR Okkita Rizan Genap 2015/2016 Pemrograman Berorientasi Objek (Object Oriented Programming)

KONSTRUKTOR DAN DESTRUKTOR Okkita Rizan Genap 2015/2016 Pemrograman Berorientasi Objek (Object Oriented Programming)

KONSTRUKTOR Okkita Rizan - PBO

KONSTRUKTOR Okkita Rizan - PBO

KONSTRUKTOR Proses Instansiasi Objek Okkita Rizan - PBO

KONSTRUKTOR Proses Instansiasi Objek Okkita Rizan - PBO

 Konstruktor merupakan sebuah method khusus yang secara otomatis dipanggil/dijalankan pada saat sebuah class

Konstruktor merupakan sebuah method khusus yang secara otomatis dipanggil/dijalankan pada saat sebuah class diinstansi. Dapat juga diartikan sebagai method khusus yang berfungsi untuk menciptakan objek dari sebuah class. Method konstruktor ini akan dipanggil secara otomatis oleh java ketika new digunakan untuk membuat sebuah objek Konstruktor Okkita Rizan - PBO

 Konstruktor dapat dibuat sendiri, tetapi apabila konstruktor tidak dibuat, maka compiler java akan

Konstruktor dapat dibuat sendiri, tetapi apabila konstruktor tidak dibuat, maka compiler java akan secara otomatis membuat konstruktor default pada saat dilakukan kompilasi Konstruktor bukanlah anggota dari sebuah class, seperti atribut dan method Konstruktor Okkita Rizan - PBO

 Fungsi Konstruktor ◦ Membuat sebuah objek pada saat program dieksekusi. ◦ Memberikan nilai

Fungsi Konstruktor ◦ Membuat sebuah objek pada saat program dieksekusi. ◦ Memberikan nilai awal sebagai dari atribut yang perlu diinisialisasi. ◦ Mengerjakan proses-proses yang diperlukan pada saat sebuah objek dibuat Konstruktor Okkita Rizan - PBO

 nama konstruktor harus sama dengan nama classnya konstruktor tidak memiliki nilai kembalian/return value

nama konstruktor harus sama dengan nama classnya konstruktor tidak memiliki nilai kembalian/return value konstruktor tidak mempunyai / menggunakan void ataupun tipe data. konstruktor dapat memiliki satu atau banyak parameter, bahkan tanpa parameter sekalipun java tidak membatasi jumlah konstruktor pada satu class. Artinya sebuah class dapat memiliki lebih dari satu konstruktor Konstruktor Okkita Rizan - PBO

 Default Constructor / Konstruktor Tunggal Parameterized Constructor / Konstruktor dengan parameter Overloading Constructor

Default Constructor / Konstruktor Tunggal Parameterized Constructor / Konstruktor dengan parameter Overloading Constructor / Multiple Constructor Private Constructor Chaining / Rangkaian Konstruktor Macam-macam Konstruktor Okkita Rizan - PBO

 Nama Program : test. Kons. Tunggal. java Default Constructor / Konstruktor Tunggal Okkita

Nama Program : test. Kons. Tunggal. java Default Constructor / Konstruktor Tunggal Okkita Rizan - PBO

 Nama Program : test. Kons. Tunggal. java Parameterized Constructor / Konstruktor dengan parameter

Nama Program : test. Kons. Tunggal. java Parameterized Constructor / Konstruktor dengan parameter Okkita Rizan - PBO

 Nama Program : test. Kons. Multiple. java Overloading/ Multiple Konstruktor Okkita Rizan -

Nama Program : test. Kons. Multiple. java Overloading/ Multiple Konstruktor Okkita Rizan - PBO

 Chaining Constructor : Proses memanggil sebuah konstruktor dari konstruktor lain pada satu class

Chaining Constructor : Proses memanggil sebuah konstruktor dari konstruktor lain pada satu class yang sama Chaining Constructor Okkita Rizan - PBO

 Nama Program : chaining. Constructor. java Okkita Rizan - PBO

Nama Program : chaining. Constructor. java Okkita Rizan - PBO

DESTRUKTOR Okkita Rizan - PBO

DESTRUKTOR Okkita Rizan - PBO

 Destruktor merupakan kebalikan dari konstruktor method ini akan dijalankan pada saat objek akan

Destruktor merupakan kebalikan dari konstruktor method ini akan dijalankan pada saat objek akan dihapus dari memory. Tujuannya adalah untuk membebaskan memory dari objek-objek yang tidak digunakan lagi Destruktor Okkita Rizan - PBO

 Java tidak mengenal istilah destruktor. Dikarenakan objek dibuat secara dinamis pada saat run-time

Java tidak mengenal istilah destruktor. Dikarenakan objek dibuat secara dinamis pada saat run-time dan tidak secara eksplisit menulis perintah untuk menghapus suatu objek dari memory. Ketentuan apakah suatu objek akan dihapus dari memory atau tidak, ditentukan oleh Java sendiri. Proses ini dikenal dengan istilah GARBAGE COLLECTION Destruktor Okkita Rizan - PBO

 Proses garbage collection terjadi secara sporadis sehingga sulit untuk menentukan kapan proses ini

Proses garbage collection terjadi secara sporadis sehingga sulit untuk menentukan kapan proses ini akan berjalan. Java masih menyediakan perintah yang dapat digunakan untuk memaksa Java melakukan proses garbage collection. Perintahnya : Destruktor Okkita Rizan - PBO

 Java run-time akan memanggil method finalize() Bentuk umum : Destruktor Okkita Rizan -

Java run-time akan memanggil method finalize() Bentuk umum : Destruktor Okkita Rizan - PBO

 Nama Program : test. Destruktor. java Sambungan Program Contoh Destruktor Okkita Rizan -

Nama Program : test. Destruktor. java Sambungan Program Contoh Destruktor Okkita Rizan - PBO

Contoh Destruktor Okkita Rizan - PBO

Contoh Destruktor Okkita Rizan - PBO

LATIHAN KONSTRUKTOR Okkita Rizan - PBO

LATIHAN KONSTRUKTOR Okkita Rizan - PBO

 Buatlah sebuah class persegipanjang yang memiliki atribut panjang dan lebar. Method yang dimiliki

Buatlah sebuah class persegipanjang yang memiliki atribut panjang dan lebar. Method yang dimiliki class tersebut adalah method untuk menghitung luas dan keliling Class tersebut mempunyai konstruktor untuk mengatasi kesalahan data objek. Apabila data objek 0 (nol) maka minimal panjang objek adalah 5. Okkita Rizan - PBO

Terima kasih Okkita Rizan - PBO

Terima kasih Okkita Rizan - PBO