Di Susun Oleh Dewi Rianti Siti Aminah M

  • Slides: 39
Download presentation
Di Susun Oleh Dewi Rianti Siti Aminah M Rahayu Agustin Dwi utami v

Di Susun Oleh Dewi Rianti Siti Aminah M Rahayu Agustin Dwi utami v

Tubuh mahluk hidup terdiri dari organ-organ. Organ adalah alat tubuh yang memiliki fungsi tertentu.

Tubuh mahluk hidup terdiri dari organ-organ. Organ adalah alat tubuh yang memiliki fungsi tertentu. Kamu bernafas dengan menggunakan organ (alat) pernapasan. Adanya organ pernapasan membuat kamu dapat menghirup udara yang segar, Sebaliknya kamu dapat merasakan pengapnya udara di dalam ruang tertutup. seperti manusia hewan pun bernafas. Hewan bernafas menggunakan organ pernapasan yang berbeda-beda. Hampir semua jenis mahluk hidup mempunyai organ pernapasan, ada yang organ pernapasanya insang, ada pula organ pernapasan berupa paru-paru, kulit atau trakea. Perbedaan organ pernapasan pada hewan di pengaruhi oleh keadaan tubuh dan tempat hidupnya.

Cacing tanah

Cacing tanah

Cacing termasuk hewan lunak. cacing tidak memililiki organ pernafasan khusus. oksigen masuk ke dalam

Cacing termasuk hewan lunak. cacing tidak memililiki organ pernafasan khusus. oksigen masuk ke dalam tubuh melalui permukaan kulit tubuhnya yang basah. Untuk mempermudah masuknya oksigen dan keluarnya karbon dioksida.

Ikan hidup di dalam air. ikan bernafas dengan insang , seperti manusia ikan perlu

Ikan hidup di dalam air. ikan bernafas dengan insang , seperti manusia ikan perlu oksigen untuk brnafas namun ikan tidak menghirupnya dari udara, namun menyerapnya dari air. Air masuk melelui mulut lalu melewati insang. Kemudian oksigen di dalam air pindah ke pembuluh darah di insang. Ikan bernafas dengan insang yang berjumlah 4 pasang. insang terletak di sebelah kanan dan kiri kepala. Insang di lindungi oleh tutup insang. Saat mulut terbuka, air masuk melalu irongga mulut, sementara itu t 6 utup insang mengantup (menutup). Kemudian oksigen yang terkandung di dalam air di ikat oleh kapiler darah, sebaliknya karbon dioksida di keluarkan melalui insang.

Ikan memiliki Gelembung renang itu berguna untuk menyimpan oksigen dan mengatur gerak naik turun.

Ikan memiliki Gelembung renang itu berguna untuk menyimpan oksigen dan mengatur gerak naik turun. ikan yang hidup di tempat yang kurang air, misalnya lumpur, mempunyai lipatan insang yang di sebut labirin. Labirin menyimpan cadangan oksigen, dan jenis ikan yang biasanya hidup di lumpur antara lain q Lele q Gabus q gurame

Burung bernafas dengan paru-paru. Burung juga mempunyai organ pernafasan yang disebut juga pundi -pundi

Burung bernafas dengan paru-paru. Burung juga mempunyai organ pernafasan yang disebut juga pundi -pundi (kantong) udara. Pundi-pundi berguna untuk menyimpan udara, yang digunakan pada saat buraung terbang. jalannya pernapasan burung adalah sebagai berikut : ü Udara masuk melalui hidung ü Lalu ketengorokan ü Ke pundi-pundi udara ü Dan berakhir di paru-paru

Tahu kah kamu ? ? ? Ketika burung mengepakan sayap nya, burung tidak memasukan

Tahu kah kamu ? ? ? Ketika burung mengepakan sayap nya, burung tidak memasukan udara melalui hidung. Pernafasan burung saat terbang berasal dari udara yang tersimpan di dalam pundi-pundi udara. Pada waktu tidak mengepakan sayap (melayang), burung kembali mengisi pundi-pundi udaranya dengan udara. Demikian pula saat burung hinggap di suatu tempat sisa pernapasan akan keluar melalui hidung.

Manusia dapat menyesuaikan diri dengan lingkunganya. jika lingkungan hidup nya bererubah manusia dapat mengubah

Manusia dapat menyesuaikan diri dengan lingkunganya. jika lingkungan hidup nya bererubah manusia dapat mengubah cara hidupnya. manusia juga membuat alat yang mempermudah kegiatanya. Bagaimana dengan hewan dan tumbuhan ? ? Apakah mereka menyesuaikan diri dengan lingkungannya untuk memperoleh makanan ? Apa yang mereka lakukan jika ada musuh yang menyerang ? Nahhhh untuk mengetahui jawaban dari pertayaan itu mari kita pelajari bersama uraian berikut ini.

� Makanan hewan bermacam-macam jenisnya. Hewan makan dengan cara mencari atau memburu makanannya. Makanan

� Makanan hewan bermacam-macam jenisnya. Hewan makan dengan cara mencari atau memburu makanannya. Makanan hewan pada umumnya berupa tumbuhan daging yang berasal dari hewan lain. � Tidakseperti tumbuhan hewan tidak dapat membuat sendiri makanannya Hewan memperoleh makanan dari tumbuhan atau dari hewan lain. � Hewan yang memakan tumbuhan di sebut Herbipora. Hewan yang memakan hewan lain di sebut Karnivora. dan Hewan yang memakan tumbuhan dan hewan di sebut hewan Omivora.

Ada jenis hewan yang makan tumbuh-tumbuhan. Tumbuhan yang menjadi makanan hewan itu biasanya berupa

Ada jenis hewan yang makan tumbuh-tumbuhan. Tumbuhan yang menjadi makanan hewan itu biasanya berupa rumput, buah-buahan, dan biji-bijian. � a. Rumput � Beberpaa hewan memakan rumput dan daun-daun segar. Misalya rumput gajah, daun pisang, daun jagung, daun tebu. Hewan yang makan rumput dan daun-daun segar misalnya sapi, kerbau, kambing, dan kelinci. � b. Buah-buahan � Buah-buahan yang menjadi makanan hewan misalnya mangga, jambu, pisang, dan kersen. Hewan yang makan buah-buahan misalnya kera dan bangsa burung. � c. Biji-bijian � Biji-bijian yang menjadi makanan hewan misalnya padi, jagung, dan kacang. Hewan yang makan bijian misalnya beberapa bangsa burung. �

� Ada hewan yang makan daging. Daging itu berasal dari hewan lain. Misalnya ular

� Ada hewan yang makan daging. Daging itu berasal dari hewan lain. Misalnya ular makan tikus, harimau makan kijang, dan serigala makan kelinci. � � B. Menggolongkan Hewan Berdasarkan Makanan � Di dunia terdapat ribuan jenis hewan. Salah satu cara untuk memudahkan mempelajarinya ialah dengan menggolongkannya berdasarkan jenis makanannya. Hewan dapat dibedakan menjadi tiga golongan, yaitu hewan pemakan tumbuhan (herbivora), hewan pemakan daging (karnivora), dan hewan pemakan segala (omnivora).

Setiap hewan pasti mengalami tahap pertumbuhanan dan perkembangan. Daur hidup dimulai saat keluar dari

Setiap hewan pasti mengalami tahap pertumbuhanan dan perkembangan. Daur hidup dimulai saat keluar dari perut induknya hingga dewasa. Setelah dewasa hewan dapat menghasilkan keturunan kembali. Namun, daur hidup pada beberapa kelompok hewan ternyata berbeda. Untuk lebih memahaminya, berikut ini adalah uraian mengenai contoh hewan-hewan yang mengalami daur hidup yang berbeda-beda. Ayo, pelajarilah dengan saksama.

Jika nyamuk betina bertelur, Ø Telur nyamuk menetas menjadi jentik-jentik. Ø Jentik-jentik berubah menjadi

Jika nyamuk betina bertelur, Ø Telur nyamuk menetas menjadi jentik-jentik. Ø Jentik-jentik berubah menjadi kepompong. Ø Kepompong berubah bentuk menjadi nyamuk muda, dan Ø kemudian menjadi nyamuk dewasa. Karena perubahan bentuknya mengalami tahap kepompong, maka nyamuk dikatakan mengalami metamorfosis sempurna

Pernahkah kamu memperhatikan saat nyamuk hinggap di dinding? Nyamuk ada yang hinggap menungging dan

Pernahkah kamu memperhatikan saat nyamuk hinggap di dinding? Nyamuk ada yang hinggap menungging dan ada yang sejajar dengan dinding. Nyamuk yang hinggap menungging adalah nyamuk malaria. Jentik-jentik nyamuk malaria sejajar dengan permukaan air, Sedangkan jentik-jentik nyamuk biasa menggantung di permukaan air.

Coba kamu perhatikan kupu-kupu yang hinggap di bunga! Ø Ø Ø Ketika kupu-kupu dewasa

Coba kamu perhatikan kupu-kupu yang hinggap di bunga! Ø Ø Ø Ketika kupu-kupu dewasa bertelur, telurnya akan menetas menjadi larva yang berbentuk ulat. Ulat menjadi kepompong dan Kepompong kemudian berubah menjadi kupu dewasa. Seperti pada nyamuk, Kupu-kupu mengalami tahap kepompong sehingga dikatakan kupu-kupu melakukan metamorfosis sempurna

Metamorfosis Tidak Sempurna

Metamorfosis Tidak Sempurna

Kecoa atau lipas betina bertelur dalam jumlah banyak yang diletakkan di permukaan tanah atau

Kecoa atau lipas betina bertelur dalam jumlah banyak yang diletakkan di permukaan tanah atau pada tumpukan sampah. Telur kecoa menetas menjadi anak kecoa yang disebut nimfa. Nimfa memiliki bentuk yang mirip dengan induknya. Kemudian nimfa menjadi kecoa dewasa. Karena perubahan bentuknya tidak mengalami tahap kepompong, maka kecoa disebut mengalami metamorfosis tidak sempurna. Serangga lain yang mengalami metamorfosis tidak sempurna antara lain rayap, belalang, dan walang sangit.

Katak merupakan hewan yang mengalami metamor fosis. Mengapa katak mengalami meta mor-fosis? Katak memiliki

Katak merupakan hewan yang mengalami metamor fosis. Mengapa katak mengalami meta mor-fosis? Katak memiliki tahap pertumbuhan pada katak muda yang berbeda dengan katak dewasa. Menjelang dewasa, berudu mulai tumbuh kaki dan masih berekor, serta masih hidup di air. Setelah dewasa, kaki katak tumbuh sempurna dan ekor pun menyusut hingga tidak memiliki ekor lagi. Pada tahap katak dewasa, katak lebih sering berada di darat dan kembali lagi ke air untuk bertelur

Hewan yang Tidak Mengalami Metamorfosis v. Kucing v. Ayam

Hewan yang Tidak Mengalami Metamorfosis v. Kucing v. Ayam

Banyak hewan dalam daur hidupnya tidak mengalami metamorfosis. Contoh, daur hidup kucing dan daur

Banyak hewan dalam daur hidupnya tidak mengalami metamorfosis. Contoh, daur hidup kucing dan daur hidup ayam. Kucing betina akan melahirkan anak kucing, kemudian anak kucing tumbuh menjadi kucing dewasa. Kucing dewasa yang betina akan melahirkan anak kucing

Ayam adalah hewan yang berkembang biak dengan cara bertelur. Dalam telur ini, anak ayam

Ayam adalah hewan yang berkembang biak dengan cara bertelur. Dalam telur ini, anak ayam tumbuh hingga siap keluar dari telur dan dapat hidup di alam bebas. Pada awalnya ayam dewasa bertelur, jika dierami, telur-telur ayam tersebut akan menetas mengeluarkan anak ayam. Anak ayam akan tumbuh dan berkembang menjadi ayam dewasa

Terimakasih

Terimakasih