PEMAHAMAN PADA KONSEP LINGKUNGAN DAN BUDAYA ORGANISASI LINGKUNGAN
PEMAHAMAN PADA KONSEP LINGKUNGAN DAN BUDAYA ORGANISASI • LINGKUNGAN ORGANISASI : • 1. Lingkungan Eksternal / External Environtment): Segala sesuatu yang berada di luar batasan organisasi yang mungkin mempengaruhinya. • 2. Lingkungan Internal / Internal Environtment) : Kondisi dan Kekuatan yang berada di dalam suatu organisasi
GB HUBUNGAN Organisasi Dan Lingkungannya Dimensi Internasional Dimensi Teknologi Kom petitor Dimensi Politik Hukum K Pemilik o Pembu Karyawan n at , Lingkungan s Aturan Fisik , Dewan u Direksi. Budaya m e Partner Pemasok n Strategis Dimensi Sosial Budaya Dimensi Ekonomi
* Lingkungan Eksternal Terdiri Atas Dua Bagian : 1. Lingkungan Umum (General Environtment) : Serangkaian Dimensi dan Kekuatan Yang luas yang berada di sekitar organisasi yang menciptakan keseluruhan konteks organisasi (Dlm Gb ditunjukkan oleh lingkaran ke 3 ada lima dimensi : dimensi Teknologi, Dimensi Ekonomi, Dimensi Sosial Budaya, Dimensi Politik Hukum, Dimensi Internasional)
2. Lingkungan Tugas (Task Environtment) : Organisasi atau kelompok Eksternal tertentu yang mempengaruhi suatu organisasi (Dlm Gb ditunjukkan oleh lingkaran ke 2 Kompetitor, konsumen, pemasok, partner strategis, pembuat aturan) * Lingkungan Umum Ada 5 Dimensi : 1. Dimensi Ekonomi : Kesehatan dan Vitalitas Keseluruhan dari sistem ekonomi dimana organisasi beroperasi
2. Dimensi Teknologi : Metode – metode yang tersedia untuk mengubah sumber – sumber daya menjadi produk atau jasa, 3. Dimensi Sosial Budaya : Kebiasaan , adat, nilai, karakteristik demografi dari masyarakat di mana organisasi berfungsi 4 Dimensi Politik Hukum : peraturan pemerintah mengenahi bisnis dan hubungan umum antara bisnis dan pemerintah 5. Dimensi Internsional : Sejauh mana suatu organisasi terlibat atau terpengaruh
Oleh bisnis di negara lain. * Lingkungan Tugas terdiri atas : 1. Kompetitor : Sebuah Organisasi yang bersaing dengan organisasi lain untuk memperebutkan sumber daya. 2. Pelanggan : Siapapun yang membayar untuk memperoleh barang dan jasa 3. Pemasok : Suatu organisasi yang menyediakan sumber daya untuk organisasi lain
4. Pembuat Aturan : Suatu unit yang berpotensi mengendalikan , mengatur, atau mempengaruhi kebijakan atau praktek dari suatu organisasi 5. Partner Strategis : Organisasi yang bekerja sama dengan satu organisasi atau lebih dalam suatu joint Venture atau bentuk kemitraan lainnya.
* Lingkungan Internal : 1. Pemilik / Owners : Seseorang yang memiliki hak hukum atas suatu bisnis 2. Dewan Direksi / Board of directors : pengatur yang dipilih oleh para pemegang saham dan bertanggung jawab untuk mengawasi manajemen perusahaan secara umum dan untuk memastikan bahwa perusahaan telah di jalankan dengan cara paling memuaskan untuk para pemegang saham.
3. Karyawan / Employees : Orang – orang yang bekerja dan dipekerjakan oleh perusahaan untuk mencapai tujuan perusahaan 4. Lingkungan Kerja Fisik : lingkungan fisik aktual dari organisasi dan pekerjaan yang dilakukan orang. * Hubungan Organisasi – Lingkungan : * Pengaruh Lingkungan terhadap Organisasi / Ada 3 perspektif dasar untuk mendiskripsikan pengaruh lingkungan terhadap organisasi : 1. Perubahan Dan Kompleksitas Lingkungan
2. Kekuatan Kompetitif 3. Pergolakan Lingkungan • Ada Enam Mekanisme Dasar yang digunakan organisasi untuk beradaptasi dengan Lingkungan : 1. Manajemen Informasi 2. Respons strategis 3. Merger, Pengambil alihan, akuisisi, aliansi 4. Rancangan dan Fleksibilitas organisasi
5. Pengaruh langsung dari lingkungan 6. Tanggung Jawab Sosial MODEL EFEKTIVITAS ORGANISASI : 1. Pendekatan Sumber daya sistem ( system Resource Approach) memperoleh sumber daya dari lingkungan 2. Pedekatan Proses Internal ( Internal Proces Approach ) mengkombinasikan dengan suatu cara yang efisien dan efektif
3. Pendekatan Tujuan ( Goal Approach) : fokus pada memperlancar pencapaian tujuan organisasi 4. Pendekatan Konstituen Strategis ( Strategis Constituencies Approach) : berfokus pada kelompok yang memiliki kepentingan organisasi / sejauh mana organisasi berhasil memuaskan permintaan dan ekspetasi dari semua kelompok 5. Pendekatan Terkombinasi : membuat lebih mudah untuk memperoleh SD di masa depan
Budaya Organisasi Budaya organisasi / organizational culture : Serangkaian nilai, keyakinan, perilaku, kebiasaan dan sikap membantu seorang anggota organisasi dalam memahami apa yang dianut organisasi tersebut melakukan segala sesuatu dan apa yang dianggapnya penting.
Multikulturalisme / Multiculturalism : Lingkup masalah yang luas yang terkait dengan perbedaan nilai – nilai keyakinan , perilaku , kebiasaan, dan sikap yang dipunyai orang – orang yang berbeda budaya Keanekaragaman / diversity : Adanya perbedaan satu dengan lainnya dalam satu dmensi yang penting atau lebih seperti umur, gender, atau etnis
PENTINGNYA BUDAYA ORGANISASI Budaya organisasi merupakan salah satu masalah lingkungan yang penting bagi manajer. Manajer harus paham bahwa budaya adalah satu determinan penting yang mempengaruhi seberapa baik organisasi mereka akan berkinerja.
KEANEKARAGAMAN DAN MULTIKULTURALISME DALAM ORGANISASI TREN DALAM KEANEKARAGAMAN DAN MULTIKULTURALISME: Alasan untuk meningkatkan keanekaragaman & multikulturisme : Keanekaragaman & multikulturisme semakin meningkat di sebagian besar organisasi saat ini karena empat alasan mendasar yaitu :
1. Peraturan dan tindakan Hukum 2. Perubahan demografis dalam angkatan kerja 3. Kesadaran yang meningkat bahwa keanekaragaman meningkat bahwa keankaragaman meningkatkan kualiatas tenaga kerja 4. Gerakan Globalisasi
Peraturan dan Tindakan Hukum Perubahan demografis dalam angkatan kerja Keanekaragaman dan multikultiurisme yang meningkat di organisasi Kesadaran yang meningkat bahwa keanekaragaman meningkatkan kualitas tenaga kerja Gerakan Globalisasi
Dimensi Keanekaragaman Dan Multikulturisme - Distribusi Usia - Gender - Etnis Mengelola Keanekaragaman dan Multikulturisme dalam Organisasi : 1. Strategi Individual : pemahaman, empati, Toleransi, Ketersediaan untuk berkomunikasi
2. Pendekatan Organisasional: 1. Kebijakan Organisasional 2. Praktik Organisasional 3. Keanekaragaman &Pelatihan Multikultural Organisasi Multikultural : Suatu Organisasi yang telah mencapai tingkat keanekaragaman yang tinggi, untuk mampu sepenuhnya memanfaatkan keuntungan dari keanekaragaman lebih sedikit
- Slides: 20