Pengantar Ilmu Ekonomi Mikro kuliah ke 1 METODOLOGI

  • Slides: 21
Download presentation
Pengantar Ilmu Ekonomi Mikro kuliah ke 1 METODOLOGI DAN LIPUTAN ANALISIS EKONOMI Dosen Pengampu

Pengantar Ilmu Ekonomi Mikro kuliah ke 1 METODOLOGI DAN LIPUTAN ANALISIS EKONOMI Dosen Pengampu Mata Kuliah : SAMSUL ARIFIN, SE, MSE Pendidikan Ekonomi FKIP – UNIS TANGERANG

BIDANG STUDI ILMU EKONOMI Masalah Pokok Ekonomi, Jenis Analisis Ekonomi, Ciri utama Teori Ekonomi

BIDANG STUDI ILMU EKONOMI Masalah Pokok Ekonomi, Jenis Analisis Ekonomi, Ciri utama Teori Ekonomi & Kegunaannya, dan Bentuk Analisis EKonomi

MASALAH EKONOMI DAN KEBUTUHAN UNTUK MEMBUAT PILIHAN �Masalah Pokok Perekonomian: Scarcity (kekurangan). Hal ini

MASALAH EKONOMI DAN KEBUTUHAN UNTUK MEMBUAT PILIHAN �Masalah Pokok Perekonomian: Scarcity (kekurangan). Hal ini mendorong pelaku ekonomi harus membuat pilihan cara terbaik untuk melakukan kegiatan ekonomi. �Scarcity berlaku sebagai akibat dari ketidakseimbangan antara (i) kebutuhan masyarakat dengan (ii) faktor produksi yang tersedia dalam masyarakat. �Keinginan masyarakat untuk memperoleh barang dan jasa (kebutuhan masyarakat) bersifat tidak terbatas.

�Faktor-faktor produksi (Resource; Labor; Capital; Teknologi) yang tersedia relatif terbatas. �Kemampuan perekonomian untuk memproduksi

�Faktor-faktor produksi (Resource; Labor; Capital; Teknologi) yang tersedia relatif terbatas. �Kemampuan perekonomian untuk memproduksi barang dan jasa jauh lebih rendah daripada jumlah keinginan masyarakat. �Membuat Pilihan Terbaik yang dilakukan oleh pelaku ekonomi untuk tujuan mencapai kesejahteraan maksimum, melalui 2 pilihan: 1. Pilihan dalam konsumsi, berkaitan dengan terbatasnya pendapatan untuk membuat pilihan konsumsi yang memberikan kepuasan maksimum. 2. Pilihan dalam memproduksi, berkaitan dengan terbatasnya faktor produksi harus menentukan kombinasi yang meminimumkan biaya produksi serta menentukan tingkat produksi yang

DEFINISI ILMU EKONOMI: Profesor P. A. Samuelson Ilmu Ekonomi adalah suatu studi mengenai individu-individu

DEFINISI ILMU EKONOMI: Profesor P. A. Samuelson Ilmu Ekonomi adalah suatu studi mengenai individu-individu dan masyarakat membuat pilihan, dengan atau tanpa penggunaan uang, dengan menggunakan sumber-sumber daya yang terbatas tetapi dapat digunakan dalam berbagai cara untuk menghasilkan berbagai jenis barang dan jasa dan mendistribusikannya untuk kebutuhan konsumsi, sekarang dan di masa datang, kepada berbagai individu dan golongan masyarakat.

Jenis Analisis Ekonomi, Ciri Utama Teori Ekonomi & Kegunaannya, dan Bentuk Analisis EKonomi �

Jenis Analisis Ekonomi, Ciri Utama Teori Ekonomi & Kegunaannya, dan Bentuk Analisis EKonomi � Jenis Analisis Ekonomi: Deskriptif, Teori Ekonomi dan Terapan � Ciri Utama Teori Ekonomi & Kegunaannya: menggunakan Variabel untuk mendefinisikan kejadian ekonomi, berlandaskan Asumsi dalam membuat teori, Hipotesis untuk menjelaskan interaksi variabel, dan membuat Ramalan sebagai hasil analisisnya. � Bentuk Analisis Ekonomi: Grafik dan Kurva adalah alat analisis utama, matematika digunakan dalam analisis yang lebih mendalam serta statistik alat analisis untuk mengumpulkan fakta

POLA KEGIATAN PEREKONOMIAN Uang, Perdagangan dan Spesialisasi; Pelaku Kegiatan Ekonomi; Sirkulasi Aliran Pendapatan Dalam

POLA KEGIATAN PEREKONOMIAN Uang, Perdagangan dan Spesialisasi; Pelaku Kegiatan Ekonomi; Sirkulasi Aliran Pendapatan Dalam Ekonomi; Mekanisme Pasar dan Campur Tangan Pemerintah dalam Kegagalan Pasar

PEREKONOMIAN BARTER �Suatu sistem kegiatan ekonomi masyarakat di mana kegiatan produksi dan perdagangan masih

PEREKONOMIAN BARTER �Suatu sistem kegiatan ekonomi masyarakat di mana kegiatan produksi dan perdagangan masih sangat sederhana, kegiatan tukar menukar masih terbatas dan perdagangan dilakukan secara pertukaran barang dengan barang atau barter. �Kelemahan Perekonomian Barter ◦ ◦ ◦ Diperlukan kehendak ganda yang selaras Penentuan harga sukar dilakukan Membatasi pilihan pembeli Menyulitkan pembayaran tertunda Sukar menyimpan kekayaan

PEREKONOMIAN UANG � Suatu sistem kegiatan ekonomi masyarakat di mana kegiatan produksi dan perdagangan

PEREKONOMIAN UANG � Suatu sistem kegiatan ekonomi masyarakat di mana kegiatan produksi dan perdagangan sudah berkembang, kegiatan tukar menukar telah menggunakan uang dalam kegiatan perdagangan. � Uang didefinisikan sebagai benda-benda yang disetujui oleh masyarakat sebagai alat perantaraan untuk mengadakan tukar menukar/perdagangan. � Kemajuan perekonomian membawa peran uang menjadi semakin penting disebabkan kegiatan perdagangan yang modern dalam perekonomian tersebut. � Perdagangan yang maju mendorong spesialisasi dalam perekonomian ditandai dengan penggunaan efisiensi penggunaan faktor produksi dan produksi, serta perkembangan teknologi.

PELAKU-PELAKU KEGIATAN EKONOMI �Rumah Tangga sebagai pemilik berbagai faktor produksi. Rumah tangga sebagai produsen

PELAKU-PELAKU KEGIATAN EKONOMI �Rumah Tangga sebagai pemilik berbagai faktor produksi. Rumah tangga sebagai produsen hanya memiliki kemampuan memproduksi yang relatif kecil sedangkan sebagai konsumen berkaitan membeli barang dan jasa. �Perusahaan sebagai penyedia barang dalam perekonomian dalam artian berperan sebagai pemilik keusahawanan dalam mengorganisasikan penggunaan faktor produksi untuk produsen. �Pemerintah dapat berperan sebagai pengatur kegiatan ekonomi dan juga melakukan kegiatan sendiri beberapa kegiatan ekonomi.

SIRKULASI ALIRAN PENDAPATAN DAN EKONOMI PASAR faktor-faktor produksi Aliran 1 S p D q

SIRKULASI ALIRAN PENDAPATAN DAN EKONOMI PASAR faktor-faktor produksi Aliran 1 S p D q Aliran 2 Pendapatan faktor-faktor produksi (gaji dan upah, sewa, bunga dan untung) Perusahaa n Rumah Tangga Konsumsi rumah tangga Aliran 4 S p Aliran 3 Barang dan Jasa D q

MEKANISME PASAR �Kebaikan Mekanisme Pasar: Memberi informasi lebih tepat Perangsang mengembangkan usaha Perangsang memperoleh

MEKANISME PASAR �Kebaikan Mekanisme Pasar: Memberi informasi lebih tepat Perangsang mengembangkan usaha Perangsang memperoleh keahlian modern Menggalakkan penggunaan faktor produksi secara efisien Ø Memberikan kebebasan tinggi melakukan kegiatan ekonomi Ø Ø �Kelemahan Mekanisme Pasar: Kebebasan tak terbatas menindas golongan tertentu Ø Kegiatan ekonomi tidak stabil keadaannya Ø Dapat menimbulkan monopoli Ø Mekanisme pasar tidak dapat menyediakan beberapa jenis barang secara efisien Ø

KEGAGALAN PASAR DAN CAMPUR TANGAN PEMERINTAH �Tujuan Campur Tangan Pemerintah: Ø Menjamin kesamaan hak

KEGAGALAN PASAR DAN CAMPUR TANGAN PEMERINTAH �Tujuan Campur Tangan Pemerintah: Ø Menjamin kesamaan hak Ø Menjaga kestabilan ekonomi Ø Mengawasi kegiatan perekonomian Ø Menyediakan barang bersamaan Ø Mengawasi “eksternalitas” tidak berdampak buruk �Bentuk-Bentuk Campur Tangan Pemerintah: Ø Membuat peraturan Ø Menjalankan kebijakan Ø Melakukan kegiatan secara langsung

MASALAH EKONOMI DAN SISTEM PENGATURAN PEREKONOMIAN Tiga Masalah Pokok Perekonomian Membentuk kurva batas kemungkinan

MASALAH EKONOMI DAN SISTEM PENGATURAN PEREKONOMIAN Tiga Masalah Pokok Perekonomian Membentuk kurva batas kemungkinan produksi Kurva kemungkinan produksi dan masalah perekonomian Pengangguran dan kelesuan pertumbuhan ekonomi Sistem-sistem perekonomian Penyelesaian masalah ekonomi dalam berbagai

Masalah Pokok Dalam Perekonomian �Apakah barang dan jasa yang harus diproduksi? �Bagaimanakah caranya memproduksi

Masalah Pokok Dalam Perekonomian �Apakah barang dan jasa yang harus diproduksi? �Bagaimanakah caranya memproduksi barang dan jasa tersebut? �Untuk siapakah barang dan jasa tersebut diproduksi?

BATAS KEMUNGKINAN PRODUKSI �Beberapa Pemisalan: Ø Semua faktor produksi sepenuhnya digunakan Ø Jumlah faktor

BATAS KEMUNGKINAN PRODUKSI �Beberapa Pemisalan: Ø Semua faktor produksi sepenuhnya digunakan Ø Jumlah faktor produksi tidak dapat ditambah Ø Tingkat teknologi tidak mengalami perubahan Ø Hanya dihasilkan dua jenis barang Ø Biaya kesempatan semakin meningkat (increasingg opportunity cost)

Kurva Kemungkinan Produksi Pilihan Biaya Kesempatan Gabungan F ke E 1 Gabungan E ke

Kurva Kemungkinan Produksi Pilihan Biaya Kesempatan Gabungan F ke E 1 Gabungan E ke D 2 Gabungan D ke C 3 meningkat Gabungan B ke A 5 Terdapat biaya 4 Gabungan C ke kesempatan semakin B

Pengangguran, Penghamburan dan Keadaan yang Tidak Tercapai

Pengangguran, Penghamburan dan Keadaan yang Tidak Tercapai

Pertumbuhan Ekonomi dan Kemajuan tekonologi

Pertumbuhan Ekonomi dan Kemajuan tekonologi

SISTEM-SISTEM PEREKONOMIAN SISTEM PASAR BEBAS ATAU LAISSEZ-FAIRE Sistem Laissez-Faire memberikan anggota masyarakat kebebasan sepenuhnya

SISTEM-SISTEM PEREKONOMIAN SISTEM PASAR BEBAS ATAU LAISSEZ-FAIRE Sistem Laissez-Faire memberikan anggota masyarakat kebebasan sepenuhnya untuk melakukan kegiatan ekonomi yang ingin mereka lakukan dimana pemerintah sama sekali tidak campur tangan dan tidak pula berusaha mempengaruhi kegiatan ekonomi yang dilakukan masyarakat. Seluruh sumber daya yang tersedia di miliki dan dikuasai oleh anggota-anggota masyarakat dan mereka mempunyai kebebasan penuh untuk melakukan bagaimana sumber daya tersebut akan gunakan. � SISTEM EKONOMI CAMPURAN Sistem ekonomi campuran adalah sistem ekonomi yang dikendalikan diawasi oleh pemerintah tetapi masyarakat masih mempunyai kebebasan yang cukup luas untuk menentukan kegiatan-kegiatan ekonomi yang ingin mereka jalankan. Mekanisme pasar masih tetap memegang peranan penting dalam menentukan corak kegiatan ekonomi yang dilakukan dalam masyarakat. Dalam perekonomian campuran, tujuan pokok dari campur tangan pemeritah adalah untuk menghindari akibat-akibat yang kurang menguntungkan dari sistem pasar bebas. � SISTEM EKONOMI PERENCANAAN PUSAT Sistem ekonomi di mana pemerintah sepenuh-penuhnya menentukan corak kegiatan ekonomi yang akan dilakukan alat-alat modal dikuasai dan dimiliki oleh pemerintah. �

Terima kasih Serang, 5 April 2010

Terima kasih Serang, 5 April 2010