HukumHukum Logika Proposisi Pertemuan ke 7 HukumHukum Logika

  • Slides: 16
Download presentation
Hukum-Hukum Logika Proposisi Pertemuan ke 7

Hukum-Hukum Logika Proposisi Pertemuan ke 7

Hukum-Hukum Logika • Proposisi, dalam kerangka hubungan ekivalensi logika, memenuhi sifat-sifat yang dinyatakan dalam

Hukum-Hukum Logika • Proposisi, dalam kerangka hubungan ekivalensi logika, memenuhi sifat-sifat yang dinyatakan dalam sejumlah hokum. • Beberapa hukum tersebut mirip dengan hukum aljabar pada sistem bilangan riil, misalnya a(b+ c) = ab+ bc • Yaitu hukum distributif, sehingga kadang -kadang hukum logika proposisi dinamakan juga hukum-hukum aljabar proposisi.

Hukum Komutatif • Dalam matematika berbunyi: bila dua obyek digabung oleh salah satu operasi

Hukum Komutatif • Dalam matematika berbunyi: bila dua obyek digabung oleh salah satu operasi tertentu, ututan diambilnya benda itu tidak mempengaruh hasil • Kumutatif berarti dapat dipertukarkan • Dalam bentuk logika matematika: • p Ʌ q ≡ q Ʌ p • p V q ≡ q V p

Hukum Asosiatif • Apabila tanda kurung suatu ekspresi logika bisa dipindahkan dan tidak merubah

Hukum Asosiatif • Apabila tanda kurung suatu ekspresi logika bisa dipindahkan dan tidak merubah nilai kebenarannya maka disebut asosiatif. • Dalam bentuk logika matematika: • (p q) r ≡ p (q r) • (p v q) v r ≡ p v (q v r)

Hukum Distributif • Distributif adalah suatu penggabungan dengan cara mengkombinasikan bilangan dari hasil operasi

Hukum Distributif • Distributif adalah suatu penggabungan dengan cara mengkombinasikan bilangan dari hasil operasi terhadap elemen kombinasi tersebut. • Dalam logika matematika: • p (q v r) ≡ (p q) v (p r) • p v (q r) ≡ (p v q) (p v r)

Hukum Identitas • Hukum identitas menyatakan bahwa kalau satu pernyataan benar, maka pernyataan itu

Hukum Identitas • Hukum identitas menyatakan bahwa kalau satu pernyataan benar, maka pernyataan itu benar • Setiap proposisi berimplikasi/berarti dirinya sendiri: a berimplikasi a. • Dalam logika matematika: • p T ≡ p • p v F ≡ p

Hukum Ikatan • Hukum ikatan sering juga disebut dengan hukum dominasi dan juga hokum

Hukum Ikatan • Hukum ikatan sering juga disebut dengan hukum dominasi dan juga hokum null. • Dalam logika matematika: • p v T ≡ p • p F ≡ p

Hukum Negasi • Hukum negasi adalah hokum yang membalikkan nilai kebenaran. • Dalam logika

Hukum Negasi • Hukum negasi adalah hokum yang membalikkan nilai kebenaran. • Dalam logika matematika: • p v ¬p ≡ T • p ¬p ≡ F

Hukum Negasi Ganda • Hukum negasi ganda atau juga disebut hokum involusi. • Dalam

Hukum Negasi Ganda • Hukum negasi ganda atau juga disebut hokum involusi. • Dalam logika matematika: • ¬(¬p) ≡ p

Hukum Idempoten • Dalam logika matematika: • p p ≡ p • p v

Hukum Idempoten • Dalam logika matematika: • p p ≡ p • p v p ≡ p

Hukum De Morgan • Dalam logika matematika: • ¬p (p q) ≡ ¬p v

Hukum De Morgan • Dalam logika matematika: • ¬p (p q) ≡ ¬p v ¬q • ¬p (p v q) ≡ ¬p ¬q

Hukum Absorsi • Hukum absorsi atau hokum penyerapan. • Dalam logika matematika: • p

Hukum Absorsi • Hukum absorsi atau hokum penyerapan. • Dalam logika matematika: • p v (p q) ≡ p • p (p v q) ≡ p

Negasi T dan F • Dalam logika matematika: • ¬T ≡ F • ¬F

Negasi T dan F • Dalam logika matematika: • ¬T ≡ F • ¬F ≡ T

Contoh 1

Contoh 1

Contoh 2

Contoh 2