Pertemuan ke 14 STUDI KASUS TOKOPEDIA Tokopedia merupakan

  • Slides: 20
Download presentation
Pertemuan ke 14 STUDI KASUS : TOKOPEDIA

Pertemuan ke 14 STUDI KASUS : TOKOPEDIA

Tokopedia merupakan pasar atau mall online terbesar di Indonesia yang memungkinkan individu maupun pemilik

Tokopedia merupakan pasar atau mall online terbesar di Indonesia yang memungkinkan individu maupun pemilik usaha di Indonesia untuk membuka dan mengelola toko online mereka secara mudah dan gratis, sekaligus memberikan pengalaman berbelanja online yang lebih aman dan nyaman.

Tokopedia sendiri menjelaskan di situs mereka bahwa keuntungan bagi pembeli dengan pembayaran UNIK adalah

Tokopedia sendiri menjelaskan di situs mereka bahwa keuntungan bagi pembeli dengan pembayaran UNIK adalah proses verifikasi pembayaran yang instan, yang memungkinkan penjual lebih cepat menerima order dan barang yang dijual bisa lebih cepat sampai ke pembeli. Sedangkan untuk penjual, keuntungan yang ditawarkan adalah perluasan pasar pada para pengguna UNIK yang ingin membeli di berbagai merchant Tokopedia. Pilihan pembayaran baru selain yang sudah ada ini akan memberikan transaksi online yang lebih cepat dan mudah.

Cara Berbelanja di Tokopedia 1. Cari Barang - Ketik nama barang yang Anda cari

Cara Berbelanja di Tokopedia 1. Cari Barang - Ketik nama barang yang Anda cari pada kolom pencarian. - Atau klik pilihan kategori-kategori yang tersedia pada halaman Tokopedia

 2. Masukkan Ke Keranjang Belanja Setelah membuka salah satu produk, Anda akan masuk

2. Masukkan Ke Keranjang Belanja Setelah membuka salah satu produk, Anda akan masuk ke halaman produk. Pada halaman ini, terdapat informasi lengkap mengenai produk dan toko yang Anda pilih, antara lain : Ø Informasi Produk : berisi semua informasi penting yang berhubungan dengan produk yang sedang Anda lihat. Ø Ulasan : berisi ulasan produk dari pengguna Tokopedia yang sudah pernah membeli produk tersebut. Ø Diskusi Produk : tempat bertanya kepada penjual mengenai hal-hal yang berhubungan dengan produk yang Anda pilih. Contohnya bertanya mengenai ketersediaan stok produk. Ø Informasi Penjual : berisi informasi lengkap tentang penjual. Ø Keterangan harga pas dan harga grosir (jika ada) Jika sudah yakin dengan produk yang dipilih, klik tombol “ Beli

3. Masukkan Alamat dan Jasa Kirim Langkah berikutnya untuk berbelanja online di Tokopedia adalah

3. Masukkan Alamat dan Jasa Kirim Langkah berikutnya untuk berbelanja online di Tokopedia adalah mengisi formulir pemesanan. Silahkan mengisi semua formulir yang diperlukan dengan lengkap dan benar. Langkah selanjutnya, klik tombol “ Beli Produk Ini “ Catatan : jasa pengiriman dapat berbeda antar satu penjual dengan penjual lain di Tokopedia.

4 Bayar Untuk memulai proses pembayaran, klik tombol bergambar keranjang padaheader menu, lalu klik

4 Bayar Untuk memulai proses pembayaran, klik tombol bergambar keranjang padaheader menu, lalu klik produk yang telah dipilih. Pilih metode pembayaran yang ingin digunakan, terdapat beberapa pilihan di Tokopedia, seperti : 1) Mandiri Clickpay 2) Mandiri e-cash 3) BCA klikpay 4) Transfer antar bank 5) Saldo Tokopedia Selanjutnya, klik tombol Checkout.

5. Terima Barang Setelah terima barang, harus konfirmasi jika barang sudah kita terima. Kamu

5. Terima Barang Setelah terima barang, harus konfirmasi jika barang sudah kita terima. Kamu juga disarankan membuat review untuk produk yang habis kamu beli.

Cara Menjual Produk di Tokopedia § Hal pertama yang dilakukan sebelum membuka toko di

Cara Menjual Produk di Tokopedia § Hal pertama yang dilakukan sebelum membuka toko di situs ini, tentu kita harus melakukan pendaftaran terlebih dahulu. Untuk Anda yang memiliki akun facebook bisa menggunakan akun facebook untuk masuk langsung tanpa harus mendaftar isi email. Lalu masuk ke situswww. tokopedia. com/login. pl § Setelah itu pilih pada bagian masuk menggunakan facebook, setelah memilih masuk menggunakan facebook anda harus memberi pengaturan aprove dari facebook, agar akun bisa terhubung karena tanpa memberi perintah hubungkan maka akun tokopedia tidak akan terhubung ke dengan facebook, sehingga sebelum masuk facebook dari tokopedia anda harus terlebih dahulu pastikan di browser anda sudah terhubung atau akun facebook di dalam keadaan log in. § Setelah masuk silahkan buat nama toko anda atau bisa menggunakan nama anda pribadi, semua terserah pribadi masing-masing. § Setelah toko telah dibuat sekarang saatnya untuk jualan, pastikan situs Anda sudah jadi setelah itu masuk produk baru atau masuk ke urlhttp: //www. tokopedia. com/product-add. pl.

Fitur-fitur tokopedia Gold Merchant Banyak sekali fitur-fitur unggulan yang terdapat di dalamnya dan pastinya

Fitur-fitur tokopedia Gold Merchant Banyak sekali fitur-fitur unggulan yang terdapat di dalamnya dan pastinya akan menguntungkanmu. Seperti Gold Badge yang muncul di halaman toko dan produk yang akan menarik perhatian calon pembeli, Top. Ads yang pastinya akan sangat membantu kamu untuk promosi, Statistik Toko untuk memantau performa tokomu, 1 Slot Admin Toko Gratis yang bisa kamu gunakan untuk menambah admin toko. Semua itu bisa langsung kamu rasakan dengan berlangganan Gold Merchant.

 Free Returns Fitur ini memungkinkan pembeli untuk meretur produk secara gratis jika tidak

Free Returns Fitur ini memungkinkan pembeli untuk meretur produk secara gratis jika tidak sesuai atau tidak cocok dengan catatan produk masih dalam kondisi layak dijual. Dengan memfasilitasi produkmu menggunakan Free Returnsini, tentunya tokomu akan lebih terlihat terpercaya di mata calon pembeli. Untuk penjual yang ingin menggunakan fitur ini, kamu tidak akan dikenakan biaya sama sekali sampai waktu yang ditentukan.

 Stock Management Fitur ini akan memudahkanmu melihat sisa produk yang ada di toko,

Stock Management Fitur ini akan memudahkanmu melihat sisa produk yang ada di toko, sehingga kamu tidak perlu lagi repot menghitung sisa produk setiap kali ada pesanan masuk. Dan yang paling penting, fitur ini bisa meminimalisircancellation rate di tokomu karena stok produk yang habis akan otomatis masuk ke Stok Kosong, sehingga tidak dapat dipesan pembeli.

 Mitra Toppers adalah program kerja sama Tokopedia dengan mitra penyedia pinjaman yang memudahkan

Mitra Toppers adalah program kerja sama Tokopedia dengan mitra penyedia pinjaman yang memudahkan kamu untuk mendapatkan pinjaman modal usaha. Tokopedia bekerja sama dengan beberapa mitra penyedia pinjaman yang bisa kamu pilih seperti : BRI, UOB, Amar Bank, DBS, Bank Sampoerna, Taralite, hingga Modalku. Modal yang kamu dapatkan bisa untuk memenuhi berbagai kebutuhan bisnis onlinemu, mulai dari menambah stok dan varian produk, menambah tenaga pekerjaan, sampai mendaftarkan merek dagang.

 Pre Order Dengan menggunakan fitur Pre Order, kamu bisa mendapatkan waktu tambahan untuk

Pre Order Dengan menggunakan fitur Pre Order, kamu bisa mendapatkan waktu tambahan untuk memproses pesanan sampai 30 hari. Fitur ini juga bisa kamu manfaatkan jika menerima pesanan dalam jumah banyak. Jadi jika stok pesanan tidak mencukupi, produk tidak perlu digudangkan, kamu hanya cukup mengubahnya menjadi produk Pre Order. Dengan begitu, produk tersebut tetap bisa dilihat dan dibeli namun dengan waktu proses yang lebih lama.

 Instoped Fitur yang bisa meng-upload produk langsung ke Instagram, tidak Cuma 1 atau

Instoped Fitur yang bisa meng-upload produk langsung ke Instagram, tidak Cuma 1 atau 2 produk saja bahkan bisa meng-upload hingga 20 produk sekaligus.

 User Manaement Kamu bisa menambah beberapa orang (maksimal 10 orang) untuk bantu mengelola

User Manaement Kamu bisa menambah beberapa orang (maksimal 10 orang) untuk bantu mengelola tokomu di Tokopedia. Tambahan admin ini dibagi menjadi 3 antara lain Admin Toko, Admin Transaksi, dan Admin pesan.

Tokopedia. com menawarkan jutaan produk yang terbagi dalam 21 kategori besar, i : meliput

Tokopedia. com menawarkan jutaan produk yang terbagi dalam 21 kategori besar, i : meliput Ø Pakaian Ø Fashion & Aksesories Ø Kecantikan Ø Kesehatan Ø Rumah Tangga Ø Dapur Ø Perawatan Bayi Ø Handphone & Tablet

 Ø Laptop & Aksesoris Ø Komputer & Aksesoris Ø Elektronik Ø Kamera, Foto

Ø Laptop & Aksesoris Ø Komputer & Aksesoris Ø Elektronik Ø Kamera, Foto & Vidio Ø Otomotif Ø Olahraga Ø Office & Statinery

 Ø Souvenir, Kado & Hadiah Ø Mainan & Hobi Ø Makanan & Minuman

Ø Souvenir, Kado & Hadiah Ø Mainan & Hobi Ø Makanan & Minuman Ø Buku Ø Software Ø Film, Musik & Game Hingga januari 2015, terhitung lebih dari 1. 200 kategori produk tersedia di tokopedia. com.

Reference : http: //materikuliahkublogspot. co. id/201 7/04/makalah-studi-kasus-tokopedia. html

Reference : http: //materikuliahkublogspot. co. id/201 7/04/makalah-studi-kasus-tokopedia. html