MENULIS KAJIAN PUSTAKA Disampaikan pada acara Sosialisasi Skripsi

  • Slides: 9
Download presentation
MENULIS KAJIAN PUSTAKA Disampaikan pada acara Sosialisasi Skripsi, 29 April 2016

MENULIS KAJIAN PUSTAKA Disampaikan pada acara Sosialisasi Skripsi, 29 April 2016

PRINSIP KAJIAN PUSTAKA Berisi jawaban teoritis atas rumusan masalah yang telah dijelaskan di Bab

PRINSIP KAJIAN PUSTAKA Berisi jawaban teoritis atas rumusan masalah yang telah dijelaskan di Bab I Pendahuluan Berisi teori dan kajian atas penelitian terdahulu yang relevan dengan topik penelitian yang akan dilakukan Berfungsi memberikan gambaran theoretical gap mana yang akan diiisi oleh penelitian yang akan dilakukan -harus in line dengan manfaat penelitian (disebutkan di Bab I)

TEORI In social science, theories are series of systematic interrelated statements or generalizations that

TEORI In social science, theories are series of systematic interrelated statements or generalizations that explain and/or anticipate developments in a specific context or phenomenon Strauss & Corbin (1998) theory is a set of well-developed concept related through statements or relationship which together constitute an integrated framework that can be used to explain or predict phenomenon

TEORI Berfungsi untuk memberi framework -- perspektif teori apa yang digunakan dalam menjawab rumusan

TEORI Berfungsi untuk memberi framework -- perspektif teori apa yang digunakan dalam menjawab rumusan masalah Kembangkan teori sesuai dengan topik riset Untuk penelitian kuantitatif, teori digunakan sebagai titik patok menyusun hipotesis, menentukan variabel, indikator, dan item Untuk penelitian kualitatif, teori digunakan sebagai input menentukan fokus penelitian

PENELITIAN TERDAHULU Berfungsi untuk mengidentifikasi seberapa jenuh topik riset yang diusulkan Topik riset yang

PENELITIAN TERDAHULU Berfungsi untuk mengidentifikasi seberapa jenuh topik riset yang diusulkan Topik riset yang sudah banyak diteliti menjadikan topik yang diusulkan tidak menarik, tidak mampu menunjukkan kemanfaatan apa yang dihasilkan dari penelitian ini Buatlah tabel perbedaan dan persamaan usulan penelitian ini dengan penelitian sebelumnya

NAMA PENELITI & TAHUN VARIABEL METODE RISET DAN HASIL RISET DATA

NAMA PENELITI & TAHUN VARIABEL METODE RISET DAN HASIL RISET DATA

HIPOTESIS Disusun setelah peneliti yakin bahwa berdasarkan teori, hubungan antar variabel tersebut rasional Umumnya

HIPOTESIS Disusun setelah peneliti yakin bahwa berdasarkan teori, hubungan antar variabel tersebut rasional Umumnya yang disebutkan adalah Hipotesis Nol (H 0) saja Hipotesis yang akan diuji adalah hipotesis nol It is okay not mentioning your Alternative Hypothesis (Ha) as long as you understand what is your Ha

RHETORICAL FUNCTION Situates the current study within a wider disciplinary conversation Illustrates the uniqueness,

RHETORICAL FUNCTION Situates the current study within a wider disciplinary conversation Illustrates the uniqueness, importance of and need foe your particular project Justify methodology choice Demonstrate familiarity with the topic and appropriate approaches to studying it

AN EFFECTIVE LITERATURE REVIEW Identify potential gaps in knowledge - penelitian sebelumnya belum bahas

AN EFFECTIVE LITERATURE REVIEW Identify potential gaps in knowledge - penelitian sebelumnya belum bahas ini, makanya saya bahas sekarang Critically assess important research trends or area of interest - tentang topik ini, pendekatan ini lho yang digunakan oleh peneliti sebelumnya Flesh out the background of your study - teori ini pas menjadi framework untuk bahas topik saya Establish a need for current and/or future research project - saat ini saya perlu bahas ini, nanti tolong lanjutkan topik ini untuk fokus ke itu