INTERNALISASI PROGRAM AIK PADA KEGIATAN KEMAHASISWAAN PENGALAMAN UHAMKA

  • Slides: 15
Download presentation
INTERNALISASI PROGRAM AIK PADA KEGIATAN KEMAHASISWAAN (PENGALAMAN UHAMKA) BUNYAMIN Disampaikan pada acara rakornas bidang

INTERNALISASI PROGRAM AIK PADA KEGIATAN KEMAHASISWAAN (PENGALAMAN UHAMKA) BUNYAMIN Disampaikan pada acara rakornas bidang kemahasiswaan Majelis Dktilitbang PP Muhammadiyah UM Palangkaraya, 22 -24 Nopember 2019

Lembagaan pengembangan dan pengkajian AIK 1 3 Integrasi Keilmuan dan Pengembangan Tradisi Pemikiran Warek

Lembagaan pengembangan dan pengkajian AIK 1 3 Integrasi Keilmuan dan Pengembangan Tradisi Pemikiran Warek IV Kurikulum dan sinergi persyarikata n 2 Pengembangan Kampus Islami

ODDI DALAM SISTEM PTM UHAMKA INPUT OUTPUT PROSES ODDI MANAJEMEN KAMPUS MAHASISWA BARU PROSES

ODDI DALAM SISTEM PTM UHAMKA INPUT OUTPUT PROSES ODDI MANAJEMEN KAMPUS MAHASISWA BARU PROSES PEMBELAJARAN AIKA DAN NON-AIKA MASJID KELUARGA MAHASISWA UJIAN KOMPRE DAN SKRIPSI LULUSAN

Kompetensi Peserta ODDI Ø Memiliki pengetahuan tentang dasar-dasar ajaran Islam sesuai paham Muhammadiyah. Ø

Kompetensi Peserta ODDI Ø Memiliki pengetahuan tentang dasar-dasar ajaran Islam sesuai paham Muhammadiyah. Ø Memiliki pengetahuan dan keterampilan praktek ibadah. Ø Memiliki kemampuan melaksanakan akhlaqul karimah di kampus Uhamka yang Islami. Ø Memiliki pengetahuan dan keterampilan dasar dakwah virtual. Ø Memiliki pengetahuan dan keterampilan dasar kepemimpinan. Ø Memiliki kemampuan literasi

KEMUHAMMADIYA HAN FORUM PTM BIDANG AIKA PENULIS PENERBIT SM 16. 250 EKSPLR. 8 PTM

KEMUHAMMADIYA HAN FORUM PTM BIDANG AIKA PENULIS PENERBIT SM 16. 250 EKSPLR. 8 PTM

TUJUAN PEMBELAJARAN MATA KULIAH 1. Mahasiswa dapat belajar tentang hidup dari dunia riil yang

TUJUAN PEMBELAJARAN MATA KULIAH 1. Mahasiswa dapat belajar tentang hidup dari dunia riil yang dialami KEMUHAMMADIYAHAN oleh keluarga dhuafa. 2. Mahasiswa memiliki pengalaman dalam mendisain dakwah dengan pendekatan pemberdayaan yang sistematis, programatis tetapi juga beradab dan mengedapankan marwah ajaran islam. 3. Mahasiswa memahami Muhammadiyah berdasarkan refleksi atas pengalaman mereka sendiri yang didialogkan dengan pengalaman se-abad lebih gerak dakwah Muhammadiyah mempengaruhi Indonesia hingga saat ini. 4. Mahasiswa mampu membantu keluarga dhuafa

Learning out- comes Setelah mengikuti perkuliahan ini, mahasiswa: Mampu menerapkan model Dakwah Pencerahan untuk

Learning out- comes Setelah mengikuti perkuliahan ini, mahasiswa: Mampu menerapkan model Dakwah Pencerahan untuk Keluarga Dhuafa’. Mampu mengungkapkan dimensi dan hasil gerakan Muhammadiyah. Mampu menginternalisasi nilai-nilai dasar Islam Berkemajuan.

Model pembeljaran ■ Model pembelajaran experiential learning. ■ Sebuah model pembelajaran yang didefinisikan sebagai

Model pembeljaran ■ Model pembelajaran experiential learning. ■ Sebuah model pembelajaran yang didefinisikan sebagai “proses bagaimana pengetahuan diciptakan melalui perubahan bentuk pengalaman. Pengetahuan diakibatkan oleh kombinasi pemahaman dan mentransformasikan pengalaman. ” ■ Melalui model pembelajaran experiential learning, mahasiswa didorong untuk belajar dan mengkontruksikan pemahaman tentang dakwah pemberdayaan keluarga dhuafa dari pengalaman berkomunikasi dan berinteraksi dengan keluarga dhuafa tersebut. Tujuannya adalah agar terjadi perubahan struktur kognitif, sikap dan keterampilan mahasiswa terkait dengan pendekatan dakwah yang efektif dan bermartabat. ■ David Kolb, Experiential Learning, New Jersey, 1984, Prentice Hall Inc, h. 41

PENGELOLAAN PERKULIAHAN KEMUHAMMADIYAHAN MINGGU I • TAARUF DAN KONTRAK PERKULIAHAN MINGGU IX - XI

PENGELOLAAN PERKULIAHAN KEMUHAMMADIYAHAN MINGGU I • TAARUF DAN KONTRAK PERKULIAHAN MINGGU IX - XI • CERAMAH DAN DISKUSI 3 BAHAN KAJIAN MINGGU II & III • PEMBEKALAN TEOLOGIS DAN TEORITIK MINGGU XII - XIV • PRESENTASI LAPORAN HASIL PEMBERDAYA AN MINGGU IV - VII • PEMBEKALAN TEKNIS PEMBERDAYA AN KELUARGA DUAFA MINGGU XV • CERAMAH DAN DISKUSI BAHAN KAJIAN TERAKHIR MINGGU VIII • MID TEST MINGGU XVI • FINAL TEST

Bahan kajian 1. KONTRAK PERKULIAHAN DAN PENGANTAR 2. TEOLOGI ALMAUN DAN PEMBERDAYAAN KELUARGA DHUAFA

Bahan kajian 1. KONTRAK PERKULIAHAN DAN PENGANTAR 2. TEOLOGI ALMAUN DAN PEMBERDAYAAN KELUARGA DHUAFA 5. PROPOSAL UNTUK PEMBERDAYAAN KELUARGA DHUAFA 6. FUNDRAISING UNTUK KELUARGA DHUAFA 9. ISLAM BERKEMAJUAN UNTUK INDONESIA BERKEMAJUAN 13. PRESENTASI HASIL PEMBERDAYAAN KELUARGA DHUAFA & EVALUASI 3. DAKWAH PENCERAHAN UNTUK KELUARGA INDONESIA YANG BERKEMAJUAN 7. PENYALURAN BANTUAN PEMBERDAYAAN UNTUK KELUARGA DHUAFA 4. MENCARI DAN MENEMUKAN KELUARGA DHUAFA 8. UTS 10. IDEOLOGI MUHAMMADIYAH 11. TIGA PILAR DAKWAH MUH : PENDIDIKAN, KESEHATAN DAN EKONOMI 12. PRESENTASI HASIL PEMBERDAYAAN KELUARGA DHUAFA 14. PRESENTASI HASIL PEMBERDAYAAN KELUARGA DHUAFA 15. SE-ABAD GERAKAN SOSIAL PROFETIK MENCERAHKAN INDONESIA 16. UAS

DATA TERAKHIR RP. 1, 4 Milyar, - 1, 4 M

DATA TERAKHIR RP. 1, 4 Milyar, - 1, 4 M

TUJUAN UJIAN KOMPREHENSIF AIKA EVALUATIF INTERNALISASI NILAI-NILAI PENYEMPURNAAN

TUJUAN UJIAN KOMPREHENSIF AIKA EVALUATIF INTERNALISASI NILAI-NILAI PENYEMPURNAAN

2 BIDANG DAN 9 MATERI BIDANG PRAKTEK IBADAH QIRAATUL QUR’AN PRAKTEK THAHARAH MATERI PRAKTEK

2 BIDANG DAN 9 MATERI BIDANG PRAKTEK IBADAH QIRAATUL QUR’AN PRAKTEK THAHARAH MATERI PRAKTEK SHALAT BIDANG ALISLAM DAN KEMUHAM MADIYAHA N PENDIDIKAN AGAMA ISLAM AQIDAH IBADAH AKHLAQ MU’AMALAH IDI KEMUHAMMADIYAHAN

TIM PENGUJI ■ TIM PENGUJI TERDIRI DARI: – PENGUJI 1 : MENGUJI MATERI AL-ISLAM

TIM PENGUJI ■ TIM PENGUJI TERDIRI DARI: – PENGUJI 1 : MENGUJI MATERI AL-ISLAM DAN KEMUHAMMADIYAHAN – PENGUJI 2 : MENGUJI PRAKTEK IBADAH ■ KOORDINATOR DITUNJUK OLEH DEKAN DENGAN TUGAS: – MENYAMPAIKAN KETENTUAN UJIAN KOMPRE DALAM PEMBUKAAN – MEMIMPIN RAPAT PLENO PENENTUAN HASIL UJIAN – MENYAMPAIKAN HASIL UJIAN

INTERTNALISASI PADA LEMBAGA ■ Jadwal berjamaah dan shalat malam pada kegiatan bermalam BEM ■

INTERTNALISASI PADA LEMBAGA ■ Jadwal berjamaah dan shalat malam pada kegiatan bermalam BEM ■ Dosen pendamping ■ Kegiatan malam di kampus sampai pukul 20. 00 ■ ODDI dan DAD syarat jadi pengurus UKM AI K MPM DPM