CARA MENGAKTIFKAN KOMPUTER STANDAR KOMPETENSI SK Mengenal Operasi

  • Slides: 13
Download presentation
CARA MENGAKTIFKAN KOMPUTER STANDAR KOMPETENSI (SK): Mengenal Operasi Dasar Peralatan Komputer KOMPETENSI DASAR (KD):

CARA MENGAKTIFKAN KOMPUTER STANDAR KOMPETENSI (SK): Mengenal Operasi Dasar Peralatan Komputer KOMPETENSI DASAR (KD): Mengaktifkan Komputer sesuai Prosedur

TUJUAN PEMBELAJARAN Setelah kegiatan belajar mengajar selesai diharapkan peserta didik mampu: • Menunjukkan tombol

TUJUAN PEMBELAJARAN Setelah kegiatan belajar mengajar selesai diharapkan peserta didik mampu: • Menunjukkan tombol yang digunakan untuk mengaktifkan komputer • Mengaktifkan komputer dengan proses ”cold boot” sesuai prosedur • Mengaktifkan komputer dengan proses ”warm boot: sesuai prosedur

MATERI AJAR Tombol-tombol yang untuk digunakan mengaktifkan komputer: 1. Tombol power pada chasing CPU

MATERI AJAR Tombol-tombol yang untuk digunakan mengaktifkan komputer: 1. Tombol power pada chasing CPU 2. Tombol power pada monitor 1 2

Langkah-langkah mengaktifkan komputer dengan proses ”cold boot” (booting dingin) 1. Pastikan bahwa kabel daya

Langkah-langkah mengaktifkan komputer dengan proses ”cold boot” (booting dingin) 1. Pastikan bahwa kabel daya pada CPU dan monitor sudah terhubung dengan sumber listrik (stavol atau stop kontak) 2. Tekan tombol power pada chasing CPU 3. Tekan tombol power pada monitor 4. Tunggu beberapa saat sampai proses booting selesai, yang ditandai dengan tampilan monitor yang sempurna.

Tampilan monitor komputer setelah proses booting selesai

Tampilan monitor komputer setelah proses booting selesai

Mengaktifkan komputer dengan proses ”warm boot” (booting panas) Dimulai dari kondisi komputer masih aktif,

Mengaktifkan komputer dengan proses ”warm boot” (booting panas) Dimulai dari kondisi komputer masih aktif, selanjutnya lakukan langkah-langkah sbb: 1. Klik Start 2. Klik Shut Down (akan muncul kotak dialog) 3. Klik pada: What do you want the computer to do? 4. Pilih Restart 5. Klik OK 6. Tunggu beberapa saat sampai proses booting selesai, yang ditandai dengan tampilan monitor yang sempurna. Catatan : Langkah-langkah tsb hanya berlaku pada Windows Vista dengan seting “Classic Start menu”,

Praktek 1. klik Start

Praktek 1. klik Start

2. klik Shut Down

2. klik Shut Down

Akan keluar kotak dialog seperti di bawah ini Klik pada: What do you want

Akan keluar kotak dialog seperti di bawah ini Klik pada: What do you want the computer to do?

4. Pilih Restart

4. Pilih Restart

5. Klik OK

5. Klik OK

Tunggu beberapa saat sampai proses booting panas selesai yang ditandai dengan tampilan monitor yang

Tunggu beberapa saat sampai proses booting panas selesai yang ditandai dengan tampilan monitor yang sempurna.

EVALUASI 1. Sebutkan tombol-tombol yang digunakan untuk mengaktifkan komputer! 2. Tulislah langkah-langkah untuk mengaktifkan

EVALUASI 1. Sebutkan tombol-tombol yang digunakan untuk mengaktifkan komputer! 2. Tulislah langkah-langkah untuk mengaktifkan komputer melalui cold boot! 3. Tulislah langkah-langkah untuk mengaktifkan komputer melalui warm boot!