Unsurunsur Musik MATA KULIAH PENDIDIKAN SENI MUSIK PERTEMUAN

  • Slides: 13
Download presentation
Unsur-unsur Musik MATA KULIAH PENDIDIKAN SENI MUSIK PERTEMUAN KE 5 JURUSAN PGSD FAKULTAS ILMU

Unsur-unsur Musik MATA KULIAH PENDIDIKAN SENI MUSIK PERTEMUAN KE 5 JURUSAN PGSD FAKULTAS ILMU PENDIDIKAN

KEMAMPUAN AKHIR Mahasiswa mampu memahami unsur-unsur musik (harmoni, tanda birama)

KEMAMPUAN AKHIR Mahasiswa mampu memahami unsur-unsur musik (harmoni, tanda birama)

Unsur-Unsur Musik

Unsur-Unsur Musik

Harmoni • Harmoni atau biasa disebut dengan CHORD adalah susunan nada-nada yang apabila dibunyikan

Harmoni • Harmoni atau biasa disebut dengan CHORD adalah susunan nada-nada yang apabila dibunyikan secara bersama-sama akan terdengar harmonis/ selaras. • Pemahaman mengenai penyusunan chord akan sangat bermanfaat dalam menciptakan harmonisasi dalam permainan melodi. Selain itu, pada saat menciptakan lagu nada-nada yang digunakan sebagai nada utama vokal harus memiliki dominan nada pada nada-nada yang menyusun chord pengiringnya.

Prinsip menyusun Chord 1. Mayor Secara mendasar chord terdiri dari 3 nada yang terbentuk

Prinsip menyusun Chord 1. Mayor Secara mendasar chord terdiri dari 3 nada yang terbentuk dari nada-nada pada tangga nadanya atau biasa disebut dengan trinada. Chord mayor merupakan perpaduan 1 - 3 - 5 dari tangga nada mayor. Sebagai contohnya yaitu chord mayor yang tersusun dalam nada C mayor yang tersusun dari nada C - E - G atau susunan nada dari tangga nada 1 - 3 - 5 dalam nada C mayor.

Agar dapat lebih mudah dalam memahaminya kita dapat memperhatikan pada gambar dibawah ini: Jadi,

Agar dapat lebih mudah dalam memahaminya kita dapat memperhatikan pada gambar dibawah ini: Jadi, chord yang terdapat pada tangga nada C adalah : C : CEG/135 Dm : D F A / 2 4 6 Em : E G B / 3 5 7 F : FAC/461 G : GBD/572 Am : A C E / 6 1 3

2. Minor Sama seperti halnya cord mayor, untuk dapat menyusun chord minor cukup dengan

2. Minor Sama seperti halnya cord mayor, untuk dapat menyusun chord minor cukup dengan mencari nada 1 - 3 - 5 dari tangga nada minor. Sebagai contohnya yaitu chord A minor yang tersusun dari nada A - C - E yang merupakan nada 1 - 3 - 5 dari tangga nada A minor.

Selain dengan mencari nada 1 - 3 - 5 dari tangga nada minor, chord

Selain dengan mencari nada 1 - 3 - 5 dari tangga nada minor, chord minor dapat disusun dengan memainkan chord mayornya yang telah diturunkan setengah nada pada nada ke 3, sehingga formula atau rumusnya menjadi 1 - 3 b - 5 dari chord mayornya. Sebagai contohnya yaitu chord A minor yang dapat disusun dari chord A mayor yang terdiri dari nada A - C# - E, dan jika nada 3 diturunkan setengah nada maka menjadi chord minor yang terdiri dari nada A - C - E.

Adapun yang membedakan chord tersebut mayor atau minor adalah jaraknya. Mayor memiliki jarak 2

Adapun yang membedakan chord tersebut mayor atau minor adalah jaraknya. Mayor memiliki jarak 2 & 1 ½, Minor berjarak 1 ½ & Chord C : C E G C ke E berjarak 2, E ke G berjarak 1 ½ Chord Am : A C E A ke C berjarak 1 ½ , C ke E berjarak 2

Tanda Birama (Sukat) Tanda birama adalah satuan ukuran dalam musik yang menjelaskan berapa jumlah

Tanda Birama (Sukat) Tanda birama adalah satuan ukuran dalam musik yang menjelaskan berapa jumlah ketukan dalam setiap birama, yang dipakai sebagai landasan gerak sebuah lagu. Berikut terdapat 2 contoh tanda birama yang biasanya digunakan pada sebuah lagu: 1. Tanda birama 3/4 2. Tanda birama 4/4

Tanda birama 3/4 Ø 3/4 : l X o o l Keterangan : x

Tanda birama 3/4 Ø 3/4 : l X o o l Keterangan : x = ketukan berat (aksen) o = ketukan ringan Mari kita mainkan ritmis di atas dengan tepukan tangan. . . Ø • • Contoh lagu dengan tanda birama (sukat) 3/4: Edelweis Burung Kakaktua Burung Tantina Coba sebutkan lainnya. . .

Tanda Birama 4/4 Ø 4/4 : l X o o o l Keterangan :

Tanda Birama 4/4 Ø 4/4 : l X o o o l Keterangan : x = ketukan berat (aksen) o = ketukan ringan Mari kita mainkan ritmis di atas dengan tepukan tangan. . . Ø 1. 2. 3. 4. 5. Contoh lagu dengan tanda sukat 4/4: Indonesia Raya perfect piano Mengheningkan Cipta Satu Nusa Satu Bangsa Ibu Kartini Coba sebutkan lainnya. . .

SEKIAN dan TERIMA KASIH

SEKIAN dan TERIMA KASIH