MANAJEMEN PELAYANAN KESEHATAN TOPIK 14 EVALUASI PELAYANAN PENILAIAN

  • Slides: 12
Download presentation
MANAJEMEN PELAYANAN KESEHATAN TOPIK 14 EVALUASI PELAYANAN

MANAJEMEN PELAYANAN KESEHATAN TOPIK 14 EVALUASI PELAYANAN

PENILAIAN PELAYANAN RS Penilaian adalah proses pengukuran dan pembandingan hasil-hasil pekerjaan yang nyatanya dicapai

PENILAIAN PELAYANAN RS Penilaian adalah proses pengukuran dan pembandingan hasil-hasil pekerjaan yang nyatanya dicapai dengan hasil yang seharusnya dicapai NO KEGIATAN TUJUAN 1 Perencanaan Hasil yang diinginkan 2 Pelaksanaan Kondisi faktual 3 Penilaian Pengukuran dan pembandingan

PERSIAPAN PENILAIAN Standar penilaian Penentuan judul Pembentukan tim Menyiapkan formulir Menyiapkan data

PERSIAPAN PENILAIAN Standar penilaian Penentuan judul Pembentukan tim Menyiapkan formulir Menyiapkan data

OBYEK PENILAIAN Kuantitas produksi (pelayanan) Kualitas produksi (pelayanan) Ketepatan waktu Kegiatan pemberi pelayanan Keuangan

OBYEK PENILAIAN Kuantitas produksi (pelayanan) Kualitas produksi (pelayanan) Ketepatan waktu Kegiatan pemberi pelayanan Keuangan

LINGKUP PENILAIAN Falsafah dan tujuan pelayanan Administrasi dan pengelolaan Staf dan pimpinan Fasilitas dan

LINGKUP PENILAIAN Falsafah dan tujuan pelayanan Administrasi dan pengelolaan Staf dan pimpinan Fasilitas dan peralatan Kebijakan dan preosedur Pengembangan staf Pengendalian mutu

PROSES PENILAIAN NO KEGIATAN 1 TUJUAN Perencanaan Menetapkan standar 2 Pelaksanaan 3 Penilaian 4

PROSES PENILAIAN NO KEGIATAN 1 TUJUAN Perencanaan Menetapkan standar 2 Pelaksanaan 3 Penilaian 4 Kesimpulan 5 Saran Melakukan perbaikan

CONTOH PENILAIAN DENGAN GANTT CHART NO 1 PROGRAM KERJA Penilaian struktur organisasi PEB TUJUAN

CONTOH PENILAIAN DENGAN GANTT CHART NO 1 PROGRAM KERJA Penilaian struktur organisasi PEB TUJUAN 1 Menilai struktur organisasi agar sesuai perkembangan jaman 2 3 MAR 4 1 2 3 4

CONTOH PENILAIAN DENGAN GANTT CHART NO 2 PROGRAM KERJA Rapat staf UGD PEB TUJUAN

CONTOH PENILAIAN DENGAN GANTT CHART NO 2 PROGRAM KERJA Rapat staf UGD PEB TUJUAN 1 Mengupayakan agar komunikasi dapat berjalan dengan baik 2 3 MAR 4 1 2 3 4

HASIL PENILAIAN PELAYANAN GAWAT DARURAT Kesimpulan 1. Penilaian struktur organisasi sudah dilakukan dengan tepat

HASIL PENILAIAN PELAYANAN GAWAT DARURAT Kesimpulan 1. Penilaian struktur organisasi sudah dilakukan dengan tepat 2. Rapat staf UGD sebagian besar tidak tepat waktu Saran Rapat staf UGD diselenggarakan 2 bulan sekali, setiap hari selasa pada minggu pertama

CONTOH PENILAIAN DENGAN PERT (Program Evaluation and Review Technique) Keg To Tm 1 -2

CONTOH PENILAIAN DENGAN PERT (Program Evaluation and Review Technique) Keg To Tm 1 -2 2 4 2 -3 1 2 2 -4 2 8 4 -5 1 3 Tp 6 5 16 5 Te [2+(4)4+6] : 6 = [1+(4)2+5] : 6 = [2+(4)8+16): 6 = [1+(4)3+5) : 6 = 4, 0 2, 3 8, 3 3, 0 To = time optimis, jika kegiatan lancar Tm = time moderat, jika kegiatan normal Tp = time pesimis, jika kegiatan terhambat

PENILAIAN DENGAN PERT 3 1 4, 0 2, 3 2 5 8, 3 3,

PENILAIAN DENGAN PERT 3 1 4, 0 2, 3 2 5 8, 3 3, 0 4 6

CONTOH PENILAIAN DENGAN CPM (Critical Path Method) 3 2 1 2, 3 jt 4

CONTOH PENILAIAN DENGAN CPM (Critical Path Method) 3 2 1 2, 3 jt 4 jt 8, 3 jt 4 3, 0 jt 6 5