Gender dan Kesetaraan Oleh Shinta Maharani Koordinator Divisi

  • Slides: 14
Download presentation
Gender dan Kesetaraan Oleh : Shinta Maharani Koordinator Divisi Gender Aliansi Jurnalis Independen Yogyakarta.

Gender dan Kesetaraan Oleh : Shinta Maharani Koordinator Divisi Gender Aliansi Jurnalis Independen Yogyakarta. Jurnalis Tempo.

Definisi gender � Secara umum masyarakat mengenalnya sebagai jenis kelamin laki-laki dan perempuan. �

Definisi gender � Secara umum masyarakat mengenalnya sebagai jenis kelamin laki-laki dan perempuan. � Laki-laki identik dengan maskulinitas Karakter maskulin misalnya rasional, independen, kuat, peran publik, kuat. � Perempuan identik dengan feminitas Karakter feminim contohnya irasional, emosional, peran domestik, bergantung.

Pemikir feminis mempertanyakan secara kritis konsep gender secara umum �Laki-laki memiliki karakter feminin. Misalnya

Pemikir feminis mempertanyakan secara kritis konsep gender secara umum �Laki-laki memiliki karakter feminin. Misalnya laki- laki bisa mengerjakan tugas domestik, yang diidentikkan dengan perempuan, seperti memasak, mencuci, dan mengurus anak. �Perempuan memiliki karakter maskulin. Misalnya aktif berpolitik, bekerja di luar rumah. �Pembedaan perempuan dan laki-laki tidak bersifat hitam putih.

Apa itu gender �Gender adalah konstruksi sosial yang membedakan bagaimana laki-laki dan perempuan dipersepsikan

Apa itu gender �Gender adalah konstruksi sosial yang membedakan bagaimana laki-laki dan perempuan dipersepsikan melalui konsep diri yang bersifat maskulin dan feminin.

Feminisme adalah �Gerakan politik dengan minat utamanya pada hak- hak perempuan dan emanispasi gender.

Feminisme adalah �Gerakan politik dengan minat utamanya pada hak- hak perempuan dan emanispasi gender. �Bagaimana memandang politik global atau dunia dan mengupayakan keadilan atau kesetaraan. �Feminis menyadari adanya ketimpangan struktur dan merasa tidak nyaman dengan ketimpangan.

Sejarah feminisme � Feminisme gelombang pertama terjadi di Inggris dan Amerika Serikat tahun 1850.

Sejarah feminisme � Feminisme gelombang pertama terjadi di Inggris dan Amerika Serikat tahun 1850. � Pada tahun itu dikenal sebagai feminisme Liberal � Konvensi Seneca Falls, membahas kondisi sosial, sipil, agama, dan hak-hak perempuan. � Muncul karena kurangnya akses perempuan mendapat pekerjaan yang layak, tidak bebas menggunakan hak politik, dan tidak memiliki hak pendidikan yang setara. � Feminisme gelombang pertama , gerakan memenangkan hak kewarganegaraan perempuan. � Perempuan mendapatkan hak pilih di Inggris tahun 1928.

Feminisme di Amerika Serikat �Muncul bersama dengan terbitnya buku The Feminine Mystique yang ditulis

Feminisme di Amerika Serikat �Muncul bersama dengan terbitnya buku The Feminine Mystique yang ditulis oleh Betty Friedan pada tahun 1963. �Betty membentuk organisasi perempuan bernama National Organization for Woman (NOW) pada tahun 1966.

Keberhasilan feminisme gelombang pertama �Dikeluarkannya Equal Pay Right (1963). Perempuan menikmati kondisi kerja yang

Keberhasilan feminisme gelombang pertama �Dikeluarkannya Equal Pay Right (1963). Perempuan menikmati kondisi kerja yang lebih baik dan memperoleh gaji sama dengan laki untuk pekerjaan yang sama. �Equal Right Act (1964). Perempuan mempunyai hak pilih secara penuh dalam segala bidang.

Feminisme tahun 1960 -an � Momentum melawan patriaki. � Patriaki adalah struktur sosial di

Feminisme tahun 1960 -an � Momentum melawan patriaki. � Patriaki adalah struktur sosial di mana laki-laki menindas, mendominasi, dan mengeksploitasi perempuan. � Dampaknya marginalisasi peran perempuan, misalnya dalam bidang ekonomi dan politik. � Perempuan lintas kelas berjuang mendapatkan haknya untuk bersuara. Misalnya gerakan buruh perempuan yang terorganisasi di pabrik tekstil katun Lancashire, Inggris.

Gender dan Kelas �Kelas adalah konsep yang digunakan sosiologi untuk menggambarkan ketidaksetaraan sosial. �Gender

Gender dan Kelas �Kelas adalah konsep yang digunakan sosiologi untuk menggambarkan ketidaksetaraan sosial. �Gender dan kelas merujuk pada pemikiran Marxis, yakni filsuf Jerman, Karl Marx. �Pola pekerjaan ditentukan oleh hubungan kapitalis. Contoh perempuan adalah buruh yang dibayar dengan upah rendah.

Feminis Marxis �Penindasan terhadap perempuan karena stuktur politik, sosial, dan ekonomi tempat dia hidup.

Feminis Marxis �Penindasan terhadap perempuan karena stuktur politik, sosial, dan ekonomi tempat dia hidup. �Contoh di Inggris tahun 1986 terjadi kesenjangan upah antara perempuan dan laki. Perempuan berpenghasilan 74 persen dari rata-rata penghasilan laki-laki per jam.

Feminis Marxis aktif dalam gerakan kesetaraan �Memastikan upah lebih baik untuk perempuan. �Mengupayakan kemandirian

Feminis Marxis aktif dalam gerakan kesetaraan �Memastikan upah lebih baik untuk perempuan. �Mengupayakan kemandirian dan kesejahteraan ekonomi perempuan

Sumber tulisan : � Buku berjudul Gender dan Hubungan Internasional karya Ani Soetjipto. Ani

Sumber tulisan : � Buku berjudul Gender dan Hubungan Internasional karya Ani Soetjipto. Ani Soetipto adalah dosen Jurusan Hubungan Internasional, Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik, Universitas Indonesia. � Buku Feminist Thought karya Rosemarie Putnam Tong. � Rosemarie Putnam Tong merupakan profesor terkemuka etika kesehatan di Departemen Filsafat dan direktur Pusat Etika Terapan profesional di University of North Carolina , Charlotte, Amerika Serikat. Ia berkontribusi untuk pemikiran feminis dan bioetika.

�Buku Teorisasi Patriarkhi karya Sylvia Walby. Sylvia Theresa Walby merupakan sosiolog di Lancaster University,

�Buku Teorisasi Patriarkhi karya Sylvia Walby. Sylvia Theresa Walby merupakan sosiolog di Lancaster University, Inggris. Dia bekerja di bidang kekerasan domestik , patriarki, relasi gender di tempat kerja dan globalisasi. Dia menjadi koordinator Kesetaraan Gender Penelitian Jaringan Internasional, yang meneliti dan mengembangkan dasar pengetahuan untuk memahami dan mengurangi ketidaksetaraan gender. � http: //id. wikipedia. org/wiki/Feminisme