SIFATSIFAT INOVASI DAN KECEPATAN ADOPSINYA DIFUSI INOVASI 5

  • Slides: 13
Download presentation
SIFAT-SIFAT INOVASI DAN KECEPATAN ADOPSINYA DIFUSI INOVASI

SIFAT-SIFAT INOVASI DAN KECEPATAN ADOPSINYA DIFUSI INOVASI

5 MACAM SIFAT INOVASI keuntungan relatif observabilita s DIFUSI INOVA SI trialabalitas kompatibilitas kompleksitas

5 MACAM SIFAT INOVASI keuntungan relatif observabilita s DIFUSI INOVA SI trialabalitas kompatibilitas kompleksitas

1. KEUNTUNGAN RELATIF ■ tingkatan dimana suatu ide baru dianggap membawa sesuatu yang lebih

1. KEUNTUNGAN RELATIF ■ tingkatan dimana suatu ide baru dianggap membawa sesuatu yang lebih baik dari ideide sebelumnya. ■ Keuntungan Relatif dan Kecepatan Adopsinya A. Memiliki keuntungan ekonomis. B. Resikonya lebih rendah. C. Hemat tenaga dan waktu. D. Memiliki efek yang segera di peroleh. E. Rendahnya biaya permulaan F. Kurangnya ketidaknyamanan

2. KOMPATIBILITAS ■ keterhubungan inovasi dengan situasi klien. Dapat pula di katakan Kompatibilitas adalah

2. KOMPATIBILITAS ■ keterhubungan inovasi dengan situasi klien. Dapat pula di katakan Kompatibilitas adalah sejauh mana suatu inovasi di anggap konsisten dengan nilai-nilai yang ada, pengalaman masa lalu dan kebutuhan penerima. Semakin kompatibel suatu inovasi maka akan semakin cepat pula pengadopsianya

3. KOMPLEKSITAS ■ atau bisa disebut dengan kerumitan inovasi merupakan tingkat dimana suatu inovasi

3. KOMPLEKSITAS ■ atau bisa disebut dengan kerumitan inovasi merupakan tingkat dimana suatu inovasi dianggap relatif sulit untuk dimengerti atau digunakan. Kerumitan suatu inovasi menurut pengamatan anggota sistem sosial, berhubungan negatif dengan kecepatan adopsinya. Ini berarti makin rumit suatu inovasi bagi seseorang maka akan makin lambat pengadopsiannya.

4. TRIABLILTAS ■ tingkat dimana suatu inovasi dapat dicoba denga skala kecil. Ide baru

4. TRIABLILTAS ■ tingkat dimana suatu inovasi dapat dicoba denga skala kecil. Ide baru yang dapat dicoba biasanya diadopsi lebih cepat daripada inovasi yang tidak dapat di coba lebih dulu. Walaupun tidak banyak bukti penelitian, dapat disimpulkan bahwa dapat dicobanya suatu inovasi menurut anggapan anggota sistem sosial berhubungan positif dengan kecepatan adopsinya.

5. OBSERVABILITAS ■ tingkat dimana hasil-hasil suatu inovasi dapat dilihat dan di komunikasikan kepada

5. OBSERVABILITAS ■ tingkat dimana hasil-hasil suatu inovasi dapat dilihat dan di komunikasikan kepada orang lain. Dapat disimpulkan bahwa observabilitas suatu inovasi menurut anggapan anggota sistem sosial berhubungan positif dengan kecepatan adopsinya.

KECEPATAN ADOPSI ■ Kecepatan adopsi adalah tingkat kecepatan penerimaan inovasi oleh anggota sistem sosial.

KECEPATAN ADOPSI ■ Kecepatan adopsi adalah tingkat kecepatan penerimaan inovasi oleh anggota sistem sosial. Kecepatan ini biasanya diukur dengan jumlah penerima yang mengadopsi suatu ide baru dalam suatu periode waktu tertentu. ■ Ada beberapa variabel penjelas kecepatan adopsi suatu inovasi diantaranya adalah: (a) Sifat-sifat inovasi, (b) tipe keputusan inovasi,

TIPE KEPUTUSAN INOVASI ■ Tipe kputusan inovasi mempengaruhi kecepatan adopsi. Secara umum kita dapat

TIPE KEPUTUSAN INOVASI ■ Tipe kputusan inovasi mempengaruhi kecepatan adopsi. Secara umum kita dapat mengharapkan bahwa inovasi yang diputuskan secara otoritas akan diadopsi ■ bahwa tipe keputusan inovasi ada empat macam, diantaranya: Tipe keputusan inovasi opsional Tipe keputusan kolektif Tipe keputusan otoritas Tipe keputusan kontingen

Tipe keputusan inovasi opsional Tipe keputusan otoritas Dalam tipe keputusan ini, individu berhak menentukan

Tipe keputusan inovasi opsional Tipe keputusan otoritas Dalam tipe keputusan ini, individu berhak menentukan pilihanya, mau menerima inovasi atau menolaknya. Unit pengambil keputusan dan unit adopsi dipegang sepenuhnya oleh individu. Tipe keputusan otoritas sering terjadi dalam organisassi-organisasi formal. Dalam tipe keputusan ini, suara individu tidak terlalu berpengaruh, karena unit pengambil keputusan diterima atau ditolaknya suatu inovasi ada di tangan pemimpin, namun dalam tipe keputusan ini unit adopsinya adalah semua kelompok.

Tipe keputusan kolektif Tipe keputusan kontingen Tipe keputusan kolektif dapat juga disebut tipe keputusan

Tipe keputusan kolektif Tipe keputusan kontingen Tipe keputusan kolektif dapat juga disebut tipe keputusan bersama, karena dalam pengambilan keputusan ini ditentukan oleh hasil dari suara tiap individu dalam kelompok. Tipe keputusan kontingen merupakan kombinasi dari dua atau lebih tipe keputusan inovasi yang telah dibahas sebelumnya. Keputusan ini merupakan pilihan untuk menerima atau menolak suatu inovasi dengan tipe keputusan tertentu setelah sebelumnya menggunakan tipe keputusan yang lain.

TERIMAKASIH

TERIMAKASIH

Sesi pertanyaan 1. m. mustakim Jelaskan kembali terkait keuntungan relative dengan kecepatan adopsinya! 2.

Sesi pertanyaan 1. m. mustakim Jelaskan kembali terkait keuntungan relative dengan kecepatan adopsinya! 2. Nilna sa’adah Berikan contoh tipe keputusan kontingen! 3. Silfia indriani Jelaskan secara garis besar maksud dari masing-masing sifat inovasi tersebut! 4. Rio samudra Bagaimana cara menerapkan inovasi yang terhambat oleh otoritas?