Roh Kudus dan Tritunggal Maha Kudus AJARAN ALLAH

  • Slides: 13
Download presentation
Roh Kudus dan Tritunggal Maha Kudus

Roh Kudus dan Tritunggal Maha Kudus

AJARAN ALLAH TRITUNGGAL • Isi Dogma : a) Tritunggal adalah Allah yang satu b).

AJARAN ALLAH TRITUNGGAL • Isi Dogma : a) Tritunggal adalah Allah yang satu b). Walaupun sama dalam kodrat ilahinya, namun ketiga Pribadi ini Berbeda secara nyata satu sama lain, yaitu berbeda dalam hal asal : Allah Bapa yang ‘melahirkan’, Allah Putera yang dilahirkan, Roh Kudus yang dihembuskan. c). Ketiga Pribadi ini berhubungan satu dengan yang lainnya. .

Ungkapan Iman akan Tritunggal dalam Gereja 1. Tanda Salib – Sebagai suatu pengakuan iman

Ungkapan Iman akan Tritunggal dalam Gereja 1. Tanda Salib – Sebagai suatu pengakuan iman pendek, namun lengkap. – Mengandung arti pengutusan, saya diutuas melaksanakan tugas perutusan.

2. Doa kemuliaan - Dinyanyikan setelah Tuhan kasihanilah kami - Bertujuan untuk memuji kebesaran

2. Doa kemuliaan - Dinyanyikan setelah Tuhan kasihanilah kami - Bertujuan untuk memuji kebesaran karya keselamatan Allah

3. Syahadat/Credo • Diucapkan sesudah mendengar homili • Merupakan ringkasan seluruh sejarah karya penyelamatan

3. Syahadat/Credo • Diucapkan sesudah mendengar homili • Merupakan ringkasan seluruh sejarah karya penyelamatan Allah, mulai dari penciptaan , penjelmaan, kesengsaraan, wafat, kebangkitan, kenaikan ke surga, kedatangan roh Kudus, Kedatangan Kristus kembali, misteri Gereja, sakramen-sakramen, sampai dengan kehidupan kekal.

4. Doxologi • Doa pujian • Diucapkan pada saat akhir doa syukur agung, •

4. Doxologi • Doa pujian • Diucapkan pada saat akhir doa syukur agung, • Ciri khas doxologi dalam liturgi Ekaristi adalah susunan Trinitasnya.

5. Pembabtisan Menggunakan rumusan Trinitas : Aku membabtis kamu dalam nama bapa dan putera

5. Pembabtisan Menggunakan rumusan Trinitas : Aku membabtis kamu dalam nama bapa dan putera dan Roh Kudus. .

Roh Kudus • Tanda/lambang – Air • Tindakan Roh Kudus / kelahiran kembali dalam

Roh Kudus • Tanda/lambang – Air • Tindakan Roh Kudus / kelahiran kembali dalam pembabtisan – Urapan • Urapan minyak suci sebagai tanda kedewasaan (Krisma) – Api • Daya transformasi Roh Kudus (Pentakosta) – Awan dan sinar • Kehadiran dan penampakan Roh Kudus – Meterai • Pengurapan Roh Kudus yang tak terhapuskan – Tangan • Yesus Menyembuhkan orang sakit dan memberkati anak-anak – Jari • Yesus mengusir setan / jari tangan kanan Bapa – Merpati • Roh Kudus turun (Yesus dibabtis)

Karya Roh Kudus • Pada Pentakosta Roh Kudus : – membawa bahasa saling pengertian

Karya Roh Kudus • Pada Pentakosta Roh Kudus : – membawa bahasa saling pengertian – membawa persatuan – Memberanikan – Membawa pembaharuan

Karunia Roh Kudus/sapta karunia Roh Kudus 1. 2. 3. 4. 5. 6. 7. Roh

Karunia Roh Kudus/sapta karunia Roh Kudus 1. 2. 3. 4. 5. 6. 7. Roh kebijaksanaan ü Mengenal perkara-perkara Allah Roh Pengertian ü Mengenal keagungan Tuhan Roh Nasehat ü Menilai dan mengambil keputusan Roh Keperkasaan ü Menguatkan kehendak agar tekun dan berani mengambil resiko Roh Pengenalan ü Mengenal Tuhan diri sendiri Roh takut akan Tuhan ü Menghormati Allah dengan penuh cinta Roh Kesalehan. ü Menyembuhkan hati kita yang keras agar terbuka terhadap Allah

Hidup menurut daging dan Roh (GAL 5 : 16 -26) • Hidup menurut daging

Hidup menurut daging dan Roh (GAL 5 : 16 -26) • Hidup menurut daging : – Percabulan – Kecemaran – Hawa nafasu – Penyembah berhala – sihir – Percideraan – Roh pemecah – Kedengkian – Kemabukan – Pesta pora

 • Hidup menurut Roh : – Kasih – Sukacita – Damai sejahtera –

• Hidup menurut Roh : – Kasih – Sukacita – Damai sejahtera – Kesabaran – Kemurahan – Kebaikan – Kesetiaan – Kelemahlembutan – Pengusaan diri

DOA-DOA DAN IBADAT YANG MENGUNGKAPKAN IMAN KITA KEPADA TYITUNGGAL MAHA KUDUS • TANDA SALIB

DOA-DOA DAN IBADAT YANG MENGUNGKAPKAN IMAN KITA KEPADA TYITUNGGAL MAHA KUDUS • TANDA SALIB – Peringan akan Yesus, yang wafat disalib dan juru selamat. – Karya penyelamatan dan penebusan – Menyerukan Bapa, Putra dan Roh Kudus • DOA KEMULIAAN / GLORIA – Memuji dengan iman dan cinta – Memuji putera setara dengan Bapa • SYAHADAT / CREDO – Pengakuan iman akan Allah tritunggal – Ringkasan seluruh sejarah mulai daripenciptaan, penjelmaan, kebangkitan, kedatangan Roh kudus, misteri Gereja, sakramen-sakramen sampai kehidupan kekal. • DOXOLOGI – Artinya doa pujian – Didoakan pada doa syukur agaung • PEMBABTISAN – Rumusan : Aku membabtis kamu dalam nama Bapa , Putra dan Roh Kudus (rumusan TRINITAS)