ASPEK HUMAS OTOMATISASI TATA KELOLA PERKANTORAN ASPEK KOMUNIKASI

  • Slides: 6
Download presentation
ASPEK HUMAS OTOMATISASI TATA KELOLA PERKANTORAN

ASPEK HUMAS OTOMATISASI TATA KELOLA PERKANTORAN

ASPEK KOMUNIKASI Komunikasi adalah proses menyampaikan ide atau gagasan dari satu pihak kepada pihak

ASPEK KOMUNIKASI Komunikasi adalah proses menyampaikan ide atau gagasan dari satu pihak kepada pihak lain baik perseorangan atau kelompok. Komunikasi merupakan hal penting dalam interaksi. Keberhasilan komunikasi ekternal sangat tergantung pada komunikasi internal

ASPEK PELAYANAN Layanan adalah memberi bantuan atau pertolongan kepada pihak lain, pada humas berarti

ASPEK PELAYANAN Layanan adalah memberi bantuan atau pertolongan kepada pihak lain, pada humas berarti memenuhi kebutuhan dan memberi pelayanan secara memuaskan/maxsimal kepada pelanggan yang membutuhkan, melalui berbagai macam media Dalam bukunya yang bertajuk Hubungan Masyarakat Membina Hubungan Baik Dengan Publik (2001 : 138), Loina beranggapan bahwa : Pelayanan merupakan suatu proses keseluruhan dari pembentukan citra perusahaan, baik melalui media berita, membentuk budaya perusahaan secara internal, maupun melakukan komunikasi tentang pandangan perusahaan kepada para pemimpin pemerintahan serta publik lainnya yang berkepentingan. Menurut Moenir dalam bukunya Manajemen Pelayanan Umum Di Indonesia, mengatakan bahwa : ” Pelayanan adalah proses pemenuhan kebutuhan melalui aktivitas orang lain secara langsung. ” (Moenir, 1992 : 16)

ASPEK KESETIAAN Dimana persepsi, sikap, dan opini publik terhadap perusahaan terus dipertahankan dalam usaha

ASPEK KESETIAAN Dimana persepsi, sikap, dan opini publik terhadap perusahaan terus dipertahankan dalam usaha menggiring publik agar tetap setia atau loyalitas masyarakat terhadap suatu produk tetap bertahan dan keberadaannya tetap diakui

ASPEK ETIKA DAN MORAL Setiap pekerjaan yang membutuhkan kecakapan secara profesional mempunyai kode etik

ASPEK ETIKA DAN MORAL Setiap pekerjaan yang membutuhkan kecakapan secara profesional mempunyai kode etik sebagai pedoman bersikap dan bertingkah laku yang sesuai dengan aturan kode etik profesi tsb. Maka seorang public relation harus selalu menjunjung tinggi etika dan moral dalam kehidupannya, menjunjung tinggi etika Perhumas, baik komitmen pribadi, perilaku terhadap klient atau atasan, perilaku terhadap masyarakat dan media massa dan perilaku terhadap teman sejawat

ASPEK PRODUKTIFITAS Produktivitas dapat digambarkan dalam dua pengertian yaitu secara teknis dan finansial. Pengertian

ASPEK PRODUKTIFITAS Produktivitas dapat digambarkan dalam dua pengertian yaitu secara teknis dan finansial. Pengertian produktivitas secara teknis adalah pengefesiensian produksi terutama dalam pemakaian ilmu dan teknologi. Sedangkan pengertian produktivitas secara finansial adalah pengukuran produktivitas atas output dan input yang telah dikuantifikasi. .