Welcome to DIGESTION SYSTEM LOADING KOMPETENSI MATERI LATIHAN

  • Slides: 21
Download presentation
Welcome to DIGESTION SYSTEM LOADING. . KOMPETENSI MATERI LATIHAN

Welcome to DIGESTION SYSTEM LOADING. . KOMPETENSI MATERI LATIHAN

KOMPETENSI STANDAR KOMPETENSI 1. Memahami berbagai sistem dalam kehidupan manusia. KOMPETENSI DASAR 1. 4

KOMPETENSI STANDAR KOMPETENSI 1. Memahami berbagai sistem dalam kehidupan manusia. KOMPETENSI DASAR 1. 4 Mendeskripsikan sistem pencernaan pada manusia dan hubungannya dengan kesehatan manusia.

MATERI PENGERTIAN ALAT PENCERNAAN ENZIM PENCERNAAN PROSES PENCERNAAN

MATERI PENGERTIAN ALAT PENCERNAAN ENZIM PENCERNAAN PROSES PENCERNAAN

Pengertian Proses pencernaan merupakan suatu proses yang melibatkan organ-organ pencernaan dan kelenjar-kelenjar pencernaan. Antara

Pengertian Proses pencernaan merupakan suatu proses yang melibatkan organ-organ pencernaan dan kelenjar-kelenjar pencernaan. Antara proses dan organ-organ serta kelenjarnya merupakan kesatuan sistem pencernaan.

Alat Pencernaan 1. 2. 3. 4. 5. 6. Mulut Kerongkongan Lambung Usus halus Usus

Alat Pencernaan 1. 2. 3. 4. 5. 6. Mulut Kerongkongan Lambung Usus halus Usus besar Anus animasi

Enzim pencernaan Nama enzim letak fungsi amilase Mulut • Mengubah amilum menjadi zat gula

Enzim pencernaan Nama enzim letak fungsi amilase Mulut • Mengubah amilum menjadi zat gula Pepsin Lambung • Mengubah protein menjadi pepton • Menggumpalkan ksein susu • Mengaktifkan pepsin pankreas • Mengubah amilum menjadi glokosa • Mengubah pepton menjadi asam amino • Memecah lemak menjadi asam lemak dan gloserol Renin HCL Amilase Tripsin Lipase

Proses pencernaan

Proses pencernaan

Are you ready to do exercise? ?

Are you ready to do exercise? ?

1. Bagian alat pencernaan makanan yang tidak berfungsi mencernakan makanan secara kimia adalah. .

1. Bagian alat pencernaan makanan yang tidak berfungsi mencernakan makanan secara kimia adalah. . A usus dua belas jari B rongga mulut C usus halus D lambung E kerongkongan

2 2. Enzim ptealin hasil sekresi kelenjar ludah berfungsi untuk …. . A Mengubah

2 2. Enzim ptealin hasil sekresi kelenjar ludah berfungsi untuk …. . A Mengubah glukosa menjadi glikogen B Mengubah zat tepung menjadi zat gula C Mengubah protein menjadi peptida D Mencerna makanan menjadi zat berguna E Melancarkan pencernaan pada mulut

3. Bagian dari saluran pencernaan yang memiliki daerah permukaan terluas untuk mengabsorbsi molekul makanan

3. Bagian dari saluran pencernaan yang memiliki daerah permukaan terluas untuk mengabsorbsi molekul makanan adalah. . A lambung B esofagus C ileum D duodenum E colon

4. Bakteri yang berperan dalam proses pembusukan sisa makanan menjadi makanan dinamakan …. A

4. Bakteri yang berperan dalam proses pembusukan sisa makanan menjadi makanan dinamakan …. A Salmonela B E. coli C Chyptopaga D Bacterium E Cypromonas subtitis

5. Berikut adalah enzim – enzim yang dihasilkan oleh pankreas. Pasangan yang benar nama

5. Berikut adalah enzim – enzim yang dihasilkan oleh pankreas. Pasangan yang benar nama enzim dan fungsinya adalah…. Nama enzim Fungsi 1. Maltase Memecah maltose menjadi glukosa dan galaktosa 2. Lipase Memecah lemakmenjadiasam lemak dan gliserol 3. Lactase Memecah laktosa menjadi 2 glukosa 4. Sukrase Memecah protein menjadi asam amini 5. Tripsinogen Memecah protein menjadi dipeptida A B C D E 1. 2. 3. 4. 5.

6. Tiga macam zat makanan penghasil energi bagi tubuh adalah. . . A Karbohidrat,

6. Tiga macam zat makanan penghasil energi bagi tubuh adalah. . . A Karbohidrat, protein, vitamin B Karbohidrat, lemak, mineral C Karbohidrat, vitamin, lemak D Protein, karbohidrat, lemak E Karbohidrat, protein, air

7. Pencernaan kimiawi pertama kali terjadi di. . . A kerongkongan B lambung C

7. Pencernaan kimiawi pertama kali terjadi di. . . A kerongkongan B lambung C mulut D pankreas E usus halus

8. Enzim berikut ini ditemukan di lambung, kecuali. . . A HCL, renin, tripsin

8. Enzim berikut ini ditemukan di lambung, kecuali. . . A HCL, renin, tripsin B Renin, HCL, kasein C Tripsin, amilase, kasein D Kasein, lipase, amilase E HCL, lipase, renin

9. Saluran memanjang dari bagian belakang rongga mulut sampai ke permukaan kerongkongan disebut. .

9. Saluran memanjang dari bagian belakang rongga mulut sampai ke permukaan kerongkongan disebut. . . A laring B faring C esofagus D trakea E bronkus

 10. Enzim berikut ini bertugas mencerna protein. . . A amilase B pepsin

10. Enzim berikut ini bertugas mencerna protein. . . A amilase B pepsin C lipase D maltase E renin

skor

skor

80

80