PROFIL FAKULTAS PSIKOLOGI UNIVERSITAS DIPONEGORO SEJARAH SINGKAT FAKULTAS

  • Slides: 16
Download presentation
PROFIL Ψ FAKULTAS PSIKOLOGI UNIVERSITAS DIPONEGORO

PROFIL Ψ FAKULTAS PSIKOLOGI UNIVERSITAS DIPONEGORO

SEJARAH SINGKAT FAKULTAS PSIKOLOGI UNDIP ¡ PS. Psikologi Undip pertama berdiri tahun 2006 dengan

SEJARAH SINGKAT FAKULTAS PSIKOLOGI UNDIP ¡ PS. Psikologi Undip pertama berdiri tahun 2006 dengan menginduk pada Fak. Kedokteran Undip ¡ Tanggal 24 April 2007 PS. Psikologi resmi berubah menjadi Fakultas Psikologi berdasarkan SK Rektor Undip No. 208/SK/J 07/2007

VISI l Menjadi pusat pendidikan psikologi yang berbasis keluarga pada tahun 2020

VISI l Menjadi pusat pendidikan psikologi yang berbasis keluarga pada tahun 2020

MISI o o o Melaksanakan pendidikan akademik psikologi berbasis keluarga yang inklusif terhadap ilmu

MISI o o o Melaksanakan pendidikan akademik psikologi berbasis keluarga yang inklusif terhadap ilmu lain dan perkembangan jaman Menyelenggarakan pendidikan yang berorientasi pada perkembangan iptek dan mampu bersaing secara nasional dan internasional Menyelenggarakan evaluasi secara reguler untuk meningkatkan kualitas otonomi, akuntabilitas dan akreditasi

TUJUAN PENDIDIKAN FAKULTAS PSIKOLOGI • Menghasilkan Lulusan Yang Memiliki Keunggulan Kompetitif Secara Global Dengan

TUJUAN PENDIDIKAN FAKULTAS PSIKOLOGI • Menghasilkan Lulusan Yang Memiliki Keunggulan Kompetitif Secara Global Dengan Karakter Beriman, Mandiri, Percaya Diri, Adaptif, Bertanggung Jawab, Empatik, Berbudaya, Inovatif, Sehat, Berjiwa Wirausaha, Serta Mampu Bekerjasama Interdisipliner • Menghasilkan Lulusan Yang Mampu Melakukan Penelitian, Kajian Dan Publikasi Ilmiah Dalam Bidang Psikologi Berbasis Keluarga • Menghasilkan Lulusan Yang Memiliki Kepekaan Dan Partisipasi Dalam Pemecahan Masalah Psikologis Di Masyarakat • Menjamin Keberlangsungan Proses Pendidikan Psikologi Yang Bermutu Dan Mampu Bersaing Dengan Institusi Lain.

DATA KEADAAN MAHASISWA FAKULTAS PSIKOLOGI UNDIP Data per Maret 2009 MAHASISWA REGULER ANGKATAN MAHASISWA

DATA KEADAAN MAHASISWA FAKULTAS PSIKOLOGI UNDIP Data per Maret 2009 MAHASISWA REGULER ANGKATAN MAHASISWA NON REGULER TERDAFTAR AKTIF NON AKTIF/ KELUAR/CUTI LULUS 1996 72 0 11 61 - - 1997 66 0 12 54 - - 1998 70 0 14 56 - - 1999 99 0 11 88 - - 2000 80 0 11 69 - - 2001 93 2 5 86 - - 2002 93 10 6 77 - - 2003 76 26 4 46 61 25 6 30 2004 86 43 4 39 78 62 5 11 2005 86 81 5 0 81 78 3 0 2006 102 95 7 0 84 79 5 0 2007 98 96 2 0 115 107 8 0 2008 99 99 0 0 62 62 0 0 1120 353 92 576 481 351 27 41 JUMLAH

DATA LULUSAN FAKULTAS PSIKOLOGI UNDIP Data per Maret 2009 TAHUN JUMLAH IPK RATA-RATA 2001

DATA LULUSAN FAKULTAS PSIKOLOGI UNDIP Data per Maret 2009 TAHUN JUMLAH IPK RATA-RATA 2001 12 3. 23 2002 20 2. 94 2003 54 2. 84 2004 76 2. 92 2005 75 2. 94 2006 115 3. 13 2007 111 3. 12 2008 108 3. 13 2009 46 3. 19 Jumlah 617 3. 05

SARANA & PRASARANA l l l l 5 (LIMA) RUANG KULIAH 1 (SATU) LABORATORIUM

SARANA & PRASARANA l l l l 5 (LIMA) RUANG KULIAH 1 (SATU) LABORATORIUM 2 (DUA) RUANG KONSELING 1 (SATU) RUANG JASA PSIKOLOGI 1 (SATU) RUANG BIRO SKRIPSI 1 (SATU) RUANG PERPUSTAKAAN 1 (SATU) RUANG SIDANG

Jumlah dan Kualifikasi Dosen Tetap dan Tidak Tetap Dosen Tidak Tetap Tahun Akademik S

Jumlah dan Kualifikasi Dosen Tetap dan Tidak Tetap Dosen Tidak Tetap Tahun Akademik S 1 S 2 S 3 2002/2003 10 13 0 0 5 1 29 2003/2004 10 13 0 0 5 1 29 2004/2005 12 12 1 2 5 1 33 2005/2006 12 14 1 0 5 1 33 2006/2007 14 14 1 2 5 1 37 2007/2008 12 17 1 4 6 1 41 2008/2009 12 19 1 4 6 1 43 Jml

Jumlah dan kualifikasi Tenaga Administrasi & Penunjang Akademik Tingkat Pendidikan No Jenis Tenaga Penunjang

Jumlah dan kualifikasi Tenaga Administrasi & Penunjang Akademik Tingkat Pendidikan No Jenis Tenaga Penunjang S 2 S 1 Diploma SMU SLTP SD 1 Pustakawan - 1 1 1 - - 2 Laboran/Teknisi - - - 2 - - 3 Administrasi - 5 2 3 - - 4 Sopir - - 1 - 5 Kebersihan - - - 2 1 - 6 Keamanan - - - 1 1 2

PENELITIAN : o o Perbedaan Efektivitas Metode Lembaga Kata Serta Metode Struktural Analisis Dan

PENELITIAN : o o Perbedaan Efektivitas Metode Lembaga Kata Serta Metode Struktural Analisis Dan Sintesis (Sas) Dalam Meningkatkan Kemampuan Membaca Permulaan Pengaruh Kegiatan Bermain Dengan Alat Permainan Edukatif Terhadap Kreativitas Anak Prasekolah Di Tk Pgri Ngesrep Dan Tk Pgri Srondol Semarang

LANJUTAN…. o o Pengaruh Permainan Pura-pura Terhadap Perkembangan Berbahasa Anak Prasekolah Pengaruh Metode Belajar

LANJUTAN…. o o Pengaruh Permainan Pura-pura Terhadap Perkembangan Berbahasa Anak Prasekolah Pengaruh Metode Belajar Dengan Dongeng Terhadap Kecerdasan Emosional Anak Prasekolah

LANJUTAN…. . o o Pengaruh Permainan Konstruktif Konkrit Usia 7 -8 Tahun (Studi Eksperimen

LANJUTAN…. . o o Pengaruh Permainan Konstruktif Konkrit Usia 7 -8 Tahun (Studi Eksperimen Di Sdn Meteseh Dan Sdn Tembalang 2) Peningkatan Kesiapan Sekolah Dan Pembentukan Konsep Diri Melalui Permainan Mendengar, Menulis Dan Berhitung Pada Anak Dini Usia Di Desa Tambaklorok Kelurahan Tanjung Mas Semarang Utara

Pendampingan • • • Pendampingan (konsultasi dan psikoedukasi) dengan UPTD Pendidikan, Ikatan Guru TK

Pendampingan • • • Pendampingan (konsultasi dan psikoedukasi) dengan UPTD Pendidikan, Ikatan Guru TK Indonesia, dan GOPTKI se. Kecamatan Semarang Barat Studi lapangan di KB-TK-PAUD di Kota Semarang Penyuluhan PAUD di Koramil Sukorejo Kendal

LANJUTAN…. . l l l l Pendampingan : TK PGRI Rajek. Wesi TK Hang

LANJUTAN…. . l l l l Pendampingan : TK PGRI Rajek. Wesi TK Hang Tuah TK Tri Tunggal TK Kartika TK PGRI Siliwangi TK Puruhita

Seminar Nasional : Pendidikan Anak Usia Dini Berbasis Komunitas: Peluang Dan Tantangan. Semarang, Hotel

Seminar Nasional : Pendidikan Anak Usia Dini Berbasis Komunitas: Peluang Dan Tantangan. Semarang, Hotel Horison 25 Januari 2007 Seminar internasional: exploring the role of psychology in creating healthy society / mercure grand mirama hotel surabaya / 25 -26 juni 2008 Workshop: preventing & addressing challenging behavior of very young children (rangkaian seminar internasional) / mercure grand mirama hotel surabaya / 25 -26 juni 2008