PORT KOMUNIKASI DATA Port Paralel Komunikasi Paralel Port

  • Slides: 10
Download presentation
PORT KOMUNIKASI DATA Port Paralel

PORT KOMUNIKASI DATA Port Paralel

Komunikasi Paralel Port paralel : Port data komputer yang digunakan untuk mentransmisi 8 bit

Komunikasi Paralel Port paralel : Port data komputer yang digunakan untuk mentransmisi 8 bit data dalam satu detak. Standard port paralel yang terbaru adalah IEEE 1284 (tahun 1984). Tujuan standar yang baru tersebut adalah untuk mendesain driver dan peralatan yang baru dan kompatibel dengan peralatan lain serta standar paralel port sebelumnya (SPP) tahun 1981

Komunikasi Paralel Untuk menghubungkan : • Printer • Modem eksternal

Komunikasi Paralel Untuk menghubungkan : • Printer • Modem eksternal

Komunikasi Paralel Gambar Aplikasi port paralel dengan tampilan 7 segment

Komunikasi Paralel Gambar Aplikasi port paralel dengan tampilan 7 segment

Keuntungan Komunikasi Paralel Kecepatan pengiriman data lebih cepat dibanding port serial Tidak perlu perangkat

Keuntungan Komunikasi Paralel Kecepatan pengiriman data lebih cepat dibanding port serial Tidak perlu perangkat dan pemrograman tambahan untuk proses konversi data dikarenakan data dan bagian pemroses sudah sama-sama paralel

Kekurangan Komunikasi Paralel Jarak transfer port paralel pendek dibanding port serial, tegangan maksimun pada

Kekurangan Komunikasi Paralel Jarak transfer port paralel pendek dibanding port serial, tegangan maksimun pada komunikasi paralel hanya 5 volt. Perlu perangkat penguat/repeater untuk mentransfer dengan jarak yang jauh

Akses Port Paralel ini terhubungkan dengan dunia luar melalui konektor DB 25, yang terbagi

Akses Port Paralel ini terhubungkan dengan dunia luar melalui konektor DB 25, yang terbagi atas tiga kelompok register, yaitu: 1. Register Data; 2. Register Control, dan 3. Register Status Masing-masing register tersebut digunakan untuk mentransfer data, melakukan pengontrolan periferal serta memeriksa atau mendapatkan status periferal eksternal.

Akses Port Paralel • Konektor DB-25 adalah yang paling banyak ditemukan pada port paralel

Akses Port Paralel • Konektor DB-25 adalah yang paling banyak ditemukan pada port paralel komputer, • Sedangkan konektor Centronics banyak dijumpai pada pencetak. • Standar IEEE. 1284 menetapkan 3 macam jenis konektor yang berbeda, yaitu: 1. 1284 Tipe A adalah konektor DB-25 yang banyak kita jumpai pada komputer saat ini; 2. 1284 Tipe B adalah konektor Centronics 34 pin yang banyak dijumpai pada pencetak; dan 3. 1284 Tipe C adalah konektor 36 pin yang mirip dengan Centronics, namun lebih kecil.

Jenis Konektor Port Paralel

Jenis Konektor Port Paralel

Centronics merupakan standar transfer data dari komputer ke printer. Pada centronics, data dikirimkan ke

Centronics merupakan standar transfer data dari komputer ke printer. Pada centronics, data dikirimkan ke pin 2 hingga pin 7. Komputer akan mengecek apakah printer sibuk. Jika sibuk, busy harus berlogika 0. Program mengeluarkan sinyal strobe, menunggu sekitar 1 us dan menonaktifkan sinyal strobe. Data dibaca oleh printer/periferal pada ujung strobe. Gambar Port Centronics