PERTEMUAN 11 Dampak korupsi SISWATI PROGRAM STUDI D

  • Slides: 14
Download presentation
PERTEMUAN 11 Dampak korupsi SISWATI PROGRAM STUDI D 3 REKAM MEDIS DAN INFORMASI KESEHATAN

PERTEMUAN 11 Dampak korupsi SISWATI PROGRAM STUDI D 3 REKAM MEDIS DAN INFORMASI KESEHATAN FAKULTAS ILMU-ILMU KESEHATAN UNIVERSITS ESA UNGGUL 2/14/2022 1

KEMAMPUAN YANG DIHARAPKAN UMUM: Mahasiswa mampu memahami dampak korupsi KHUSUS MEMAHAMI: 1. Dampak korupsi

KEMAMPUAN YANG DIHARAPKAN UMUM: Mahasiswa mampu memahami dampak korupsi KHUSUS MEMAHAMI: 1. Dampak korupsi dan akibat korupsi 2. Penugasan 2/14/2022 2

DAMPAK KORUPSI 1. 2. 3. 4. 5. 6. 7. 8. Ekonomi Sosial dan kemiskinan

DAMPAK KORUPSI 1. 2. 3. 4. 5. 6. 7. 8. Ekonomi Sosial dan kemiskinan masyarakat Terhadap kesehatan masyarakat Birokrasi pemerintahan Terhadap politik dan demokrasi Terhadap penegakkan hukum Pertahanan dan keamanan Kerusakan lingkungan 3

DAMPAK EKONOMI 1. Menghambat investasi 2. Melemahkan kapasitas dan kemampuan pemerintah dalam program pembangunan

DAMPAK EKONOMI 1. Menghambat investasi 2. Melemahkan kapasitas dan kemampuan pemerintah dalam program pembangunan yang meningkatkan perekonomian 3. Meningkatkan utang negara 4. Menurunkan pendapatan negara 5. Menurunkan produktifitas 4

PELAYANAN KESEHATAN Dampak korupsi di bidang kesehatan: 1. Tingginya biaya kesehatan 2. Tingginya angka

PELAYANAN KESEHATAN Dampak korupsi di bidang kesehatan: 1. Tingginya biaya kesehatan 2. Tingginya angka kematian ibu hamil dan menyusui 3. Tingkat kesehatan masih buruk 5

SOSIAL DAN KEMISKINAN MASYARAKAT 1. Meningkatnya kemiskinan 2. Tingginya angka kriminalitas 3. Demoralisasi 6

SOSIAL DAN KEMISKINAN MASYARAKAT 1. Meningkatnya kemiskinan 2. Tingginya angka kriminalitas 3. Demoralisasi 6

BIROKRASI PEMERINTAH 1. Korupsi menghambat peran negara dalam pengaturan alokasi 2. Korupsi menghambat negara

BIROKRASI PEMERINTAH 1. Korupsi menghambat peran negara dalam pengaturan alokasi 2. Korupsi menghambat negara melakukan pemerataan akses dan aset 3. Korupsi juga memperlemah peran pemerintah dalam menjaga stabilitas ekonomi dan politik. 7

POLITIK DAN DEMOKRASI 1. Beberapa bentuk konflik kepentingan dapat menimbulkan suatu potensi korupsi seperti

POLITIK DAN DEMOKRASI 1. Beberapa bentuk konflik kepentingan dapat menimbulkan suatu potensi korupsi seperti dalam bentuk kebijakan dan gratifikasi. 2. Korupsi mengganggu kinerja sistem politik yang berlaku. Publik cenderung meragukan citra dan kredibilitas suatu lembaga yang diduga terkait dengan tindakan korupsi. 8

PENEGAKKAN HUKUM • Korupsi adalah penyakit moral dan kecenderungan semakin berkembang dengan penyebab multifaktor,

PENEGAKKAN HUKUM • Korupsi adalah penyakit moral dan kecenderungan semakin berkembang dengan penyebab multifaktor, lemahnya penegakan hukum mendorong masyarakat lebih berani melakukan tindakan korupsi, sebab hukuman yang diperoleh lebih ringan dibandingkan nilai perolehan korupsi. 9

PERTAHANAN DAN KEAMANAN 1. Korupsi peluang penyalahgunaan uang negara: a. Sangat berpengaruh terhadap persepsi

PERTAHANAN DAN KEAMANAN 1. Korupsi peluang penyalahgunaan uang negara: a. Sangat berpengaruh terhadap persepsi masyarakat terhadap realitas kehidupan b. Dapat menimbulkan frustrasi, iri, dengki, gampang menghujat, tidak menerima keadaan dan rapuh c. Masyarakat dapat kehilangan arah dan identitas diri serta menipisnya sikap bela negara dalam pertahanan dan keamanan. 10

PERTAHANAN & KEAMANAN 2. Korupsi dapat berdampak pada lemahnya sistem pertahanan dan keamanan nasional:

PERTAHANAN & KEAMANAN 2. Korupsi dapat berdampak pada lemahnya sistem pertahanan dan keamanan nasional: a. Negara yang korup dapat memiskinkan rakyat b. Rakyat yang miskin sangat rapuh dan mudah diintervensi oleh pihak-pihak yang ingin merong pemerintahan 11

KERUSAKAN LINGKUNGAN Lingkungan fisik: 1. Penyimpangan terhadap anggaran sarana dan prasarana berdampak pada laju

KERUSAKAN LINGKUNGAN Lingkungan fisik: 1. Penyimpangan terhadap anggaran sarana dan prasarana berdampak pada laju perkembangan ekonomi kemiskinan 2. Penyalahgunaan hutan lindung merugikan materi dan jiwa pada masyarakat 12

KERUSAKAN LINGKUNGAN Lingkungan sosial: 1. Memperlebar strata sosial si kaya semakin kaya, si miskin

KERUSAKAN LINGKUNGAN Lingkungan sosial: 1. Memperlebar strata sosial si kaya semakin kaya, si miskin semakin miskin 2. Biaya hidup semakin mahal, pendidikan, sandang dan pangan pada masyarakat 13

TUGAS 3 1. Mahasiswa dibagi beberapa kelompok diskusi yang terdiri dari 4 orang. 2.

TUGAS 3 1. Mahasiswa dibagi beberapa kelompok diskusi yang terdiri dari 4 orang. 2. Setiap kelompok menyiapkan kertas untuk menuliskan hasil diskusi kelompok (waktu 10 menit) 3. Kasus: Korupsi di Indonesia sudah ‘MEMBUDAYA’ sejak dulu kala bahkan sebelum dan sesudah kemerdekaan, di era Orde Lama, Orde Baru, berlanjut hingga era Reformasi. Berbagai upaya telah dilakukan untuk memberantas korupsi, namun hasilnya masih jauh DARI HARAPAN. Diskusikan, mengapa hal ini masih dan terus terjadi ? 5. Mahasiswa mempresentasikan hasil tugas kelompoknya (waktu 10 menit) 2/14/2022 14