MATA KULIAH LANDASAN KEPENDIDIKAN HAKEKAT MANUSIA HAKEKAT TUJUAN

  • Slides: 27
Download presentation
MATA KULIAH LANDASAN KEPENDIDIKAN • HAKEKAT MANUSIA • HAKEKAT • TUJUAN PENDIDIKAN by: Munawar.

MATA KULIAH LANDASAN KEPENDIDIKAN • HAKEKAT MANUSIA • HAKEKAT • TUJUAN PENDIDIKAN by: Munawar. 0102 512 057 Mujiono. 0102 512 052

What is Manusia?

What is Manusia?

What is MANUSIA? Sigmund Freud • das Es, • das Ich • das Uber

What is MANUSIA? Sigmund Freud • das Es, • das Ich • das Uber Ich

What is MANUSIA? monoisme / materialisme • Materi / • Bentuk / • Wujud

What is MANUSIA? monoisme / materialisme • Materi / • Bentuk / • Wujud

What is MANUSIA? idealisme / rasionalisme • Mental • Raga Alat jiwa • Mewujudkan

What is MANUSIA? idealisme / rasionalisme • Mental • Raga Alat jiwa • Mewujudkan keinginan

What is MANUSIA? dualisme/ realisme • kesatuan antara rohani dan jasmani, jiwa dan raga

What is MANUSIA? dualisme/ realisme • kesatuan antara rohani dan jasmani, jiwa dan raga • satu totalitas, sebagai satu individu dengan kepribadian yang unik

Antropologi Metafisika hakekat manusia merupakan integritas antara kesadaran: Yaitu : • Manusia sebagai makhluk

Antropologi Metafisika hakekat manusia merupakan integritas antara kesadaran: Yaitu : • Manusia sebagai makhluk individu • Manusia sebagai makhluk sosial • Manusia sebagai makhluk susila

Pandangan Islam makhluk Tuhan yang paling sempurna Karena : • Memiliki akal • Memiliki

Pandangan Islam makhluk Tuhan yang paling sempurna Karena : • Memiliki akal • Memiliki nafsu

Psikologi Pendidikan Makhluk Pembelajar Karena : • Memiliki tenaga, sifat rasional, kehendak, potensi yang

Psikologi Pendidikan Makhluk Pembelajar Karena : • Memiliki tenaga, sifat rasional, kehendak, potensi yang menggerakkan untuk mewujudkan keberadaannya, perkembangannya baik sebagai individu maupun bagian dari masyarakat sosial sekitarnya

Kesimpulan Secara fisik manusia jelas sangat sempurna dan lebih baik apabila dibandingkan dengan makhluk

Kesimpulan Secara fisik manusia jelas sangat sempurna dan lebih baik apabila dibandingkan dengan makhluk lain dari kelompok manapun. Sehebat-hebatnya binatang keadaan fisiknya akan di bawah manusia dari kelas yang paling rendah Secara mental manusia jelas berada di atas derajat semua makhluk yang ada, termasuk malaikat sekalipun yang notabene mereka diciptakan dari ruh dan selalu taat dan patuh kepada Tuhan dan tidak pernah sedikitpun membangkang kepada-Nya

Kesimpulan Secara psikologi manusia butuh pengakuan atas keberadaannya sebagai individu yang menjadi bagian dari

Kesimpulan Secara psikologi manusia butuh pengakuan atas keberadaannya sebagai individu yang menjadi bagian dari sebuah masyarakat dalam sebuah hubungan sosial Maka secara alamiah manusia senantiasa mendidik dirinya sendiri dan generasi hingga komunitasnya

What is PENDIDIKAN Introduction upaya alami mempertahankan kelangsungan dan keberlanjutan kehidupan

What is PENDIDIKAN Introduction upaya alami mempertahankan kelangsungan dan keberlanjutan kehidupan

Experts’ pendidikan dilakukan oleh dan atas tanggung jawab kedua orangtua terhadap anak-anak mereka (Jalaludin,

Experts’ pendidikan dilakukan oleh dan atas tanggung jawab kedua orangtua terhadap anak-anak mereka (Jalaludin, 2001 : 67) usaha manusia untuk membina kepribadiannya sesuai dengan nilai-nilai di dalam masyarakat dan kebudayaannya (file. upi. edu; 10 -09 -2012, 20: 05)

Experts’ sebagai upaya untuk memajukan budi pekerti, pikiran serta jasmani anak agar dapat memajukan

Experts’ sebagai upaya untuk memajukan budi pekerti, pikiran serta jasmani anak agar dapat memajukan kesempurnaan hidup dan menghidupakn anak yang selaras dengan alam dan masyarakatnya (Ki Hajar Dewantoro) membuat manusia menjadi lebih sempurna, membuat manusia meningkat hidupnya dari kehidupan alamiah menjadi berbudaya (Made Pidarta)

Experts’ memberi bimbingan agar dapat hidup mandiri. Bimbingan diberikan oleh generasi tua (orang tua

Experts’ memberi bimbingan agar dapat hidup mandiri. Bimbingan diberikan oleh generasi tua (orang tua atau guru) kepada generasi muda (putera-puteri atau peserta didik) agar dapat meneruskan dan melestarikan tradisi yang hidup di masyarakat (Jalaludin. , 2001 : 68))

Experts’ memberi pertolongan secara sadar dan sengaja kepada seorang anak (yang belum dewasa) dalam

Experts’ memberi pertolongan secara sadar dan sengaja kepada seorang anak (yang belum dewasa) dalam pertumbuhannya menuju ke arah kedewasaan dalam arti dapat berdiri sendiri dan bertanggungjawab susila atas segala tindakannya menurut pilihannya sendiri. (Pidarta, 2003 ; 10)

Experts’ usaha sadar dan terencana mewujudkan suasana belajar dan proses pembelajaran sehingga peserta didik

Experts’ usaha sadar dan terencana mewujudkan suasana belajar dan proses pembelajaran sehingga peserta didik secara aktif mengembangkan potensi dirinya untuk memiliki kekuatan spiritual keagamaan, pengendalian diri, kepribadian, kecerdasan, akhlak mulia, serta ketrampilan yang diperlukan, masyarakat, bangsa dan negara. (UU No. 20, 2003)

conclusion PENDIDIKAN upaya manusia untuk mempertahankan keberlanjutan kehidupannya yang tidak hanya keberlanjutan keberadaan fisik

conclusion PENDIDIKAN upaya manusia untuk mempertahankan keberlanjutan kehidupannya yang tidak hanya keberlanjutan keberadaan fisik atau raganya akan tetapi juga keberlanjutan kualitas jiwa dan peradabannya dalam arti terjadi peningkatan kualitas budayanya, baik melalui pendidikan yang dilaksanakan secara alami oleh orang tua kepada anak atau masyarakat kepada generasinya hingga pendidikan yang diselenggarakan oleh organisasi pendidikan yang lebih mudah dikenal dengan istilah sekolah, baik formal maupun non formal

Expert’ PENDIDIKAN Istilah pendidikan berkenaan dengan fungsi yang luas dari pemeliharaan dan perbaikan kehidupan

Expert’ PENDIDIKAN Istilah pendidikan berkenaan dengan fungsi yang luas dari pemeliharaan dan perbaikan kehidupan suatu bangsa (masyarakat) terutama membawa warga masyarakat yang baru (generasi muda) bagi penuaian kewajiban dan tanggungjwabnya di dalam masyarakat. Jadi pendidikan adalah suatu proses yang lebih luas daripada proses yang berlangsung di dalam sekolah saja. Pendidikan adalah suatu aktifitas sosial yang esensial yang memungkinkan masyarakat yang kompleks dan modern. Fungsi pendidikan ini mengalami proses spesialisasi dan melembaga dengan pendidikan formal, yang tetap berhubungan dengan proses pendidikan formal di luar sekolah (http: //file. upi. edu/)

Introduction TUJUAN PENDIDIKAN • Meningkatkan kualitas diri manusia dari berbagai sisi

Introduction TUJUAN PENDIDIKAN • Meningkatkan kualitas diri manusia dari berbagai sisi

Tujuan Pendidikan JJ. Rousseau • Maksudnya pendidikan harus bertujuan untuk menyempurnakan semua potensi individu.

Tujuan Pendidikan JJ. Rousseau • Maksudnya pendidikan harus bertujuan untuk menyempurnakan semua potensi individu. . . , pendidikan bukan bertujuan untuk membina manusia menjadi prajurit, seorang hakim, melainkan untuk membina seseorang menjadi manusia JJ. Rousseau • education should aim to perfect the individual in all his powers. . . , the education is not to make a soldier, magistrate, or priest, but to make a man

Tujuan Pendidikan UU No. 20 Tahun 2003 : Sisdiknas • mengembangkan kemampuan dan membentuk

Tujuan Pendidikan UU No. 20 Tahun 2003 : Sisdiknas • mengembangkan kemampuan dan membentuk watak serta peradaban bangsa yang bermartabat dalam rangka mencerdaskan kehidupan bangsa, bertujuan untuk berkembangnya potensi peserta didik agar menjadi manusia yang beriman dan bertakwa kepada Tuhan Yang Maha Esa, berakhlak mulia, sehat, berilmu, cakap, kreatif, mandiri, dan menjadi warga negara yang demokratis serta bertanggung jawab

Tujuan Pendidikan KESIMPULAN • Tujuan pendidikan adalah membentuk manusia menjadi makhluk yang semakin berkualitas

Tujuan Pendidikan KESIMPULAN • Tujuan pendidikan adalah membentuk manusia menjadi makhluk yang semakin berkualitas dari ranah kognitif, afektif dan psikomotor demi terciptanya tatanan masyarakat yang hidup damai dengan semangat humanis menyadari sebagai makhluk individu sekaligus juga makhluk sosial

KESIMPULAN TUJUAN PENDIDIKA N MANUSIA

KESIMPULAN TUJUAN PENDIDIKA N MANUSIA

Hakekat Manusia • Sebagai makhluk berbudaya karena dibekali akal yang tumbuh dan berkembang baik

Hakekat Manusia • Sebagai makhluk berbudaya karena dibekali akal yang tumbuh dan berkembang baik fisik maupun non fisik Hakekat Pendidikan • Usaha manusia untuk mempertahankan dan meningkatkan kualitas hidupnya dan generasinya Tujuan Pendidikan • Meningkatkan kualitas manusia menjadi lebih beradab dalam hidup bermasyarakat dan berbudaya

Start on • Si Kancil TIDAK Nakal

Start on • Si Kancil TIDAK Nakal

KUPAT BUMBU SANTEN WONTEN LEPAT NYUWUN PANGAPUNTEN

KUPAT BUMBU SANTEN WONTEN LEPAT NYUWUN PANGAPUNTEN