KINGDOM PROTISTA Ciriciri protista Bersifat eukaryotik Respirasi secara

KINGDOM PROTISTA Ciri-ciri protista : Bersifat eukaryotik Respirasi secara aerobik Bersifat uniseluler Reproduksi secara aseksual dan seksual Ada yang hidup bebas dan ada juga yang bersimbiosis dengan organisme lain Kebanyakan hidup di perairan

Pembagian protista : 1. Protista mirip jamur 2. Protista mirip tumbuhan 3. Protista mirip hewan

2. Protista mirip tumbuhan (Alga) Ciri-ciri umum alga : Ada yang unisel dan multisel Hidup berkoloni dan ada yang berbentuk lembaran/filamen Ada yang dapat dilihat secara langsung dan ada pula yang mikroskopis Memiliki dinding sel Bersifat eukaryotik Mengandung klorofil (dapat berfotosintesis)

Reproduksi alga : a. Dapat terjadi secara seksual b. (generatif) dan aseksual (vegetatif) Vegetatif dengan pembelahan biner dan generatif dengan konjugasi serta peleburan gamet jantan dan betina

Klasifikasi alga : 1. Alga coklat (Phaeophyta), mempunyai pigmen 2. 3. coklat (fukosantin), terdapat juga klorofil, violasantin, betakaroten, dan diadiosantin, contoh : Fucus serratus, Sargassum vulgare Alga merah (Rhodophyta), memiliki pigman utama fikoeritrin, juga mengandung klorofil dan karotenoid, contoh : Gellidium, Gracillaria Alga keemasan (Chrysophyta), memiliki pigmen santofil, karotenoid, klorofil, contoh : Synura, Ocromonas

4. Diatome (Bacillariophyta), dinding sel mengandung zat silika (kersik), inti selnya berwarna hijau kekuningan dan ada juga yang berwarna coklat tua 5. Alga hijau (Chlorophyta), memiliki pigmen utama klorofil, contoh : Spirogyra, Chlorella

3. Protista mirip hewan (Protozoa) 1. Klasifikasi protozoa a. Rhizopoda, alat gerak berupa pseudopodia, contoh : Entamoeba hystolitica, Entamoeba coli, Arcella, dll b. Flagellata, alat gerak berupa flagel, contoh : Euglena, Ceratium, dll c. Cilliata, alat gerak berupa cilia/ rambut getar, contoh : Paramaecium d. Sporozoa/apicomplexa, tidak memiliki alat gerak, contoh : Plasmodium falcifarum, Plasmodium vivax e. Suctoria, memiliki bulu getar hanya pada saat awal hidup, jd sering dimasukkan ke dalam Cilliata

Contoh dari gang Spyrogyra

Daur hidup jamur air

Contoh dari jamur air

Struktur tubuh Euglena

Struktur tubuh Plasmodium

Paramaecium

Struktur tubuh Paramaecium

- Slides: 15