INFLASI AD HARGA Dan INFLASI AS 322021 2

  • Slides: 14
Download presentation
INFLASI

INFLASI

AD HARGA Dan INFLASI AS 3/2/2021 2

AD HARGA Dan INFLASI AS 3/2/2021 2

Definisi: • Menunjukkan kenaikan dalam tingkat harga umum Laju inflasi : tingkat harga (tahun

Definisi: • Menunjukkan kenaikan dalam tingkat harga umum Laju inflasi : tingkat harga (tahun t) tingkat harga (tahun t-1) X 100 tingkat harga (tahun t-1) 3/2/2021 3

Indeks Harga Konsumen (CPI) Contoh Numeris: Diasumsikan konsumen hanya membeli 3 komoditas: makanan, pemukiman

Indeks Harga Konsumen (CPI) Contoh Numeris: Diasumsikan konsumen hanya membeli 3 komoditas: makanan, pemukiman dan perawatan kesehatan. Survey menunjukkan (hipotetis) bahwa konsumen membelanjakan anggaran belanjanya sebagai berikut: 30% (makanan); 50 % (pemukiman) dan 20% (perawatan kesehatan). Dengan menggunakan tahun dasar (base year) tahun 2000, misal harga –harga ditentukan 100, artinya IHK = 100 utk tahun dasar [ (0. 3 x 100) + (0. 5 x 100) + (0. 2 x 100)]. Berapa inflasi tahun 2001 ? Pada thn 2001 harga makanan meningkat 2% menjadi 102; pemukiman meningkat 6% menjadi 106 dan harga perawatan kesehatan 10 persen menjadi 110. IHK tahun 2001 adalah : (0. 3 x 102) + (0. 5 x 106) + (0. 2 x 110)= 106. 4 Tingkat inflasi tahun 2001 adalah: [(106. 4 -100)/100] x 100 = 6. 4 % 3/2/2021 4

Apakah inflasi berarti bahwa harga-harga barang-barang menjadi mahal ? Tidak, inflasi mempunyai arti bahwa

Apakah inflasi berarti bahwa harga-harga barang-barang menjadi mahal ? Tidak, inflasi mempunyai arti bahwa tingkat harga rata-rata mengalami kenaikan Apakah inflasi berarti bahwa kita bertambah miskin ? Tidak harus demikian, jika pendapatan nominal kita cenderung meningkat secara cepat dalam periode inflasi, sehingga pendapatan riil dapat meningkat atau menurun selama masa inflasi. Apakah perusahaan-perusahaan menjadi lebih kaya , sedang pekerja menderita selama inflasi ? Tidak harus demikian. Pengaruh inflasi pada distribusi pendapatan tergantung pada penyebab inflasi. 3/2/2021 5

Macam Inflasi • Berdasarkan parah tidaknya inflasi (Boediono): 1. 2. 3. 4. • Inflasi

Macam Inflasi • Berdasarkan parah tidaknya inflasi (Boediono): 1. 2. 3. 4. • Inflasi Ringan (< 10% per tahun) Inflasi sedang ( 10 – 30% per tahun) Inflasi berat (30 – 100% per tahun) Hiperinflasi ( > 100% per tahun) Berdasarkan Penyebab inflasi: 1. Demand pull inflation (inflasi permintaan) 2. Cost push inflation ( inflasi penawaran) 3. Spiral inflation (inflasi spiral). 3/2/2021 6

Penyebab inflasi: • Demand pull inflation (inflasi permintaan) Inflasi yg disebabkan oleh adanya tarikan

Penyebab inflasi: • Demand pull inflation (inflasi permintaan) Inflasi yg disebabkan oleh adanya tarikan perimintaan thd barang dan jasa, shg mendorong harga untuk meningkat. [ inflasi tarikan permintaan timbul apabila permintaan agregat meningkat lebih cepat dibandingkan potensi produktif perekonomian, menaik harga ke atas untuk menyeimbangkan permintaan dan penawaran agregat] • Cost push inflation ( inflasi penawaran) Inflasi yg ditimbulkan karena desakan kenaikan biaya produksi, terutama kenaikan biaya tenaga kerja atau upah buruh. • Spiral inflation (inflasi spiral). Kenaikan harga yg didorong kenaikan upah diikuti kenaikan harga kemudian kenaikan upah lagi. 3/2/2021 7

harga Demand pull inflation (inflasi permintaan) S P 2 P 1 D 2 D

harga Demand pull inflation (inflasi permintaan) S P 2 P 1 D 2 D 1 Q 2 Output Catatan: bersamaan kenaikan harga umum, output (GDP riil) juga naik penyebab: -dengan pembelanjaan defisit oleh pemerintah tergantung elastisitas AS. ekspor - kenaikan kurva permintaan Kenaikan harga 2 produkpengeluaran akhir diikuti investasi harga 2 faktor produksi. - bertambah 3/2/2021 8

 • Cost push inflation ( inflasi penawaran) harga S 2 S 1 P

• Cost push inflation ( inflasi penawaran) harga S 2 S 1 P 2 P 1 Q 2 Q 1 Inflasi yg diakibatkan oleh peningkatan biaya selama D periode pengangguran tinggi dan penggunaan sumberdaya yang kurang aktif Output Catatan: kenaikan harga umum dibarengi penurunan omzet penjualan barang (kelesuan usaha). Harga 2 produk akhir mengikuti kenaikan harga 2 input/faktor produksi. 3/2/2021 9

harga Spiral inflation (inflasi spiral). Output potensial S’’ P’=(1, 04)2 P P’=1, 04 P

harga Spiral inflation (inflasi spiral). Output potensial S’’ P’=(1, 04)2 P P’=1, 04 P P E’’ E’ E S’ D’’ S D’ D QF 3/2/2021 Biaya produksi naik 4% setiap tahun. Jadi utk setiap tingkat output kurva penawaran S akan meningkat 4% lebih tinggi tahun depan: 4% lagi di tahun berikutnya dst… Kurva permintaan D bergerak naik dgn kecepatan yang sama, output akan tetap mendekati potensialnya. Harga juga akan naik 4%. Keseimbangan makro bergerak dari E ke E’, Harga-harga bergerak tetap karena inflasi inersial. Output 10

Dampak Inflasi • Cost-Benefit Inflasi Informasi • • • Inflasi Merusak Dampak terhadap distribusi

Dampak Inflasi • Cost-Benefit Inflasi Informasi • • • Inflasi Merusak Dampak terhadap distribusi Pendapatan Pengaruh pada output total (makro) dan Inflasi yg terantisipasi dan seimbang: kekayaan • Apakah inflasi begitu efisiensi ekonomi (mikro)berbahaya dan Tidak terdapat pengaruh terhadap output riil, efisiensi atau Harga-harga mengandung informasi yg bernilai bagi merugikan ? Dampakpendapatan distribusi utama berasal perbedaan bentuk aktiva dan distribusi dari inflasi ygdari seimbang dan terantisipasi. konsumen. kewajiban yg dimiliki oleh masyarakat. Inflasi dengan output dannilai riil Dalamdapat inflasiberhubungan yang cepat, daftar harga seringkali redistribusi terjadi melalui pengaruhnya terhadap Inflasi Dampak yg tidak seimbang: mendorong distorsi: berubah dan kerja para yang konsumen kesempatan tinggi kesulitan atau yang rendah. kekayaan masyarakat. harga-harga. Sebagaiterhadap Apabila suku bunga telah mengalami inflasiyang makatidak Uangmembandingkan dan Pajak adalah contoh penting daripenyesuaian ketidakefisienan dari inflasi redistribusi pendapatan/ kekayaan tidak ada. Secara inflasi yg tdk seimbang, yg timbul karena beberapa harga tidak disesuaikan untuk merefleksikan konsekuensinya konsumen mungkin sajaumum Pada umumnya semakin tinggi laju inflasi, semakin tinggi kecenderungan inflasi. terantisipasi (teramalkan) akan mendistribusikan kembali kekayaan dari membayar barang-barang lebih dari yang terhadap harga-harga - Matapula uang distorsi adalah uang yg. Penurunan memiliki suku bunga nol. relatif. Apabila laju mempunyai inflasi meningkat kreditur ke debitur. inflasi yg tidak terantisipasi seharusnya. 10% pengaruh setiap tahun maka suku bunga riil mata uang turun dari 0 ke -10% per tahun. yg sebaliknya. - Dampak inflasi terhadap pajak secara potensial sangat besar, khususnya suatu sistem perpajakan yg mengharuskan masyarakatnya membayar pajak lebih tinggi jika pendapatan nominal mereka meningkat. 3/2/2021 11

– Kenaikan gaji tahunan (persen /tahun) Menurut pandangan Philips, negara dapat -10 8 –suatu

– Kenaikan gaji tahunan (persen /tahun) Menurut pandangan Philips, negara dapat -10 8 –suatu trade-off Terdapat antara inflasi Inflasi 7– harga mengusahakan tingkat pengangguran-9 yang lebih (%/tahun) dan tingkat pengangguran, yaitu bila -8 6– rendah apabila bersedia membayar dengan tingkat -7 5 pengangguran tinggi, laju inflasi Kurva Phillips Trade 0 ff tersebut rendah. inflasi yang lebih tinggi. -6 4– ditunjukkan 3 oleh tingkat kemiringan kurva Phillips. -5 – Sedangkan jika pengangguran rendah Berdasarkan kurva di atas inflasi akan sebesar 4 % lajutahun inflasi tinggi. per apabila tingkat pengangangguran 2– -4 1– -3 0 -2 1 2 3 4 5 6 7 8 Tingkat pengangguran (persen) 9 10 sebesar 6 %. Berapa besar peningkatan inflasi Kurva Phillips menggambarkan hubungan terbalik apabila tingkat pengangguran turun sebesar 1 % ? antara inflasi dan pengangguran 3/2/2021 12

8– -10 7– -9 6– -8 5– -7 Kurva Phillips 4– -6 3– -5

8– -10 7– -9 6– -8 5– -7 Kurva Phillips 4– -6 3– -5 2– -4 1– -3 0 1 -2 2 3 4 5 6 7 8 Tingkat pengangguran (persen) 9 Kenaikan gaji tahunan (persen /tahun) Inflasi harga (%/tahun) 10 Kurva Phillips menggambarkan hubungan terbalik antara inflasi dan pengangguran 3/2/2021 13

Kebijakan anti inflasi (Samuelson, 1995) • Pengendalian upah-harga dalam masa damai (Peacetime wage-price controls)

Kebijakan anti inflasi (Samuelson, 1995) • Pengendalian upah-harga dalam masa damai (Peacetime wage-price controls) • Pedoman upah-harga sukarela (voluntary wage-price guidelines) • Strategi pasar (market stratgey) • Kebijakan-kebijakan pendapatan basis pajak 3/2/2021 14