Fisiologi Tanaman Didik Indradewa Eka Tarwaca Susila Putra

  • Slides: 9
Download presentation
Fisiologi Tanaman Didik Indradewa Eka Tarwaca Susila Putra

Fisiologi Tanaman Didik Indradewa Eka Tarwaca Susila Putra

Silabus Pengertian fisiologi tanaman dan alat –alat pengamatan proses fisiologis. Analisis pertumbuhan meliputi cara

Silabus Pengertian fisiologi tanaman dan alat –alat pengamatan proses fisiologis. Analisis pertumbuhan meliputi cara pengamatan, perhitungan, pengertian dan hubungan variabel analisis pertumbuhan kaitannya dengan hasil. Faktor tanaman yang berpengaruh terhadap proses fisiologis, pertumbuhan dan hasil tanaman berupa arsitektur tajuk, hubungan sumber dan lubuk. Faktor lingkungan yang berpengaruh terhadap proses fisiologis, pertumbuhan dan hasil tanaman berupa air, cahaya dan suhu.

Sistem Perkuliahan • Sistem perkuliahan : SCL • Kehadiran kuliah minimal 70% • Penilaian

Sistem Perkuliahan • Sistem perkuliahan : SCL • Kehadiran kuliah minimal 70% • Penilaian : ujian sisipan (25%), ujian akhir (25%), presentasi (25%), praktikum (25%)

Jadual 2006 Mg 1. 9 -9. Pengantar : silabus, jadwal, sistem ujian, sistem penilaian,

Jadual 2006 Mg 1. 9 -9. Pengantar : silabus, jadwal, sistem ujian, sistem penilaian, praktikum, pustaka, batasan fisiologi tanaman, peralatan. Analisis petumbuhan : macam pengamatan, cara pengamatan, waktu pengamatan, jumlah sampel (didik) Mg 2. 16 -9. Analisis pertumbuhan : perhitungan, pengertian variabel pengamatan Hubungan antar variabel pegamatan (didik) Mg 3. 23 -9. Presentasi analisis pertumbuhan hasil penelitian dosen, kelompok 1 hasil penelitian tanaman serealia dari jurnal dan internet, kelompok 2 hasil peelitian tanaman legum dari skripsi mahasiswa UGM

Jadwal (lanjutan) • Mg 4. 30 -9. Presentasi analisis pertumbuhan kelompok 3 hasil penelitian

Jadwal (lanjutan) • Mg 4. 30 -9. Presentasi analisis pertumbuhan kelompok 3 hasil penelitian tanaman hortikultura dari jurnal, kelompok 4 hasil penelitian skripsi, hasil penelitian tanaman tahunan dari penelitian dosen, teksbook dan internet (didik) • Mg 5. 7 -10. Sudut daun dan distribusi cahaya, strategi memaksimalkan pemanfaatan cahaya matahari : LAD, jarak tanam (didik) • Mg 6. 14 -10. Presentasi sudut daun dan distribusi cahaya hasil penelitian dosen, kelompok 5 hasil praktikum mahasiswa, kelompok 6 jarak tanam hasil praktikum mahasiswa • Mg 7. 21 -10. Ujian sisipan • Mg 8. 28 -10. Ujian sisipan

Jadwal (lanjutan) • Mg 9. 4 -11. Libur • Mg 10. 11 -11. Hubungan

Jadwal (lanjutan) • Mg 9. 4 -11. Libur • Mg 10. 11 -11. Hubungan sumber dan lubuk : pengertian dan contoh, ukuran sumber dan lubuk, pembatas hasil, kasus pada tanaman semangka, tomat, kacang tanah(didik) • Mg 11. 18 -11. Kasus pada tanaman padi dan ubikayu, jagung dan tanaman tahunan (didik) • Mg 12. 25 -11. Presentasi kelompok 7 hubungan sumber dan lubuk pada tanaman pangan dari jurnal dan internet, presentasi kelompok 8 pada tanaman hortikultura dari jurnal dan internet, kelompok 9 hasil praktikum mahasiswa

Jadwal (lanjutan) • Mg 13. 2 -12. Fisiologi lingkungan air (eka), presentasi pengaruh kekeringan

Jadwal (lanjutan) • Mg 13. 2 -12. Fisiologi lingkungan air (eka), presentasi pengaruh kekeringan pada tanaman perkebunan hasil penelitian dosen, kelompok 10 pada tanaman hortikultura dari jurnal dan internet • Mg 14. 9 -12. Presentasi kelompok 11 pengaruh kekeringan pada tanaman pangan dari skripsi, presentasi kelompok 12 pengaruh genangan pada tanaman pangan dari jurnal dan internet, kelompok 13 tanaman hortikultura dari jurnal dan internet

Jadwal (lanjutan) • Mg 15. 16 -12. Fisiologi lingkungan cahaya (eka), presentasi hasil penelitian

Jadwal (lanjutan) • Mg 15. 16 -12. Fisiologi lingkungan cahaya (eka), presentasi hasil penelitian dosen tentang naungan pada tanaman biofarmaka, kelompok 14 pengaruh naungan pada tanaman pangan dari jurnal dan internet • Mg 16. 23 -12. Fisiologi lingkungan suhu (eka), presentasi kelompok 15 pengaruh suhu pada tanaman pangan dari jurnal dan internet. Diskusi umum.

Pustaka • Gardner : Crop Physiology • Agronomy Journal, Crop Sciense, Hort Sciense, Annals

Pustaka • Gardner : Crop Physiology • Agronomy Journal, Crop Sciense, Hort Sciense, Annals Botany, American Society of Horticultural Sciense, American Society of Soil Science