Fisika Terapi Radiasi Pengertian Terapi Radiasi Radioterapi terapi

  • Slides: 8
Download presentation
Fisika Terapi Radiasi

Fisika Terapi Radiasi

Pengertian Terapi Radiasi Radioterapi / terapi radiasi adalah terapi menggunakan radiasi yang bersumber dari

Pengertian Terapi Radiasi Radioterapi / terapi radiasi adalah terapi menggunakan radiasi yang bersumber dari energi radioaktif. Penderita kanker yang berobat ke rumah sakit menerima terapi radiasi, sebagai terapi tunggal, tetapi dapat pula, dikombinasikan dengan kemoterapi dan/atauoperasi pembedaha n. Tid ak jarang pula seorang penderita kanker menerima lebih dari satu jenis radiasi.

Tujuan Terapi Radiasi Terapi radiasi/ radioterapi/ irradias / terapi sinar-x/ atau istilah populernya “dibestral”

Tujuan Terapi Radiasi Terapi radiasi/ radioterapi/ irradias / terapi sinar-x/ atau istilah populernya “dibestral” ini bertujuan untuk menghancurkan jaringan, untuk mengurangi ukurannya atau menghilangkan gejala dan gangguan yang menyertainya, digunakan untuk pencegahan (profilaktik), untuk menghancurkan material genetik sel sehingga sel tidak dapat membelah dan tumbuh lagi.

Jenis Terapi Radiasi • Radiasi eksternal : menggunakan mesin diluar tubuh • Radiasi internal

Jenis Terapi Radiasi • Radiasi eksternal : menggunakan mesin diluar tubuh • Radiasi internal : menggunakan susuk/implant • Radiasi sistemik : mengikuti aliran darah keseluruh tubuh

 • Radiasi Eksternal Radiasi jenis ini bisa menghancurkan hampir semua jenis kanker dan

• Radiasi Eksternal Radiasi jenis ini bisa menghancurkan hampir semua jenis kanker dan bisa dijalani oleh pasien rawat jalan (tidak perlu opname). Juga bisa digunakan untuk menghilangkan nyeri dan gangguan lain yang lazim dialami oleh penderita kanker yang sudah metastase (menyebar). • Radiasi Internal (Brachytherapy) • Sumber radiasi berupa susuk/implant berbentuk seperti kabel, pita, kapsul, kateter, atau butiran kecil berisi isotop radioaktif iodine, strontium 89, fosfor, palladium, cesium, iridium, fosfat, atau cobalt, yang ditanamkan tepat di jaringan kanker atau di dekatnya. Cara ini lebih efektif membunuh sel kanker sekaligus memperkecil kerusakan jaringan sehat di sekitar sasaran radiasi.

Radiasi Sistemik • Pada radiasi sistemik, bahan radioaktif sebagai sumber radiasi ditelan seperti obat

Radiasi Sistemik • Pada radiasi sistemik, bahan radioaktif sebagai sumber radiasi ditelan seperti obat atau disuntikkan, yang kemudian mengikuti aliran darah ke seluruh tubuh. Radiasi ini digunakan untuk mengobati kanker thyroid dan non-Hodgkin’s lymphoma.

Efek samping Terapi Radiasi • Efek samping terapi radiasi tidak selalu muncul, tetapi ada

Efek samping Terapi Radiasi • Efek samping terapi radiasi tidak selalu muncul, tetapi ada yang mengalaminya, menimbulkan rasa tidak nyaman, bahkan kadang cukup parah. Ada yang merasakan beberapa hari/minggu sejak terapi dimulai (dan menghilang beberapa waktu setelah radiasi dihentikan), ada juga yang efek sampingnya baru muncul beberapa bulan atau beberapa tahun kemudian. Yang begini biasanya bersifat kronik/permanen. • Berbeda dengan kemoterapi yang efeknya mengenai seluruh tubuh, khususnya sel-sel yang membelah dengan cepat, dan relatif sama dari satu orang ke orang lain, efek samping radioterapi berbeda-beda tergantung pada area tubuh yang diterapi