Enterprise Information System Ent IS Kuliah Enterprise Information

  • Slides: 47
Download presentation
Enterprise Information System (Ent. IS) Kuliah Enterprise Information System

Enterprise Information System (Ent. IS) Kuliah Enterprise Information System

Traditional Information System

Traditional Information System

Enterprise IS Firm wide information systems that integrate key business processes so that information

Enterprise IS Firm wide information systems that integrate key business processes so that information can flow freely between different parts of the firm. ▫ Keywords: �Firm Wide IS, Integrated Business Process

Enterprise Information System

Enterprise Information System

Sudut Pandang Enterprise • Keseluruhan organisasi sebagai sebuah sistem dan masing-masing departemen adalah subsitem.

Sudut Pandang Enterprise • Keseluruhan organisasi sebagai sebuah sistem dan masing-masing departemen adalah subsitem. • Informasi tentang seluruh aspek organisasi disimpan dikelola secara terpusat dan dapat diakses oleh departemen lain yang membutuhkannya. • Transparansi informasi sehingga setiap departemen bisa mengetahui apa yang dikerjakan oleh departemen lain, dan bagaimana mendukung pekerjaan tersebut sehingga tujuan organisasi secara keseluruhan dapat dicapai.

Enterprise IS • Benefits – Firm structure and organization: One Organization – Management: Firm

Enterprise IS • Benefits – Firm structure and organization: One Organization – Management: Firm wide Knowledge-based Management Processes – Technology: Unified Platform – Business: More Efficient Operations and Customerdriven Business Processes • Challenges – Daunting Implementation – High Up-front Costs and Future Benefits – Inflexibility

Types of IS in Enterprise • Operational-level systems – support operational managers by monitoring

Types of IS in Enterprise • Operational-level systems – support operational managers by monitoring the day-to -day’s elementary activities and transactions of the organization. e. g. TPS. • Knowledge-level systems – support knowledge and data workers in designing products, distributing information, and coping with paperwork in an organization. e. g. KWS, OAS • Management-level systems – support the monitoring, controlling, decision-making, and administrative activities of middle managers. e. g. MIS, DSS • Strategic-level systems – support long-range planning activities of senior management. e. g. ESS

Types of IS

Types of IS

Relation Between Different IS ESS MIS KWS/ OAS DSS TPS is a major producer

Relation Between Different IS ESS MIS KWS/ OAS DSS TPS is a major producer of information for other systems 9

Interrelationships Among Systems INTERRELATIONSHIPS: -These systems can share data and be interconnected -TPS generally

Interrelationships Among Systems INTERRELATIONSHIPS: -These systems can share data and be interconnected -TPS generally feed all other systems - MIS generally indicate when a DSS is needed and provide input for them to crunch - ESS take all internal data but usually only summary data from MIS and DSS level Output data from one is input data for others to process 10

Major Types of IS

Major Types of IS

Components of Ent. IS • Hardware • Program Applications • Data • Procedures •

Components of Ent. IS • Hardware • Program Applications • Data • Procedures • People

Zachman Framework (ZF) Kuliah Enterprise Information System

Zachman Framework (ZF) Kuliah Enterprise Information System

Arsitektur Enterprise (AE) • Suatu teknik untuk menggambarkan model operasional bisnis, otomasi, termasuk mencakup

Arsitektur Enterprise (AE) • Suatu teknik untuk menggambarkan model operasional bisnis, otomasi, termasuk mencakup infrastruktur teknologi informasi pendukung enterprise. • 4 komponen utama AE ▫ ▫ Arsitektur bisnis Arsitektur informasi Arsitektur teknologi Arsitektur aplikasi

Tujuan Pengembangan EA Mewujudkan keselarasan (alignment) antara: • Arsitektur enterprise dengan rencana strategis organisasi

Tujuan Pengembangan EA Mewujudkan keselarasan (alignment) antara: • Arsitektur enterprise dengan rencana strategis organisasi dan fungsi bisnis • Alokasi sumber daya organisasi • Pemilihan teknologi informasi dnegan kebutuhan bisnis organisasi.

Pendahuluan • ZF pada tahun 1987 dirintis oleh John Zachman. • Framework untuk membuat

Pendahuluan • ZF pada tahun 1987 dirintis oleh John Zachman. • Framework untuk membuat struktur, klasifikasi, dan dokumentasi berbagai artifak (model, diagram, dokumen) yang berkaitan dengan manajemen dan pembangunan sistem enterprise. • Alat bantu enterprise. untuk memahami arsitektur

Pengertian ZF • ZF bukan metodologi untuk mengembangkan suatu arsitektur enterprise ▫ Bersifat kategorisasi

Pengertian ZF • ZF bukan metodologi untuk mengembangkan suatu arsitektur enterprise ▫ Bersifat kategorisasi artifak EA ▫ Tidak ada cara yang standar mengimplementasikan framework untuk • ZF hanya berupa thingking tool ▫ Membantu arsitek dan manajer mengisolasikan masalah dan mengatur apa saja yang perlu diurus

Beberapa Framework lain selain ZF • Federal Enterprise Architecture Framework (FEAF) • Do. D

Beberapa Framework lain selain ZF • Federal Enterprise Architecture Framework (FEAF) • Do. D Architecture Framework (Do. DAF) • Treasury Enterprise Architecture Framework (TEAF) • The Open Group Architectural Framework (TOGAF)

Sumbu Zachman Framework • Vertikal menyediakan berbagai cara pandang/perspektif dari keseluruhan arsitektur. » »

Sumbu Zachman Framework • Vertikal menyediakan berbagai cara pandang/perspektif dari keseluruhan arsitektur. » » planner, owner, designer, builder, subcontractor, user • Horisontal abstraksi klasifikasi berbagai artifak dari arsitektur. » » data, function, network, people, time, motivation

Perspektif • Perspektif merupakan sesuatu yang berurutan, di mana secara kronologis harus jelas dari

Perspektif • Perspektif merupakan sesuatu yang berurutan, di mana secara kronologis harus jelas dari mulai planner hingga ke user. • Setiap perspektif memberikan syarat dan batasan pada arsitektur IS. • Setiap perspektif merupakan representasi lengkap IS dari sudut pandang tertentu • Seluruh perspektif secara bersama memberikan deskripsi lengkap dari EA.

Hasil Perpektif ZF Perspektif Tujuan Hasil Batasan Planner Mendefinisikan lingkup/scope Definisi lingkup Keuangan &

Hasil Perpektif ZF Perspektif Tujuan Hasil Batasan Planner Mendefinisikan lingkup/scope Definisi lingkup Keuangan & pengaturannya Owner Mendeskripsikan bentuk dari produk Model bisnis Kebijakan & penggunaannya Designer Mendeskripsikan bentuk logika/abstrak dari produk Model sistem Lingkungan & teknologi yang akan digunakan Builder Mendeskripsikan pengembangan produk dan penerapannya Model teknologi Mengembangkan & menyiapkan kebutuhan teknologi subcontractor Mendeskripsikan komponen Out-of-context models Penerapan & integrasi

Kaidah ZF • Dimension Importance ▫ Walaupun setiap kolom tidak memiliki prioritas, tetapi secara

Kaidah ZF • Dimension Importance ▫ Walaupun setiap kolom tidak memiliki prioritas, tetapi secara konvensi untuk memudahkan dibaca dan dijadikan acuan, kolom biasanya dari kiri ke kanan • Dimension Simplicity ▫ Setiap kolom bersifat sederhana, model dasar untuk menggambarkan bagian dari enterprise dan arsitektur IS. • Dimension Uniqueness ▫ Model dari setiap kolom harus bersifat unik. • Perspective Uniqueness ▫ Setiap baris menampilkan sebuah perspektif yang bersifat unik dan berbeda

Kaidah ZF • Cell Uniqueness ▫ Setiap sel ZF juga bersifat unik, artinya setiap

Kaidah ZF • Cell Uniqueness ▫ Setiap sel ZF juga bersifat unik, artinya setiap isi suatu sel tidak terdapat pada sel yang lain • Dimension Necessity ▫ Keenam dimensi berfungsi untuk merepresentasikan secara lengkap setiap perspektif • Logic Recursiveness ▫ Setiap sel ZF bisa dibuat menjadi lebih detail dalam berbagai level

Deskripsi Detail ZF • Setiap kolom ZF menunjukkan fokus komponen sistem informasi yang berbeda.

Deskripsi Detail ZF • Setiap kolom ZF menunjukkan fokus komponen sistem informasi yang berbeda. • “Produk yang sama dapat diuraikan, untuk tujuan yang berbeda, dengan cara yang berbeda, maka akan menghasilkan jenis uraian yang berbeda” (Zachman).

ZF

ZF

Deskripsi Detail ZF Data (what) Function (how) Network (where) People (who) Time (when) Motivtion

Deskripsi Detail ZF Data (what) Function (how) Network (where) People (who) Time (when) Motivtion (why) Daftar tujuan/stra tegi bisnis Planner Daftar hal 2 penting bagi enterprise Daftar proses Daftar lokasi operasional Daftar unit org Daftar waktu/siklus bisnis Owner Entity Relationship Diagram (ERD) Model proses bisnis (DFD) Jaringan logistik (node & link) Struktur org, dengan peranan; kumpulan keahlian; isu keamanan Jadwal bisnis Aturan induk bisnis Diagram aliran daa spesifik; arsitektur aplikasi Arsitektur sistem yang didistribusi kan Arsitektur antarmuka manusia (peranan, data, akses) Diagram kebergantug an, sejarah hidup entits (struktur proses) Designer Model data, entitas valid, normalisasi sepenuhnya Model aturan bisnis

Deskripsi Detail ZF Data Function Network People Builder Arsitektur data (tabel dan kolom); peta

Deskripsi Detail ZF Data Function Network People Builder Arsitektur data (tabel dan kolom); peta data baru terhadap data lama Rancangan sistem; sturcture chart, pseudocode Arsitektur sistem(hard ware, tipe software) Antarmuka user (bgmn perilaku sistem); rancangan keamanan Sub Contract or Rancangan data program (denormalisas detail i), rancangan penyimpan fisik Arsitektur jaringan Layar, Definisi arsitektur waktu keamanan (siapa dapat melihat apa) Spesifikasi aturan dalam program logis User Data yang dikonversi Fasilitas komunikasi Orang yang sudah dilatih Aturan yang memaksa Program yang dapat dieksekusi Time Mtivation Diagram aliran kendali (sturktur kendali) Rancangan aturan bisnis Kejadian bisnis

Relasi Framework dan Metodologi Suatu framework dapat dimanfaatkan untuk menentukan apakah suatu metodologi EA

Relasi Framework dan Metodologi Suatu framework dapat dimanfaatkan untuk menentukan apakah suatu metodologi EA meliputi semua aspek EA. atau Aspek-aspek apa saja yang bisa dipenuhi oleh suatu metodologi EA.

Metodologi pengembangan EA • Arsitektur Bisnis ▫ Menentukan proses bisnis yang menjadi motivator untuk

Metodologi pengembangan EA • Arsitektur Bisnis ▫ Menentukan proses bisnis yang menjadi motivator untuk komponen lain • Arsitektur Informasi ▫ Arsitektur data berupa sekumpulan entitas yang mendukung proses bisnis • Arsitektur Aplikasi ▫ Menentukan jenis aplikasi utama dan aplikasi pendukung dalam melakukan bisnis • Arsitektur Teknologi ▫ Platform teknologi untuk penyediaan lingkungan aplikasi sistem

Beberapa Metodologi EA • Enterprise Architecture Planning (EAP) • TOGAF Architecture Development Method (TOGAF

Beberapa Metodologi EA • Enterprise Architecture Planning (EAP) • TOGAF Architecture Development Method (TOGAF ADM) • Enterprise Architecture Strategy (EAS) • Basic Enterprise Architecture Methodology (BEAM)

Enterprise Architecture Planning (EAP) Kuliah Enterprise Information System

Enterprise Architecture Planning (EAP) Kuliah Enterprise Information System

Enterprise Architecuture Planning (EAP) • Proses mendefinisikan arsitektur-arsitektur yang diperlukan dalam suatu enterprise dengan

Enterprise Architecuture Planning (EAP) • Proses mendefinisikan arsitektur-arsitektur yang diperlukan dalam suatu enterprise dengan menggunakan data/informasi yang mendukung proses bisnis, dan juga mencakup rencana implementasinya Spewak (1992) • Pendekatan EAP: ▫ Menyediakan arah, tahap, langkah, tugas, dan artifak arsitektur yang dihasilkan ▫ Memilih metodologi penunjangnya yang efektif sesuai dengan kondisi dan kebutuhan enterprise tersebut

Hubungan EAP dengan ZF Data (what) Function (how) Network (where) Planner Daftar hal-hal penting

Hubungan EAP dengan ZF Data (what) Function (how) Network (where) Planner Daftar hal-hal penting (entitas) bagi enterprise Daftar fungsi bisnis Daftar lokasi operasional Owner Hubungan entitas bisnis dengan menggunakan Entity Relationship Diagram (ERD) Dekomposisi fungsi dan proses menggunakan model proses bisnis (DFD) Jaringan logistik (node & link) Komunikasi antar lokasi bisnis

Tahapan Pengembangan EAP Inisiasi Perencanaan Pemodelan Bisnis Arsitektur Data Tahap I Sistem & Teknologi

Tahapan Pengembangan EAP Inisiasi Perencanaan Pemodelan Bisnis Arsitektur Data Tahap I Sistem & Teknologi Saat ini Arsitektur Aplikasi Rencana Implementasi / Migrasi Arsitektur Teknologi Tahap III Tahap IV

Tahapan Pengembangan EAP • Tahap 1 ▫ Penentuan metodologi yang digunakan, siapa yang terlibat,

Tahapan Pengembangan EAP • Tahap 1 ▫ Penentuan metodologi yang digunakan, siapa yang terlibat, dan tools apa yang digunakan • Tahap 2 ▫ Membangun suatu basis pengetahuan tentang bisnis dan informasi yang digunakan saat ini dan teknologi pendukungnya • Tahap 3 ▫ Mendefinisikan secara berurut arsitektur data, aplikasi dan teknologi di masa depan • Tahap 4 ▫ Mendefinisikan urutan prioritas tentang implementasi aplikasi, jadwalnya, rencana biaya, rencana migrasinya

Inisiasi Perencanaan • Tahapan ▫ ▫ ▫ ▫ Menentukan cakupan dan tujuan EAP Menyusun

Inisiasi Perencanaan • Tahapan ▫ ▫ ▫ ▫ Menentukan cakupan dan tujuan EAP Menyusun visi Menentukan tahapan-tahapan Mengatur alokasi sumber daya komputer & manusia Menentukan tools apa yang diperlukan Mempersiapkan rencana kerja EAP Mendapatkan komitmen dan pembiayaan • Hasilnya: ▫ Rencana kerja yang detail pengembangan EA ▫ Dukungan dan komitmen dari pihak eksekutif dan manajemen enterprise

Pemodelan Bisnis • Tahapan ▫ Mendokumentasikan struktur organisasi ▫ Mengidentifikasi dan mendefinisikan fungsi bisnis

Pemodelan Bisnis • Tahapan ▫ Mendokumentasikan struktur organisasi ▫ Mengidentifikasi dan mendefinisikan fungsi bisnis dalam enterprise secara lengkap ▫ Verifikasi & validasi model bisnis awal yang diperoleh dari pihak eksekutif dan manajemen • Hasilnya ▫ Model bisnis awal enterprise

Survei Enterprise • Melengkapi model bisnis awal dengan fungsi bisnis yang lebih detail •

Survei Enterprise • Melengkapi model bisnis awal dengan fungsi bisnis yang lebih detail • Tahapan ▫ ▫ Menyusun jadwal interview Melakukan interview Memasukkan data pada toolset Mendistribusikan model bisnis • Hasilnya: ▫ Model bisnis yang detail sebagai pelengkap model bisnis awal

Sistem & Arsitektur Teknologi Sekarang • Tahapan ▫ Menentukan cakupan, tujuan, dan rencana kerja

Sistem & Arsitektur Teknologi Sekarang • Tahapan ▫ Menentukan cakupan, tujuan, dan rencana kerja IRC (Information Resource Catalog) ▫ Penilaian dokumen sistem aplikasi dan teknologi yang ada ▫ Melakukan validasi dan review draft IRC dengan stakeholder yang relevan ▫ Mendistribusikan & merawat IRC • Hasilnya ▫ IRC yang konsisten, komprehensi dan lengkap tentang sistem & teknologi saat ini

Arsitektur Data • Tahapan ▫ Identifikasi dan mendefinisikan entitas data utama, atribut, dan relasi

Arsitektur Data • Tahapan ▫ Identifikasi dan mendefinisikan entitas data utama, atribut, dan relasi ▫ Mengaitkan entitas terhadap fungsi bisnis yang telah didefinisikan pada model bisnis ▫ Review arsitektur data yang dihasilkan dengan stakeholder yang relevan ▫ Mendistribusikan arsitektur data • Hasilnya ▫ Model data konseptual yang menguraikan detail data

Arsitektur Aplikasi • Tahapan ▫ Identifikasi dan mendefinisikan aplikasi-aplikasi utama ▫ Mengkaitkan aplikasi terhadap

Arsitektur Aplikasi • Tahapan ▫ Identifikasi dan mendefinisikan aplikasi-aplikasi utama ▫ Mengkaitkan aplikasi terhadap fungsi bisnis enterprise yang ada pada model bisnis ▫ Analisis dampak arsitektur aplikasi terhadap sistem yang ada saat ini ▫ Review arsitektur aplikasi yang dihasilkan dengan stakeholder yang relevan ▫ Mendistribusikan arsitektur aplikasi • Hasilnya ▫ Model aplikasi konseptual yang mengacu pada model data konseptual sehingga konsisten, komprehensif, dan lengkap

Arsitektur Teknologi • Tahapan ▫ Mengidentifikasi dan mendefinisikan platform teknologi utama yang mendukung data

Arsitektur Teknologi • Tahapan ▫ Mengidentifikasi dan mendefinisikan platform teknologi utama yang mendukung data dan aplikasi utama ▫ Mengaitkan platform teknologi terhadap fungsi bisnis ▫ Review arsitektur teknologi yang dihasilkan dengan stakeholder yang relevan ▫ Mendistibusikan arsitektur teknologi • Hasilnya ▫ Model koseptual yang mendefinisikan platform teknologi yang kosisten dengan arsitektur aplikasi, data dan model bisnis

Rencana Implementasi • Tahapan ▫ Menyusun urutan prioritas pengembangan aplikasi yang ada di arsitektur

Rencana Implementasi • Tahapan ▫ Menyusun urutan prioritas pengembangan aplikasi yang ada di arsitektur aplikasi menggunakan rantai nilai (value-chain) dari Porter (1985) ▫ Melakukan estimasi usaha, sumber daya, biaya, dan manfaat. ▫ Menghasilkan sebuah jadwal ▫ Menentukan faktor-faktor sukses dan membuat rekomendasi • Hasilnya: ▫ Strategi migrasi yang menekankan perubahan strategis dari posisi bisnis ini hingga posisi tujuan di masa depan

Kesimpulan Perencanaan • Tahapan ▫ Menyiapkan laporan akhir ▫ Melakukan kegiatan sosialisasi kepada manajemen

Kesimpulan Perencanaan • Tahapan ▫ Menyiapkan laporan akhir ▫ Melakukan kegiatan sosialisasi kepada manajemen dan eksekutif tentang hasil EAP • Hasilnya ▫ Laporan akhir EAP ▫ Materi presentasi hasil EAP

Transisi Ke Implementasi • Tahapan ▫ ▫ ▫ ▫ ▫ Merencanakan transisi Menentukan pendekatan

Transisi Ke Implementasi • Tahapan ▫ ▫ ▫ ▫ ▫ Merencanakan transisi Menentukan pendekatan pengembangan sistem Mengatur sumber daya komputer & manusia Menyempunakan arsitektur-arsitektur Membuat perubahan organisasi yang diperlukan menjadi institusional Menyusun standar-standar pemrograman untuk pengembangan aplikasi Menyusun standar-standar prosedural Menyusun jadwal detail untuk kelompok aplikasi pertama yang akan dikembangkan Mengkonfirmasikan akhir transisi

Transisi Ke Implementasi • Hasilnya ▫ Rencana kerja transisi dengan daftar sumber daya manusia

Transisi Ke Implementasi • Hasilnya ▫ Rencana kerja transisi dengan daftar sumber daya manusia yang terlibat ▫ Metodologi dan tools pengembangan aplikasi ▫ Arsitektur yang lengkap dan ter-update ▫ Kebijakan-kebijakan tertulis dan adanya depertemen baru ▫ standar-standar prosedural ▫ Rencana pengembangan sistem detail ▫ Laporan status formal

Selesai mata raisyu Tugas I: Buatlah Entity Relationship Diagram (ER-D) di lingkungan kerja anda

Selesai mata raisyu Tugas I: Buatlah Entity Relationship Diagram (ER-D) di lingkungan kerja anda masing-masing, dilengkapi dengan deskripsi enterprise dan deskripsi masing -masing entitinya.