EKONOMI TEKNIK Pertemuan3 Konsep Nilai Waktu Dari Uang

  • Slides: 12
Download presentation
EKONOMI TEKNIK Pertemuan-3 Konsep Nilai Waktu Dari Uang (Time Value of Money) Oleh: Sirmas

EKONOMI TEKNIK Pertemuan-3 Konsep Nilai Waktu Dari Uang (Time Value of Money) Oleh: Sirmas Munte, ST, MT

Tingkat Bunga l Nilai waktu dari uang diperhitungkan karena adanya suku bunga (interest). Bunga

Tingkat Bunga l Nilai waktu dari uang diperhitungkan karena adanya suku bunga (interest). Bunga (interest) adalah: 1. Sejumlah uang yang harus dibayar sebagai kompensasi dari pinjaman. 2. Sejumlah uang yang diperoleh jika melakukan investasi. 3. Kesepakatan untuk membayar sewa penggunan uang. Kapan menemui tingkat bunga: 1. Buku tabungan 2. Kartu kredit 3. Kredit kenderaan (mobil/sepeda motor, dll) 4. Saham 5. Pinjaman l Tingkat Bunga = l l

Contoh-1 Si A meminjam uang dari bank di awal tahun sebesar Rp. 1. 000,

Contoh-1 Si A meminjam uang dari bank di awal tahun sebesar Rp. 1. 000, - selama 1 tahun. Pengembalian pinjaman pada akhir tahun sebesar Rp. 1. 100. 000, Maka : Tingkat Bunga =

Time Value of Money l Nilai majemuk (Compound Value / Future Value). l Nilai

Time Value of Money l Nilai majemuk (Compound Value / Future Value). l Nilai sekarang (Present Value). l Nilai majemuk dari nilai annuity. l Nilai majemuk dari nilai sekarang. l Niai annuity dari nilai sekarang. l Nilai annuity dari nilai majemuk.

Nilai Majemuk (Compound/Future Value) Untuk mengetahui jumlah uang pada periode yang akan datang (Future)

Nilai Majemuk (Compound/Future Value) Untuk mengetahui jumlah uang pada periode yang akan datang (Future) beserta bunga yang diperoleh pada periode tersebut dari sejumlah uang yang diinvestasikan saat ini (Present). “Menghitung F bila P diketahui” F? 0 1 P 2 n Fn = P 0 (1+i)n, dimana: (1+i)n adalah compound factor (F/P, i, n) i = interest (tingkat bunga) per-periode n = jumlah periode P 0 = nilai uang sekarang Fn = nilai masa depan pada akhir periode n

Contoh-2 Seseorang menyimpan uangnya di rekening tabungan bank sebesar Rp. 1. 000, - dengan

Contoh-2 Seseorang menyimpan uangnya di rekening tabungan bank sebesar Rp. 1. 000, - dengan suku bunga 5% per-tahun. Pertanyaan: a. Berapa nilai uangnya pada akhir tahun pertama. b. Berapa nilai uangnya pada akhir tahun kedua. c. Jika uang disimpan selama 10 tahun, maka berapa nilai uangnya setelah akhir periode (tahun ke-10).

Penyelesaian Contoh-2 P 0 = 1. 000, i = 5% = 0, 05 Jawab:

Penyelesaian Contoh-2 P 0 = 1. 000, i = 5% = 0, 05 Jawab: a. Jika n = 1 Fn = P 0 (F/P, i, n) = P 0 (1+i)n Maka: F 1 = 1. 000(1+0, 05)1 = 1. 000(1, 05)1 = 1. 050. 000

b. Jika n = 2 Maka: F 1 = 1. 000(1+0, 05)2 = 1.

b. Jika n = 2 Maka: F 1 = 1. 000(1+0, 05)2 = 1. 000(1, 05)2 = 1. 000 x 1, 1025 = 1. 102. 500 c. Jika n = 10 Maka: F 1 = 1. 000(1+0, 05)10 = 1. 000(1, 05)10 = 1. 000 x 1, 6289 = 1. 628. 900

Nilai Sekarang (Present Value) l Merupakan kebalikan proses Future Value. l “Mencari P bila

Nilai Sekarang (Present Value) l Merupakan kebalikan proses Future Value. l “Mencari P bila F diketahui” F 0 1 2 n P? l Present worth factor (P/F, i, n) = l Rumus : P 0 = Fn (P/F, i, n) = Fn

Contoh-3 Berapa nilai uang sekarang dari uang sebesar Rp. 1. 000, - yang akan

Contoh-3 Berapa nilai uang sekarang dari uang sebesar Rp. 1. 000, - yang akan diterima pada akhir tahun ke-5, bila suku bunga yang berlaku 10%. Jawab : F = Rp. 1. 000, i = 10% = 0, 1 n = 5 tahun Rumus menghitung P bila F diketahui: P = 1. 000 (0, 6209) = 620. 900

Referensi

Referensi