CV Duta Kembara COMPANY PROFILE Profil Perusahaan Nama
CV. Duta Kembara COMPANY PROFILE
Profil Perusahaan Nama Perusahaan: CV. Duta Kembara Pendiri : Duto Pamungkas NPWP : 01. 874. 933. 3 – 531. 000 TDP : Nomor. 111134700026 SIUP : Nomor. 510 / 300 / PK / VII / 2011 Pembentukan: 28 Agustus 2002 Para karyawan: >10 orang Kantor Pusat: Jl. Mayjend Sutoyo No. 11 RT. 03 RW. 10, Pangenjurutengah, Kab. Purworejo, Jawa Tengah, 54114, Indonesia. Kantor Cabang: Kebon Bawang V No. 30 A – 30 B, Tanjung Priok – Jakarta Utara 14320, DKI Jakarta, Indonesia Filsafat: “Kepercayaan dan Kepuasan Pelanggan, bagi kami adalah dua hal yang mutlak. ”
Jenis Usaha Divisi Perdagangan: 1. Lampu LED (jenis Floodlight, High/low Bay, Downlight dan Streetlight) 2. Sparepart Alat Berat dan Industri. Divisi Freight Forwarder: 1. Jasa Undername 2. Pengurusan Eksport Import 3. Trucking.
Prolog Dewasa ini perkembangan teknologi khususnya pada bidang penerangan sangat pesat. Dahulu kita mengenal lampu pijar, sodium, merkuri dan sebagainya yang kita sebut sebagai lampu konvensional (saat ini). Saat ini, pemerintah sudah gencar mencanangkan program hemat energy, maka lahirlah lampu hemat energy atau yang sudah kita kenal sebagai lampu LED. Kemudian banyak instansi pemerintah maupun industry swasta yang sudah mulai beralih dari lampu konvensional ke lampu LED. Tujuannya adalah untuk melakukan penghematan penggunaan biaya listrik. Sebenarnya ada banyak keuntungan dengan beralih ke lampu LED, diantaranya adalah; penghematan biaya listrik sampai dengan 60%, bebas biaya perawatan lampu, intensitas cahaya sama bahkan lebih terang dari lampu konvensional, instalasi mudah dan sebagainya. Perusahaan kami CV. Duta Kembara sangat peduli dan mendukung program pemerintah hemat energy tersebut diatas. Oleh sebab itu, kami CV. Duta Kembara hadir dengan memberikan berbagai jenis dan merk lampu LED terkemuka.
Lanjutan… Beberapa jenis dan merk lampu LED yang biasa di suplay oleh kami diantaranya; Merk Coo. LED, Philips, Light +, Ecoflux, Fatro dan VAS LED. Jenis yang biasa kami suplay diantaranya; Highbay, Streetlight, Floodlight(Sorot), Downlight dan Tubelight. Kami menyediakan beberapa jenis dan merk lampu agar customer dapat menyesuaikan kebutuhan penerangan mereka dengan perhitungan budget yang akan dikeluarkan. Selain penjualan lampu LED, karena basis customer CV. Duta Kembara pada awalnya adalah area Pelabuhan, sehingga kami juga sudah lebih dulu bergerak dibidang penjualan Sparepart alat berat, seperti; Ban truck/reachstacker/RTG/Crane, panel kelistrikan, motor engine, dan sebagainya.
Lampu LED 1. Floodlight Karakteristik Lampu Floodlight yaitu memancarkan cahaya ke segala arah yang bisa diatur sudut pencahayaannya biasanya digunakan pada area outdoor, seperti : area parkir, lapangan olahraga, highmass light, dll… Berikut adalah contoh lampu yang sudah pernah kami suplay :
2. Downlight Saat ini lampu Downlight memiliki bentuk dan varian yang beragam, bulat dan persegi yang biasa disebut panel light. Dengan watt yang rendah namun mampu menghasilkan intensitas cahaya yang baik. Biasanya dipakai pada sebuah ruangan, office, retail mart, dll… Berikut adalah contoh lampu yang sudah pernah kami suplay :
3. Highbay/Lowbay Lampu highbay banyak digunakan oleh industry pabrik dan pergudangan. Dengan kisaran watt antara 50 -300 watt, highbay mampu menerangi seluruh ruangan dengan sangat baik, tentunya dengan perhitungan jumlah lampu yang benar. Berikut adalah contoh lampu yang sudah pernah kami suplay :
4. Streetlight berarti lampu jalan, biasanya digunakan untuk menerangi sepanjang ruas jalan raya, bisa juga diaplikasikan pada area parkir kendaraan. Saat ini telah dikembangkan menjadi Solar streetlight, dengan menyerap tenaga matahari, sehingga tidak membebani pemakaian listrik. Berikut adalah contoh lampu yang sudah pernah kami suplay :
Sparepart Alat Berat dan Industri Kecepatan dan ketepatan waktu dalam pengadaan spare parts sangatlah penting guna meningkatkan produktifitas dan kerja unit, untuk mendukung hal tersebut kami dengan bekal pengalaman telah melayani customer dari berbagai macam industry dan telah banyak melayani kebutuhan spare parts dari berbagai perusahaan pertambangan, perkebunan, perindustrian dan kontraktor. Tentunya senantiasa akan membantu calon customer dalam pengadaan spare parts tersebut tepat waktu dan tentunya di dukung dengan harga, kualitas parts yang terbaik dan bergaransi.
Machining Process Berikut adalah gambar dari hasil pekerjaan workshop machining yang telah bekerja sama dengan CV. Duta Kembara untuk memenuhi kebutuhan special spare parts customer. Gear dan Gearbox
Freight Forwarding Selain penjualan lampu dan sparepart, kami mengembangkan bisnis dibidang jasa pengurusan Freight Forwarding, eksport import, Undername dan Trucking. Didukung oleh Team PPJK yang berkompeten, kami bertekad untuk selalu memberikan pelayanan yang terbaik. Misi kami adalah mempersingkat waktu pengiriman barang dengan biaya yang kompetitif.
Thank You
- Slides: 14